UIN Alauddin Makassar Lanjutkan Kerja Sama dengan DJPPR Kemenkeu RI
Rabu, 08 Mei 2024 07:40
Pihak UIN Alauddin Makassar bersama Direktorat Jendral Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) Kemenkeu RI foto bersama usai penandatanganan MoU. Foto: Istimewa
GOWA - UIN Alauddin Makassar melanjutkan kolaborasi kerja sama dengan Direktorat Jenderal Pengelolaan Pembiayaan dan Risiko (DJPPR) Kementerian Keuangan RI.
Kerja sama dituangkan dalam naskah Memorandum of Understanding (MoU) yang diteken Wakil Rektor Bidang Kerjasama dan Pengembangan Lembaga UIN Makassar Prof Muhammad Amri dengan Sekretaris DJPPR Kemenkeu RI.
Penandatanganan MoU berlangsung di ruang rapat senat lantai IV gedung Rektorat Kampus II UIN Alauddin, Kelurahan Romang Polong Kabupaten Gowa, kemarin.
Prof Dr Muhammad Amri dalam sambutannya mengatakan, MoU dengan Kemenkeu ini salah satu kerja sama berkelanjutan.
“Saya kira ini tahun kelima perpanjang MoU antara UIN Alauddin Makassar dan Kemenkeu, karena salah satu MoU tidak mangkrak dengan Kemenkeu, olehnya itu hari ini kita lanjutkan kerja sama dengan penandatanganan,” katanya.
Eks Dekan Falultas Tarbiyah dan Keguruan ini mengungkapkan, selama lima tahun terakhir sejak MoU diteken, mahasiswa UIN Alauddin Makassar telah magang di Kemenkeu.
“Yang selama ini kita kerjasamakan dengan Kemenkeu di mana, mahasiswa kita sudah bisa magang sampai ke Jakarta di kantor Kemenkeu sekaligus kita membantu Kemenkeu menyosialisasikan dan mengedukasi masyarakat kita, paling tidak masyarakat kampus tentang pengelolaan APBN,” pungkasnya.
Usai penandatangan MoU dilanjutkan Kuliah Umum bertajuk pembiayaan kreatif untuk pembangunan inklusif dan berkelanjutan dengan menghadirkan dua narasumber yakni Direktorat dan Portofolio Pembiyaan DJPPR Kemenkeu RI, Erwin Ginting dan Wakil Direktur pada Direktorat Pembiayaan Syariah, DJPPR Kemenkeu RI, Nana Riana.
Kerja sama dituangkan dalam naskah Memorandum of Understanding (MoU) yang diteken Wakil Rektor Bidang Kerjasama dan Pengembangan Lembaga UIN Makassar Prof Muhammad Amri dengan Sekretaris DJPPR Kemenkeu RI.
Penandatanganan MoU berlangsung di ruang rapat senat lantai IV gedung Rektorat Kampus II UIN Alauddin, Kelurahan Romang Polong Kabupaten Gowa, kemarin.
Prof Dr Muhammad Amri dalam sambutannya mengatakan, MoU dengan Kemenkeu ini salah satu kerja sama berkelanjutan.
“Saya kira ini tahun kelima perpanjang MoU antara UIN Alauddin Makassar dan Kemenkeu, karena salah satu MoU tidak mangkrak dengan Kemenkeu, olehnya itu hari ini kita lanjutkan kerja sama dengan penandatanganan,” katanya.
Eks Dekan Falultas Tarbiyah dan Keguruan ini mengungkapkan, selama lima tahun terakhir sejak MoU diteken, mahasiswa UIN Alauddin Makassar telah magang di Kemenkeu.
“Yang selama ini kita kerjasamakan dengan Kemenkeu di mana, mahasiswa kita sudah bisa magang sampai ke Jakarta di kantor Kemenkeu sekaligus kita membantu Kemenkeu menyosialisasikan dan mengedukasi masyarakat kita, paling tidak masyarakat kampus tentang pengelolaan APBN,” pungkasnya.
Usai penandatangan MoU dilanjutkan Kuliah Umum bertajuk pembiayaan kreatif untuk pembangunan inklusif dan berkelanjutan dengan menghadirkan dua narasumber yakni Direktorat dan Portofolio Pembiyaan DJPPR Kemenkeu RI, Erwin Ginting dan Wakil Direktur pada Direktorat Pembiayaan Syariah, DJPPR Kemenkeu RI, Nana Riana.
(MAN)
Berita Terkait
News
UIN Alauddin Jadi PTKIN Pertama yang Buka Prodi Profesi Arsitektur
UIN Alauddin Makassar resmi mengantongi izin pembukaan Program Studi Profesi Arsitektur. Izin tersebut tertuang dalam Keputusan Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi Republik Indonesia Nomor 1146/B/O/2025.
Jum'at, 23 Jan 2026 15:04
News
Riset dan Akreditasi Unggul Dorong Lompatan Kinerja UIN Alauddin
UIN Alauddin Makassar mencatat capaian signifikan sepanjang 2025 pada aspek akademik, riset, tata kelola, hingga infrastruktur. Seluruh proses pembelajaran dilaporkan berjalan 100 persen.
Kamis, 22 Jan 2026 16:33
Sulsel
UIN Alauddin Selaraskan Rencana Strategis dengan Kementerian Agama
Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar menggelar Review Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2025–2029 di Ruang Rapat Lantai 4 Gedung Rektorat Kampus II, Jumat, 19 Desember 2025.
Sabtu, 20 Des 2025 13:07
News
Gallery Exhibition hingga Talkshow Meriahkan HUT 4 Dekade UKM LIMA Washilah
Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Lembaga Informasi Mahasiswa Alauddin (LIMA) Washilah Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar menggelar Literasoul, dari Rabu-Kamis (17-18 Desember 2025).
Kamis, 18 Des 2025 16:54
News
Perdana, UIN Alauddin Makassar Diberi Predikat Badan Publik Informatif oleh KI
Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar kembali menorehkan prestasi di tingkat nasional. Kali ini, datang dari Anugerah Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2025.
Kamis, 18 Des 2025 11:49
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Guru Besar Unhas Nilai Penempatan Polri di Bawah Presiden Sudah Konstitusional
2
Pemkab Maros Terima Piagam UHC Award 2026
3
DPRD Sulsel Dalami Persoalan Dampak Penghentian Dana Sharing Bantuan PBI BPJS di Jeneponto
4
Amankan Pasokan BBM dari Poso, Polres Luwu Timur Siagakan Personel di 3 SPBU Utama
5
Vasaka Hotel Makassar Tawarkan Promo Awal Tahun
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Guru Besar Unhas Nilai Penempatan Polri di Bawah Presiden Sudah Konstitusional
2
Pemkab Maros Terima Piagam UHC Award 2026
3
DPRD Sulsel Dalami Persoalan Dampak Penghentian Dana Sharing Bantuan PBI BPJS di Jeneponto
4
Amankan Pasokan BBM dari Poso, Polres Luwu Timur Siagakan Personel di 3 SPBU Utama
5
Vasaka Hotel Makassar Tawarkan Promo Awal Tahun