Indosat dan Mastercard Kolaborasi Hadirkan Cybersecurity Center of Excellence
News
Indosat dan Mastercard Kolaborasi Hadirkan Cybersecurity Center of Excellence
Indosat dan Mastercard hari ini menandatangani MoU untuk berkolaborasi dalam menjaga ekonomi digital Indonesia melalui peresmian Indosat-Mastercard Cybersecurity Center of Excellence (CoE).
Kamis, 18 Apr 2024 20:57
110 ASN dan PPPK Pemkab Luwu Jalani Pengenalan Nilai dan Etika Instansi
Sulsel
110 ASN dan PPPK Pemkab Luwu Jalani Pengenalan Nilai dan Etika Instansi
BKPSDM Pemkab Luwu menggelar kegiatan Orientasi Pengenalan Nilai dan Etika Instansi Pemerintah bagi ASN-PPPK di aula kantor Bappelitbangda, Kelurahan Senga, Kecamatan Belopa, Kamis (18/04/2024) kemarin.
Kamis, 18 Apr 2024 20:10
Agus Salim Awali Tugas Sebagai Kajati Sulsel dengan Halalbihalal
Sulsel
Agus Salim Awali Tugas Sebagai Kajati Sulsel dengan Halalbihalal
Kepala Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulsel Agus Salim melaksanakan halalbihalal. Kegiatan itu dilaksanakan di Kantor Kejati Sulsel Jalan Urip Sumoharjo, Makassar.
Kamis, 18 Apr 2024 19:07
Syarat Jalur Perseorangan, Paslon Wajib Setor 67.402 KTP ke KPU Makassar
Makassar City
Syarat Jalur Perseorangan, Paslon Wajib Setor 67.402 KTP ke KPU Makassar
Pada pasal 41 ayat 2 poin d, juga disebutkan bahwa kabupaten/kota yang jumlah DPT terakhirnya berjumlah di atas 1.000.000, maka syarat minimal dukungannya adalah 6,5 persen dari jumlah DPT terakhirnya.
Kamis, 18 Apr 2024 18:48
PPIH Embarkasi dan Debarkasi Makassar Dilantik 22 April 2024
News
PPIH Embarkasi dan Debarkasi Makassar Dilantik 22 April 2024
Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Embarkasi/Debarkasi Makassar Tahun 1445 H/2024 M, bakal dilantik pada Senin, (22/04/2024).
Kamis, 18 Apr 2024 18:40
Rekonstruksi Kasus Suami Bunuh dan Timbun Istri Peragakan 51 Adegan
Sulsel
Rekonstruksi Kasus Suami Bunuh dan Timbun Istri Peragakan 51 Adegan
Aparat kepolisian melakukan rekonstruksi kasus pembunuhan yang dilakukan suami terhadap istri sendiri di Kota Makassar. Total ada 51 adegan yang diperagakan.
Kamis, 18 Apr 2024 18:15
Kallafriends Catat Peningkatan Transaksi 11% selama Ramadan hingga Lebaran
Ekbis
Kallafriends Catat Peningkatan Transaksi 11% selama Ramadan hingga Lebaran
Selama Ramadan hingga lebaran, terjadi peningkatan sebanyak 11% dengan total 1.177 kali transaksi dengan menggunakan fitur merchant di aplikasi Kallafriends.
Kamis, 18 Apr 2024 18:00
Peduli Korban Longsor Toraja, Telkomsel Siapkan Layanan Telepon & Wifi Gratis
Sulsel
Peduli Korban Longsor Toraja, Telkomsel Siapkan Layanan Telepon & Wifi Gratis
Telkomsel juga membuka posko layanan telepon dan wifi gratis di lokasi pengungsian untuk memudahkan komunikasi para pengungsi dengan keluarga dan kerabatnya.
Kamis, 18 Apr 2024 17:34
Bertemu Menlu Cina, Presiden Jokowi Bahas Tiga Hal Penting
News
Bertemu Menlu Cina, Presiden Jokowi Bahas Tiga Hal Penting
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menerima kunjungan kehormatan Menteri Luar Negeri Republik Rakyat Tiongkok (RRT) Wang Yi di Istana Merdeka, Jakarta, pada Kamis (18/04/2024).
Kamis, 18 Apr 2024 17:26
CJH Tertua Jeneponto Berusia 94 Tahun, Termuda 29 Tahun
Sulsel
CJH Tertua Jeneponto Berusia 94 Tahun, Termuda 29 Tahun
Kabupaten Jeneponto akan memberangkatkan 362 calon jemaah haji (CJH) tahun ini. Dalam daftar itu, CJH tertua berusia 94 tahun.
