Berkas Bacaleg Oknum Legislator PKS Tersandung Kasus Narkoba Terdaftar di KPU Sidrap
Kamis, 11 Mei 2023 20:13

Ketua KPU Sidrap, Syamsuddin Saleng, saat ditemui di Aula KPU Sidrap, Kamis (11/5/2023). Foto/Andi Mappanyukki
SIDRAP - Pengajuan berkas bakal calon legislatif (bacaleg) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sidrap diterima oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sidrap. PKS Sidrap memasukkan 35 nama bacalegnya, salah satu di antaranya inisial HA yang diamankan Satresnarkoba Polres Sidrap atas dugaan penyalahgunaan narkoba.
Hal itu dibenarkan oleh Ketua KPU Sidrap, Syamsuddin Saleng, saat ditemui di Aula Kantor KPU Sidrap Jalan Ressang, Kabupaten Sidrap, Kamis (11/5/2023).
"Untuk sementara saya minta maaf belum bisa berkomentar jauh. Hanya saja, pasti terdapat mekanisme dalam hal bagaimana KPU melakukan verifikasi administrasi ke depannya," katanya.
Kendati demikian, dia tidak menampik terduga pelaku terdaftar dalam berkas bacaleg PKS Sidrap.
"Sepengatahuan saya terdaftar dalam bakal caleg. dari pengamatan kemarin, yang bersangkutan hadir saat prosesi pendaftaran. Tetapi kami KPU merespon ini sebagai informasi awal yang beredar di publik," tutur Syamsuddin.
Diberitakan sebelumnya, oknum anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sidrap diciduk Satresnarkoba Polres Sidrap pada Senin (9/5/2023) pukul 20.45 Wita lalu. Oknum legislator Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sidrap itu diamankan beserta sejumlah barang bukti.
Kasi Humas Polres Sidrap, AKP Zakaria, menyampaikan AH diamankan beserta barang bukti berupa bukti 1 sachet berisikan kristal bening diduga sabu-sabu.
Selain itu, juga ada 3 batang pipa kaca pirex, 3 korek gas beserta sumbu, 1 set alat hisap bong, 1 kepala bong dan 1 plastik bening beserta tisu.
Hal itu dibenarkan oleh Ketua KPU Sidrap, Syamsuddin Saleng, saat ditemui di Aula Kantor KPU Sidrap Jalan Ressang, Kabupaten Sidrap, Kamis (11/5/2023).
"Untuk sementara saya minta maaf belum bisa berkomentar jauh. Hanya saja, pasti terdapat mekanisme dalam hal bagaimana KPU melakukan verifikasi administrasi ke depannya," katanya.
Kendati demikian, dia tidak menampik terduga pelaku terdaftar dalam berkas bacaleg PKS Sidrap.
"Sepengatahuan saya terdaftar dalam bakal caleg. dari pengamatan kemarin, yang bersangkutan hadir saat prosesi pendaftaran. Tetapi kami KPU merespon ini sebagai informasi awal yang beredar di publik," tutur Syamsuddin.
Diberitakan sebelumnya, oknum anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sidrap diciduk Satresnarkoba Polres Sidrap pada Senin (9/5/2023) pukul 20.45 Wita lalu. Oknum legislator Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sidrap itu diamankan beserta sejumlah barang bukti.
Kasi Humas Polres Sidrap, AKP Zakaria, menyampaikan AH diamankan beserta barang bukti berupa bukti 1 sachet berisikan kristal bening diduga sabu-sabu.
Selain itu, juga ada 3 batang pipa kaca pirex, 3 korek gas beserta sumbu, 1 set alat hisap bong, 1 kepala bong dan 1 plastik bening beserta tisu.
(TRI)
Berita Terkait

News
BNNP Sulsel Gagalkan Sabu Pasokan Baru Siap Edar di Bone
Badan Narkotika Nasional Provinsi (BNNP) Sulawesi Selatan bekerja sama dengan Tim Bea Cukai berhasil menggagalkan upaya peredaran narkotika jenis sabu di Kabupaten Bone.
Minggu, 14 Sep 2025 17:58

News
Musda ke-VI, PKS Makassar Fokus Tata Sistem Kaderisasi Solid dan Berkualitas
Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kota Makassar menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke-VI, di Hotel Grand Asia, Jl. Boulevard, Kecamatan Panakkukang, Kota Makassar, Minggu (7/9/2025).
Senin, 08 Sep 2025 07:11

Sulsel
Hadiri Musda VI PKS Gowa, Bupati Husniah Ajak Kolaborasi Majukan Daerah
Bupati Gowa, Sitti Husniah Talenrang menghadiri Musyawarah Daerah (Musda) VI DPD PKS Gowa di Sekretariat PKS Gowa, Jalan Poros Malino, Minggu (7/9).
Minggu, 07 Sep 2025 15:33

Sulsel
Muswil PKS Sulsel, Target 14 Kursi di DPRD Provinsi pada Pileg 2029
Ketua DPW PKS Sulsel, Anwar Faruq menegaskan bisa menambah kursi partainya di DPRD Provinsi pada Pileg mendatang. Bahkan ia optimis mampu naik dua kali lipat.
Minggu, 24 Agu 2025 16:04

News
Muswil PKS Sulsel Fokus Kaderisasi, Siapkan Target 13 Kursi DPRD Sulsel
DPW Partai Keadilan Sejahtera Sulsel melakukan silaturahmi dengan Gubernur Sulsel di Rumah Jabatan Gubernur, Jalan Jenderal Sudirman Nomor 1 Kota Makassar, Jumat (22/8/2025).
Jum'at, 22 Agu 2025 18:49
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Pemkot Makassar-Baznas Komitmen Sinergi Tuntaskan Kemiskinan
2

Mengenang Ulama Besar, Menag Ziarah ke Makam Muassis NU Sulsel Puang Ramma
3

OJK Sulselbar Gelar FinEXPO 2025, Dorong Inklusi Keuangan untuk Semua
4

Edukasi Safety Riding Asmo Sulsel Sasar Siswa MAN & MTS Syekh Yusuf Gowa
5

Raim Laode Motivasi Ribuan Pramuka Santri, Ajak Semangat Belajar & Raih Cita-cita
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Pemkot Makassar-Baznas Komitmen Sinergi Tuntaskan Kemiskinan
2

Mengenang Ulama Besar, Menag Ziarah ke Makam Muassis NU Sulsel Puang Ramma
3

OJK Sulselbar Gelar FinEXPO 2025, Dorong Inklusi Keuangan untuk Semua
4

Edukasi Safety Riding Asmo Sulsel Sasar Siswa MAN & MTS Syekh Yusuf Gowa
5

Raim Laode Motivasi Ribuan Pramuka Santri, Ajak Semangat Belajar & Raih Cita-cita