PKS Sulsel Segera Rampungkan Usungan di Pilkada 2024
Kamis, 18 Jul 2024 21:23
PKS memberikan rekomendasi kepada bakal pasangan calon Fathul Fauzi Nurdin dan Sahabuddin di Pilkada Bantaeng 2024. Foto: Istimewa
MAKASSAR - Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sulsel segera merampungkan usungan di Pilkada serentak 2024. Mereka menargetkan tuntas pekan depan.
PKS saat ini sudah mengeluarkan rekomendasi berpasangan maupun perseorangan yakni Amran Mahmud-Amran di Wajo, Fathul Fauzi Nurdin-Sahabuddin di Bantaeng, Ady Ansar-Suwadi di Selayar, Arham Basmin-Rahmat diLuwu), Darmawangsyah Muin di Gowa, Tasming Hamid di Parepare dan Amri Arsyid di Makassar.
"Kemungkinan besar pekan depan seluruh Sulsel (usungan) sudah selesai," kata Amri Arsyid pada Kamis (18/07/2024).
Amri menyebutkan untuk daerah-daerah lain seperti Takalar, Sidrap, Barru, Luwu Timur hingga Enrekang saat ini sementara digodok di DPP.
"Ini sementara menunggu hasil rapat. Tapi sudah ada beberapa yang mengerucut seperti di Takalar apakah ke Ahmad Daeng Tonang atau Hengky Yasin," ujarnya.
Sementara Sidrap ada tiga kandidat yang memiliki peluang untuk diusung, salah satunya Ketua PKS Sidrap, Mahmud Yusuf. Namun mantan wakil bupati Sidrap ini harus mencukupkan partai koalisi menjadi 7 kursi, karena PKS hanya memiliki 4 kursi.
"Jadi masih ada peluang juga eksternal, jadi kita melihat bagaimana dinamikanya. Tapi PKS pastinya mengutamakan kader baik sebagai calon 01 atau 02," ujarnya.
Adapun di Barru saat ini mengerucutkan ke dua nama dan akan diputuskan dalam waktu dekat ini. "Kalau bukan ke pak Aksa, kita ke Ibu Ina Kartika Sari," jelasnya.
PKS saat ini sudah mengeluarkan rekomendasi berpasangan maupun perseorangan yakni Amran Mahmud-Amran di Wajo, Fathul Fauzi Nurdin-Sahabuddin di Bantaeng, Ady Ansar-Suwadi di Selayar, Arham Basmin-Rahmat diLuwu), Darmawangsyah Muin di Gowa, Tasming Hamid di Parepare dan Amri Arsyid di Makassar.
"Kemungkinan besar pekan depan seluruh Sulsel (usungan) sudah selesai," kata Amri Arsyid pada Kamis (18/07/2024).
Amri menyebutkan untuk daerah-daerah lain seperti Takalar, Sidrap, Barru, Luwu Timur hingga Enrekang saat ini sementara digodok di DPP.
"Ini sementara menunggu hasil rapat. Tapi sudah ada beberapa yang mengerucut seperti di Takalar apakah ke Ahmad Daeng Tonang atau Hengky Yasin," ujarnya.
Sementara Sidrap ada tiga kandidat yang memiliki peluang untuk diusung, salah satunya Ketua PKS Sidrap, Mahmud Yusuf. Namun mantan wakil bupati Sidrap ini harus mencukupkan partai koalisi menjadi 7 kursi, karena PKS hanya memiliki 4 kursi.
"Jadi masih ada peluang juga eksternal, jadi kita melihat bagaimana dinamikanya. Tapi PKS pastinya mengutamakan kader baik sebagai calon 01 atau 02," ujarnya.
Adapun di Barru saat ini mengerucutkan ke dua nama dan akan diputuskan dalam waktu dekat ini. "Kalau bukan ke pak Aksa, kita ke Ibu Ina Kartika Sari," jelasnya.
(UMI)
Berita Terkait
News
Muchlis Misbah Dorong Uji Publik Wacana Pilkada Lewat DPRD
Anggota DPRD Kota Makassar, Muchlis Misbah, mendorong dilakukannya uji publik secara terbuka terkait wacana pemilihan kepala daerah melalui DPRD.
Senin, 19 Jan 2026 23:37
Makassar City
William Sebut Pilkada Lewat DPRD Rawan Praktik Transaksional
Sekretaris Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kota Makassar, William, secara tegas menolak wacana Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) melalui Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD).
Jum'at, 09 Jan 2026 13:12
News
Pilkada Via DPRD: Jangan Korbankan Kedaulatan Rakyat
Pengamat Kebijakan Publik & Politik, Ras MD ikut angkat biacara mengenai wacana kepala daerah kembali dipilih oleh DPRD. Dukungan dari sebagian elite politik, termasuk dari Partai Gerindra, membuat isu ini menjadi bahan perbincangan publik.
Senin, 29 Des 2025 22:21
Sulsel
PKS Jeneponto Gelar Rakerda, Fokus Perkuat Struktur dan Pelayanan
DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Jeneponto menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) di Kantor PKS di Jalan Pahlawan, Kota Bontosunggu, Minggu (7/12/2025).
Minggu, 07 Des 2025 14:40
Sulsel
Rakerwil Dihadiri Sekjen DPP, PKS Sulsel Rumuskan Target Besar 2029
Sekjen DPP PKS, Muhammad Kholid hadir langsung dalam kegiatan Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil) DPW PKS Sulsel yang digelar di Hotel Four Points Makassar, Ahad (23/11/2025).
Minggu, 23 Nov 2025 11:47
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Manggala dan Biringkanaya Penerima Terbanyak Program Iuran Sampah Gratis
2
Mubes XII IKBIM KIP UNM Wadah Evaluasi dan Perumusan Gagasan Strategis
3
Pemkab Gowa Salurkan Alsintan Kementan untuk Perkuat Swasembada Pangan
4
Imigrasi Siapkan Lompatan Digital, Fokus Layanan dan Penegakan Hukum
5
PLN dan Pemkab Kepulauan Talaud Sinergi Pembangunan Infrastruktur Ketenagalistrikan
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Manggala dan Biringkanaya Penerima Terbanyak Program Iuran Sampah Gratis
2
Mubes XII IKBIM KIP UNM Wadah Evaluasi dan Perumusan Gagasan Strategis
3
Pemkab Gowa Salurkan Alsintan Kementan untuk Perkuat Swasembada Pangan
4
Imigrasi Siapkan Lompatan Digital, Fokus Layanan dan Penegakan Hukum
5
PLN dan Pemkab Kepulauan Talaud Sinergi Pembangunan Infrastruktur Ketenagalistrikan