Kamis, 18 Apr 2024 17:25
Kalla Toyota Luncurkan Emergency Support di Aplikasi Kallafriends, Bisa Diakses Dimana Saja
Ekbis
Kalla Toyota Luncurkan Emergency Support di Aplikasi Kallafriends, Bisa Diakses Dimana Saja
Guna memberi kemudahan kepada pelanggan dalam kondisi darurat, Kalla Toyota meluncurkan emergency support di aplikasi Kallafriends.
Kamis, 18 Apr 2024 17:23
Filipina Akan Terlibat di Festival F8 Pemkot Makassar
Makassar City
Filipina Akan Terlibat di Festival F8 Pemkot Makassar
Filipina melalui Konsulat Jenderalnya berencana ambil bagian dalam pagelaran Festival F8 Kota Makassar, Juli mendatang. Beberapa kebudayaan dan tradisi Filipina akan ditampilkan di ajang tahunan itu.
Kamis, 18 Apr 2024 17:20
Kolaborasi MaxRide & Bajaj RE Buka Peluang Investasi Sektor Transportasi di Makassar
Makassar City
Kolaborasi MaxRide & Bajaj RE Buka Peluang Investasi Sektor Transportasi di Makassar
Dua nama yang mencuat dalam industri teknologi transportasi itu bahkan telah memperkenalkan peluang investasi di sektor transportasi bagi pengusaha lokal.
Kamis, 18 Apr 2024 17:12
Jangan Lewatkan! Fun Run PHRI Sulsel Berhadiah Ratusan Juta, Ada Paket Umrah
Lifestyle
Jangan Lewatkan! Fun Run PHRI Sulsel Berhadiah Ratusan Juta, Ada Paket Umrah
Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) Sulsel siap menggelar acara lari santai bertajuk Fun Run 2024 pada 28 April mendatang.
Kamis, 18 Apr 2024 16:43
Nimatullah Siap Jalankan Perintah Demokrat Maju Pilgub Sulsel 2024
Sulsel
Nimatullah Siap Jalankan Perintah Demokrat Maju Pilgub Sulsel 2024
Ni'matullah menyambut baik dorongan mayoritas DPC kepada dirinya untuk maju di Pilgub Sulsel 2024. Ia mengaku siap menjalankan amanah tersebut, meski diakuinya tidak mudah.
Kamis, 18 Apr 2024 16:37
Pertama di Luar Jawa, Haraku Ramen Buka Outlet di TSM Makassar
Lifestyle
Pertama di Luar Jawa, Haraku Ramen Buka Outlet di TSM Makassar
Outlet terbaru restoran dengan tagline Nikmat No Debate merupakan yang pertama di Makassar, bahkan perdana di luar Pulau Jawa.
Kamis, 18 Apr 2024 16:09
Menhub Apresiasi Peran Seluruh Pihak dalam Kelancaran Mudik Lebaran 2024
News
Menhub Apresiasi Peran Seluruh Pihak dalam Kelancaran Mudik Lebaran 2024
Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menyebutkan institusi Polri-TNI dan BUMN mempunyai andil yang cukup besar, sehingga terwujudnya angkutan Lebaran 2024, baik arus mudik maupun balik, berjalan lancar.
Kamis, 18 Apr 2024 16:06
Operasional Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup Sementara Akibat Erupsi Gunung Ruang
News
Operasional Bandara Sam Ratulangi Masih Ditutup Sementara Akibat Erupsi Gunung Ruang
Operasional Bandara Sam Ratulangi di Manado ditutup sementara akibat terdampak abu vulkanik Gunung Ruang, Sulawesi Utara. Penutupan operasional bandara dilakukan mulai, Rabu (17/4/2024), hingga Kamis (18/4/2024) pukul 19.26 WITA
Kamis, 18 Apr 2024 15:59
Komoditas Unggulan Selayar, Pohon Kelapa Genjah Ditanam di Taman Religi CPI
Sulsel
Komoditas Unggulan Selayar, Pohon Kelapa Genjah Ditanam di Taman Religi CPI
Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan mengadakan acara silaturahmi yang hangat bersama keluarga besar Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan (TPH-BUN) Provinsi Sulsel.
Kamis, 18 Apr 2024 15:46
Satgas PASTI OJK Blokir 585 Pinjol Ilegal dan Pinpri
Ekbis
Satgas PASTI OJK Blokir 585 Pinjol Ilegal dan Pinpri
OJK melalui Satgas PASTI menemukan 585 entitas pinjol ilegal dan pinjaman pribadi (pinpri) periode Februari-Maret 2024.
Kamis, 18 Apr 2024 15:17