Harumkan Sulsel di MTQ Nasional, Peraih Juara Diberi Bonus
Tim Sindomakassar
Sabtu, 12 Okt 2024 09:55
Plt Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Muhammad Hasim. Foto: Istimewa
MAKASSAR - Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXX Tingkat Nasional yang diselenggarakan di Samarinda Kalimantan Timur telah selesai beberapa pekan lalu. Hasilnya, Provinsi Sulawesi Selatan berada pada peringkat ke-13 berhasil meraih sejumlah posisi terbaik.
Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan di bawah kepemimpinan Prof Dr Zudan Arif Fakrulloh, belum lama ini telah memberikan bonus berupa uang prestasi kepada para pemenang peserta MTQ asal Sulsel tersebut.
Informasi yang diperoleh dari Plt Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Muhammad Hasim, Sabtu (12/10/2024) menyebutkan Pemberian bonus berupa uang tersebut adalah bentuk apresiasi yang diberikan Pemprov Sulsel kepada para peserta yang berhasil mengukir namanya sebagai pemenang.
“Sudah kami transfer bonus dananya untuk para pemenang MTQ waktu di Samarinda,” ujar Hasim.
Dia menyebutkan para pemenang yang telah mendapatkan bobus tersebut adalah; Ma`rifah Terbaik 2 Tilawah Remaja Putri telah mendapatkan bonus sebesar Rp100.000.000. Latiffatul Isyaroh, S. Ud (Terbaik 3 Qira'at Murattal Dewasa Putri) sebesar Rp75.000.000, Muh Hidayat (Harapan 1 Qira'at Mujawwad Putra) sebesar Rp30.000.000. Ahmad Syarifain (Harapan 2 Tafsir Bahasa Arab Putra) sebesar Rp20.000.000. Sumayyah Nursyahidah Ilham (Harapan 2 Tafsir Bhs Inggris Putri) sebesar Rp20.000.000, dan Agung (Harapan 3 Qira'at Murattal Dewasa Putra) sebesar Rp10.000.000.
“Total Bonus Rp255.000.000 dan sekali lagi kami sudah transfer dan semua sudah terlapor ke pimpinan bapak Pj Gubernur,” kata Hasim.
Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan di bawah kepemimpinan Prof Dr Zudan Arif Fakrulloh, belum lama ini telah memberikan bonus berupa uang prestasi kepada para pemenang peserta MTQ asal Sulsel tersebut.
Informasi yang diperoleh dari Plt Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Muhammad Hasim, Sabtu (12/10/2024) menyebutkan Pemberian bonus berupa uang tersebut adalah bentuk apresiasi yang diberikan Pemprov Sulsel kepada para peserta yang berhasil mengukir namanya sebagai pemenang.
“Sudah kami transfer bonus dananya untuk para pemenang MTQ waktu di Samarinda,” ujar Hasim.
Dia menyebutkan para pemenang yang telah mendapatkan bobus tersebut adalah; Ma`rifah Terbaik 2 Tilawah Remaja Putri telah mendapatkan bonus sebesar Rp100.000.000. Latiffatul Isyaroh, S. Ud (Terbaik 3 Qira'at Murattal Dewasa Putri) sebesar Rp75.000.000, Muh Hidayat (Harapan 1 Qira'at Mujawwad Putra) sebesar Rp30.000.000. Ahmad Syarifain (Harapan 2 Tafsir Bahasa Arab Putra) sebesar Rp20.000.000. Sumayyah Nursyahidah Ilham (Harapan 2 Tafsir Bhs Inggris Putri) sebesar Rp20.000.000, dan Agung (Harapan 3 Qira'at Murattal Dewasa Putra) sebesar Rp10.000.000.
“Total Bonus Rp255.000.000 dan sekali lagi kami sudah transfer dan semua sudah terlapor ke pimpinan bapak Pj Gubernur,” kata Hasim.
(GUS)
Berita Terkait
Makassar City
Penanganan dan Intervensi Stunting Butuh Data Terukur
Penanganan dan intervensi stunting di Provinsi Sulsel, membutuhkan data yang terukur agar bisa dilakukan oleh seluruh pemangku kebijakan dengan baik.
Sabtu, 02 Nov 2024 08:52
Sulsel
Kunker di Pangkep, Prof Zudan Serahkan Sejumlah Bantuan untuk Masyarakat
Penjabat Gubernur Sulsel Prof Zudan Arif Fakrulloh, melakukan kunjungan kerja sekaligus silaturahmi dengan Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Pangkajene dan Kepulauan
Sabtu, 02 Nov 2024 08:37
News
Triwulan III Tahun 2024, Realisasi Investasi Sulsel Capai Rp3,8 Triliun
Realisasi investasi di Sulawesi Selatan (Sulsel) Triwulan III pada Tahun 2024, saat ini mencapai Rp3,869 Triliun.
Jum'at, 01 Nov 2024 07:35
News
Pemuda Harus Hormati Perbedaan dan Keberagaman
Peringatan Hari Sumpah Pemuda harus menjadi momentum, agar para pemuda bisa menghormati perbedaan dan keberagaman dalam membangun bangsa Indonesia.
Selasa, 29 Okt 2024 10:27
News
Diskominfo SP Sulsel Sambut Kunjungan Studi Tiru Tim Prokopim Setkab Kutai Timur
Kepala Bidang (Kabid) Komunikasi dan Hubungan Masyarakat (Humas) Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik, dan Persandian (Diskominfo SP) Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel), Fitra, menerima kunjungan studi tiru Tim Protokol dan Komunikasi Pimpinan
Senin, 28 Okt 2024 17:48
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Terbaru Pilwalkot Palopo: Trisal-Ome 34,3%, FKJ-Nur 23,2%, Rahmat-ATK 19,7%
2
AIA Instruksikan DPC dan Anggota DPRD Gerindra se-Sulsel Menangkan Andi Seto di Pilwalkot
3
1.000 Karyawan FIFGROUP Wilayah Sulseltram Ikuti Employee Day di Malino
4
Sejumlah Desa Mendadak Dapat Anggaran Tambahan, Tim Hukum Uji-Sah Minta Bawaslu Waspada
5
Dua Kelompok Warga di Jeneponto Bentrok di Lokasi Tambang Ilegal
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Terbaru Pilwalkot Palopo: Trisal-Ome 34,3%, FKJ-Nur 23,2%, Rahmat-ATK 19,7%
2
AIA Instruksikan DPC dan Anggota DPRD Gerindra se-Sulsel Menangkan Andi Seto di Pilwalkot
3
1.000 Karyawan FIFGROUP Wilayah Sulseltram Ikuti Employee Day di Malino
4
Sejumlah Desa Mendadak Dapat Anggaran Tambahan, Tim Hukum Uji-Sah Minta Bawaslu Waspada
5
Dua Kelompok Warga di Jeneponto Bentrok di Lokasi Tambang Ilegal