Afdalyana Rachman Gantikan Aris Pangerang sebagai Ketua Perindo Makassar
Tim Sindomakassar
Minggu, 09 Jul 2023 18:48
Pengurus Perindo Kota Makassar di bawah kepemimpinan ketua yang baru menyerahkan berkas perbaikan bacaleg ke KPU Makassar, Minggu (9/7/2023). Foto: Istimewa
MAKASSAR - DPD Partai Perindo Kota Makassar mendadak berganti kepemimpinan. Afdalyana Rachman ditunjuk menggantikan ketua sebelumnya, Aris Pangerang.
Pengangkatan Afdalyana Rachman sebagai ketua Perindo Makassar termuat dalam SK yang ditandatangani Ketua Umum Hary Tanoesoedibjo dan Sekretaris Jenderal Ahmad Rofiq.
Pergantian ketua ini dilakukan minus satu pekan deadline pengembalian perbaikan berkas bakal calon legislatif.
Menurut Wakil Ketua Perindo Makassar Muhammad Askar pergantian mendadak ini dilakukan DPP karena ketua sebelumnya dianggap berkinerja buruk. Ditambah beredarnya isu jual beli nomor urut bakal calon legislatif.
"Ada kemungkinan DPP bersikap tegas mengganti Aris Pangerang karena dinilai kinerjanya buruk dalam mempersiapkan kelengkapan administrasi Bacaleg Perindo sesuai aturan yang berdasarkan Silon KPU," ujar Askar dalam siaran persnya, Minggu (9/7/2023).
"Ada juga isu miring yang beredar di kalangan Bacaleg bahwa Aris Pangerang memperjualbelikan nomor urut, jadi saya rasa sangat wajar kalau DPP Perindo mengambil sikap tegas untuk membekukan kepengurusan Aris Pangerang dan mengangkat ketua baru," tegas Askar.
Pagi tadi, Afdalyana Rachman bersama pengurus Perindo Makassar mendatangi kantor KPU untuk menyerahkan perbaikan administrasi berkas bacaleg DPD Perindo. Berkas itu diterima Komisioner KPU Makassar Gunawan dan Abd Rahman.
"Alhamdulillah seluruh berkas Bacaleg Perindo pada hari ini dinyatakan memenuhi syarat untuk menjadi DCS daftar caleg sementara," tegas Nana.
Afdalyana didampingi 4 pengurus lainnya yakni Muhammad Askar sebagai Wakil Ketua Bidang Bappilu, Waidil Rachman sebagai Sekretaris, Andi Tenriana selaku wakil sekretaris dan Reynold Ong sebagai Bendahara.
Pengangkatan Afdalyana Rachman sebagai ketua Perindo Makassar termuat dalam SK yang ditandatangani Ketua Umum Hary Tanoesoedibjo dan Sekretaris Jenderal Ahmad Rofiq.
Pergantian ketua ini dilakukan minus satu pekan deadline pengembalian perbaikan berkas bakal calon legislatif.
Menurut Wakil Ketua Perindo Makassar Muhammad Askar pergantian mendadak ini dilakukan DPP karena ketua sebelumnya dianggap berkinerja buruk. Ditambah beredarnya isu jual beli nomor urut bakal calon legislatif.
"Ada kemungkinan DPP bersikap tegas mengganti Aris Pangerang karena dinilai kinerjanya buruk dalam mempersiapkan kelengkapan administrasi Bacaleg Perindo sesuai aturan yang berdasarkan Silon KPU," ujar Askar dalam siaran persnya, Minggu (9/7/2023).
"Ada juga isu miring yang beredar di kalangan Bacaleg bahwa Aris Pangerang memperjualbelikan nomor urut, jadi saya rasa sangat wajar kalau DPP Perindo mengambil sikap tegas untuk membekukan kepengurusan Aris Pangerang dan mengangkat ketua baru," tegas Askar.
Pagi tadi, Afdalyana Rachman bersama pengurus Perindo Makassar mendatangi kantor KPU untuk menyerahkan perbaikan administrasi berkas bacaleg DPD Perindo. Berkas itu diterima Komisioner KPU Makassar Gunawan dan Abd Rahman.
"Alhamdulillah seluruh berkas Bacaleg Perindo pada hari ini dinyatakan memenuhi syarat untuk menjadi DCS daftar caleg sementara," tegas Nana.
Afdalyana didampingi 4 pengurus lainnya yakni Muhammad Askar sebagai Wakil Ketua Bidang Bappilu, Waidil Rachman sebagai Sekretaris, Andi Tenriana selaku wakil sekretaris dan Reynold Ong sebagai Bendahara.
(MAN)
Berita Terkait
Makassar City
Di Kampanye Akbar MULIA, Sekjend Perindo AYP Ajak Pilih Munafri-Aliyah Pimpin Makassar
Sekjend DPP Perindo, Andi Yuslim Patawari (AYP) mengkampanyekan Pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin dan Aliyah Mustika Ilham (MULIA) pada Kampanye Akbar di MNEK CPI Makassar pada Rabu (20/11/2024) sore.
Rabu, 20 Nov 2024 20:23
Makassar City
Sekjend Perindo Turun Gunung Kampanyekan Appi-Aliyah di Pilwalkot Makassar 2024
Sekjend DPP Perindo, Andi Yuslim Patawari (AYP) turun gunung untuk mengkampanyekan pasangan calon Munafri Arifuddin-Aliyah Mustika Ilham (Appi-Aliyah) di Pilwalkot Makassar 2024.
Selasa, 19 Nov 2024 16:55
Makassar City
Perindo Kumpulkan Massa Kampanyekan Appi-Aliyah di Karuwisi Utara
Partai Perindo membuktikan bergerak total memenangkan pasangan calon (Paslon) Munafri Arifuddin - Aliyah Mustika Ilham (MULIA) di Pilwalkot Makassar 2024. Mereka mengumpulkan massa untuk mengfasilitasi kampanye Paslon nomor urut 01 ini di Kelurahan Karuwisi Utara, Pannakkukang pada Rabu (30/10/2024).
Rabu, 30 Okt 2024 22:42
Makassar City
Serahkan Ambulans dan Fogging, Komitmen Perindo Makassar Menangkan MULIA di Pilwalkot
Partai Perindo Kota Makassar komitmen mengantarkan pasangan calon (Paslon) Munafri Arifuddin - Aliyah Mustika Ilham (Appi-Aliyah) memenangkan Pilwalkot 2024.
Senin, 21 Okt 2024 19:45
Sulsel
Perindo Bersama MULIA Bagikan Air Bersih untuk Warga di Jalan Adipura Makassar
MAKASSAR -- Partai Perindo membagikan air bersih kepada warga di Posko Induk Adipura Bersatu untuk MULIA di Jalan Adipura, Kota Makassar pada Ahad (29/09/2024). Bantuan ini diinisiasi oleh Ketua DPW Sulsel, Sanusi Ramadhan.
Minggu, 29 Sep 2024 19:34
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
3
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
4
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Pengamat Sebut Survei Rendah Ilham-Kanita karena Ada Janji Politik yang Tak Terealisasi
3
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
4
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
5
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada