Pastikan Karyawan Perempuan Nyaman Bekerja, Huabao Bentuk Satgas PPKS
Tri Yari Kurniawan
Kamis, 14 Mar 2024 15:02
PT Baoshuo Taman Industry Investment Group (BTIIG) membentuk Satgas PPKS di kawasan industri Huabao, bertempat di rungan pertemuan PT BTIIG, belum lama ini. Foto/Istimewa
MOROWALI - PT Baoshuo Taman Industry Investment Group (BTIIG) atau yang lebih dikenal Huabao Indonesia berkomitmen memberikan perlindungan dan kenyamanan maksimal kepada karyawan dalam bekerja.
Komitmen tersebut dituangkan dengan dibentuknya Satgas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (PPKS) di kawasan industri Huabao, bertempat di rungan pertemuan PT BTIIG, belum lama ini.
"Ini menunjukkan komitmen dan keseriusan perusahaan dalam melindungi dan memberikan kenyamanan kepada perempuan dalam bekerja," kata External Relations Manager Indonesia Huabao Industrial Park, Cipto Rustianto, dalam keterangan pers yang diterima SINDO Makassar, Kamis (14/3/2024).
Menurut Cipto, pihaknya memberikan dukungan penuh dengan pembentukan Satgas PPKS, serta meminimalisir dan mencegah adanya tindakan kekerasan seksual di lingkungan kerja.
Hal senada di ungkapkan Manager HRD Huabao Indonesia, Catur Caesaria Hadinugraha. Menurut dia, pembentukan Satgas PPKS merupakan suatu kewajiban perusahaan. Hal itu sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang tertuang dalam Kepmenaker No 88 tahun 2023 tentang Pedoman Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual di Tempat Kerja.
“Satgas ini tidak hanya dipandang sebagai kewajiban hukum, tetapi juga sebagai instrumen penting untuk menciptakan kawasan kerja yang nyaman dan aman bagi kita semua," ujar Catur.
Lebih jauh, Catur menjelaslan Satgas PPKS diharapkan akan menjadi wadah yang efektif untuk mencegah dan menangani kekerasan seksual di lingkungan kerja.
"Kami berkomitmen untuk memberikan perlindungan dan dukungan penuh kepada setiap individu di dalam perusahaan," tuturnya.
Komitmen tersebut dituangkan dengan dibentuknya Satgas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (PPKS) di kawasan industri Huabao, bertempat di rungan pertemuan PT BTIIG, belum lama ini.
"Ini menunjukkan komitmen dan keseriusan perusahaan dalam melindungi dan memberikan kenyamanan kepada perempuan dalam bekerja," kata External Relations Manager Indonesia Huabao Industrial Park, Cipto Rustianto, dalam keterangan pers yang diterima SINDO Makassar, Kamis (14/3/2024).
Menurut Cipto, pihaknya memberikan dukungan penuh dengan pembentukan Satgas PPKS, serta meminimalisir dan mencegah adanya tindakan kekerasan seksual di lingkungan kerja.
Hal senada di ungkapkan Manager HRD Huabao Indonesia, Catur Caesaria Hadinugraha. Menurut dia, pembentukan Satgas PPKS merupakan suatu kewajiban perusahaan. Hal itu sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang tertuang dalam Kepmenaker No 88 tahun 2023 tentang Pedoman Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual di Tempat Kerja.
“Satgas ini tidak hanya dipandang sebagai kewajiban hukum, tetapi juga sebagai instrumen penting untuk menciptakan kawasan kerja yang nyaman dan aman bagi kita semua," ujar Catur.
Lebih jauh, Catur menjelaslan Satgas PPKS diharapkan akan menjadi wadah yang efektif untuk mencegah dan menangani kekerasan seksual di lingkungan kerja.
"Kami berkomitmen untuk memberikan perlindungan dan dukungan penuh kepada setiap individu di dalam perusahaan," tuturnya.
(TRI)
Berita Terkait
News
Zhenshi Dorong Ekonomi Morowali, Sepakat Perpanjang Runway Bandara Lewat CSR
Zhenshi Holding Group bersama Direktorat Jenderal Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan Indonesia menandatangani kesepakatan untuk memperpanjang landasan pacu Bandara Morowali.
Jum'at, 15 Nov 2024 13:09
News
Program Huabao Peduli Lingkungan: Donasi Motor-Kontainer Sampah hingga Tanam Mangrove
Hal itu telah dibuktikan lewat program Corporate Social Responsibility (CSR) pada Juni 2024. Mulai dari donasi 3 unit motor sampah, 3 unit kontainer sampah, dan 210 tempat sampah.
Selasa, 20 Agu 2024 10:06
News
72 Duta Genre se-Sulteng Upgrade Softskill tentang Media Sosial Bareng BTIIG
Kehadiran PT Buashao Taman Industry Invesment Group (BTIIG) atau yang lebih dikenal Indonesia Huabao Industrial Park (Huabao Indonesia) melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) terus digalakkan.
Senin, 01 Jul 2024 18:11
News
Tingkatkan SDM, Huabao Gandeng PJK3 Sertifikasi 181 Operator Alat Berat
Huabao Indonesia bekerjasama dengan PJK3 dan Pengawasan Ketenagakerjaan Provinsi Sulawesi Tengah menggelar sertifikasi Surat Izin Operator (SIO) 181 operator alat berat lingkup perusahaan.
Selasa, 21 Mei 2024 09:26
News
Huabao Gelar Buka Puasa & Tebar 200 Paket Sembako untuk Anak Yatim & Duafa
Acara tersebut dirangkaikan dengan pembagian 200 paket sembako yang terdiri dari telur, terigu, minyak goreng dan gula secara simbolik pada awal April 2024.
Sabtu, 06 Apr 2024 10:52
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
3
Survei Terakhir Pilkada Tana Toraja: Elektabilitas Zadrak-Erianto 64,50%, Sulit Dikejar Lawan
4
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
5
Bawaslu Telusuri Video Viral Pemdes Rinjani Siapkan Konsumsi Diduga untuk Kampanye Budiman-Akbar
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
3
Survei Terakhir Pilkada Tana Toraja: Elektabilitas Zadrak-Erianto 64,50%, Sulit Dikejar Lawan
4
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
5
Bawaslu Telusuri Video Viral Pemdes Rinjani Siapkan Konsumsi Diduga untuk Kampanye Budiman-Akbar