Polres Lutim Lakukan Pemanggilan dan Pengujian Sampel BBM Bercampur Air di SPBU Togo
fitra budin
Rabu, 24 Apr 2024 16:33
Polres Luwu Timur melakukan pengecekan dan pengambilan sampel BBM jenis pertalite di SPBU Togo. Foto: Istimewa
LUWU TIMUR - Kejadian penyalahgunaan bahan bakar minyak (BBM) jenis pertalite yang diduga terkontaminasi air di salah satu Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Togo, yang terjadi beberapa waktu lalu, kini menjadi perhatian serius.
Setelah Kanit Tipidter Ipda Muh Mubin telah melakukan pengecekan terkait insiden ini. Sebagai tindak lanjut, Polres Luwu Timur melakukan pemanggilan terhadap pihak terkait dan sampel BBM yang diduga terkontaminasi akan dibawa ke ahli untuk diuji.
Kasubsi PIDM Si Humas Polres Luwu Timur, Bripka Muh Taufik mengungkapkan bahwa saksi-saksi telah diperiksa dalam proses penyelidikan ini. Pihak SPBU juga telah diundang untuk memberikan klarifikasi pada Rabu (24/04/2024) hari ini.
"Pihak kami akan membawa sampel BBM untuk diuji, dan selanjutnya akan dilakukan pemeriksaan oleh tim yang datang melakukan pengecekan di SPBU serta pemeriksaan oleh ahli terkait," kata Baripka Taufik.
Insiden ini menimbulkan keprihatinan di kalangan masyarakat, terutama para pengguna kendaraan yang telah mengisi BBM di SPBU Togo. Polres Luwu Timur akan terus melakukan penyelidikan untuk mengungkap penyebab pasti dan mengambil langkah-langkah yang diperlukan untuk mencegah kejadian serupa terulang di masa depan.
Setelah Kanit Tipidter Ipda Muh Mubin telah melakukan pengecekan terkait insiden ini. Sebagai tindak lanjut, Polres Luwu Timur melakukan pemanggilan terhadap pihak terkait dan sampel BBM yang diduga terkontaminasi akan dibawa ke ahli untuk diuji.
Kasubsi PIDM Si Humas Polres Luwu Timur, Bripka Muh Taufik mengungkapkan bahwa saksi-saksi telah diperiksa dalam proses penyelidikan ini. Pihak SPBU juga telah diundang untuk memberikan klarifikasi pada Rabu (24/04/2024) hari ini.
"Pihak kami akan membawa sampel BBM untuk diuji, dan selanjutnya akan dilakukan pemeriksaan oleh tim yang datang melakukan pengecekan di SPBU serta pemeriksaan oleh ahli terkait," kata Baripka Taufik.
Insiden ini menimbulkan keprihatinan di kalangan masyarakat, terutama para pengguna kendaraan yang telah mengisi BBM di SPBU Togo. Polres Luwu Timur akan terus melakukan penyelidikan untuk mengungkap penyebab pasti dan mengambil langkah-langkah yang diperlukan untuk mencegah kejadian serupa terulang di masa depan.
(UMI)
Berita Terkait
Sulsel
Bawaslu Luwu Timur Tekankan 728 Pengawas untuk Kawal Pilkada Berintegritas
Bawaslu Kabupaten Luwu Timur melaksanakan Apel Siaga Pengawasan Pemilihan Tahun 2024 yang digelar di Lapangan Merdeka Puncak Indah, Malili pada Rabu 20 November 2024.
Kamis, 21 Nov 2024 12:47
News
Pertamina Sulawesi Pastikan Pelayanan Optimal Lewat Uji Tera Rutin di SPBU
Menjelang Mataru, Pertamina melaksanakan monitoring serentak sekaligus uji tera SPBU di sejumlah wilayah seperti Makassar, Gowa, Bone, Takalar, dan Mamuju.
Kamis, 21 Nov 2024 08:16
Sulsel
Taqwa Muller Doakan Puspawati Terpilih, Pertegas Dukungan Keluarga Alm Husler untuk Ibas-Puspa
Keluarga besar almarhum Thorig Husler menunjukkan dukungan penuh kepada pasangan Irwan Bachri Syam-Puspawati Husler (Ibas-Puspa) dalam Pilkada 2024 Luwu Timur.
Selasa, 19 Nov 2024 11:44
Sulsel
Di Debat Pamungkas, Puspawati Pastikan Kesejahteraan Tenaga Medis Lutim Tak Lagi Terabaikan
Dalam pemaparan visi misi Ibas-Puspa pada debat terakhir Pilkada Luwu Timur 2024 di Hotel Claro, Makassar, Minggu 17 November 2024, Paslon nomor urut 03 ini menyinggung soal kesejahteraan tenaga medis.
Senin, 18 Nov 2024 13:29
Sulsel
Puspawati Husler Mengaku Miris Soal Banyaknya Kekerasan Perempuan di Lutim
Calon Wakil Bupati Luwu Timur nomor urut 3, Puspawati Husler mengaku miris dengan kondisi tingginya angka kekerasan terhadap perempuan di Luwu Timur.
Senin, 18 Nov 2024 08:14
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
2
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
3
Tim Hukum Resmi Laporkan Pendukung Lawan yang Rusak Mobil Uji Nurdin ke Polisi
4
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
5
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
2
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
3
Tim Hukum Resmi Laporkan Pendukung Lawan yang Rusak Mobil Uji Nurdin ke Polisi
4
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
5
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan