Tuntaskan Perjuangan di Madura, PSM Makassar Juara Liga 1 Musim 2022/23
Jum'at, 31 Mar 2023 23:34
PSM Makassar juara Liga 1. Foto: Media PSM Makassar
MAKASSAR - PSM Makassar menuntaskan perjuangannya di Liga 1 musim ini. Juku Eja akhirnya mengunci gelar juara musim 2022/23.
Juku Eja berhasil mengalahkan Madura United dengan skor 1-3 di Stadion Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jawa Timur pada Jumat (31/3). Kemenangan ini membuat PSM meraih trofi juara setelah 23 tahun berpuasa.
Pada babak pertama, PSM mendominasi permainan. Mereka bermain tanpa tekanan, meski sedang mengejar gelar juara.
Buktinya, PSM berhasil unggul dua gol di babak pertama. Wiljan Pluim mencetak brace di menit 4 dan 10.
Dua peluang yang diterima Pluim langsung dimanfaatkannya menjadi gol. Skor 0-2 untuk keunggulan PSM di babak pertama.
Pada babak kedua, PSM langsung menambah golnya. Giliran Kenzo Nambu yang menjebol gawang Rendy Oscario di menit 48.
Gol Kenzo pun tergolong indah. Ia mencetak golnya dengan tendangan chip dengan menempatkan bolanya melewati Rendy. Skor 0-3 membuat PSM makin kokoh.
Namun Madura berhasil memperkecil ketertinggalan di menit 51. Sundulan Hugo Gomes merubah skor menjadi 1-3, tuan rumah memangkas skor.
Sampai pertandingan selesai, tidak ada tambahan gol yang tercipta. PSM juara Liga 1 musim 2022/23.
Juku Eja berhasil mengalahkan Madura United dengan skor 1-3 di Stadion Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jawa Timur pada Jumat (31/3). Kemenangan ini membuat PSM meraih trofi juara setelah 23 tahun berpuasa.
Pada babak pertama, PSM mendominasi permainan. Mereka bermain tanpa tekanan, meski sedang mengejar gelar juara.
Buktinya, PSM berhasil unggul dua gol di babak pertama. Wiljan Pluim mencetak brace di menit 4 dan 10.
Dua peluang yang diterima Pluim langsung dimanfaatkannya menjadi gol. Skor 0-2 untuk keunggulan PSM di babak pertama.
Pada babak kedua, PSM langsung menambah golnya. Giliran Kenzo Nambu yang menjebol gawang Rendy Oscario di menit 48.
Gol Kenzo pun tergolong indah. Ia mencetak golnya dengan tendangan chip dengan menempatkan bolanya melewati Rendy. Skor 0-3 membuat PSM makin kokoh.
Namun Madura berhasil memperkecil ketertinggalan di menit 51. Sundulan Hugo Gomes merubah skor menjadi 1-3, tuan rumah memangkas skor.
Sampai pertandingan selesai, tidak ada tambahan gol yang tercipta. PSM juara Liga 1 musim 2022/23.
(UMI)
Berita Terkait
Sports
Resmi Diperkenalkan, Tantangan Berat Menanti Thomas Trucha
Teka-teki siapa pengganti Bernardo Tavares sebagai juru taktik PSM Makassar akhirnya terjawab, setelah manajemen mendatangkan pelatih asal Republik Ceko Thomas Trucha sebagai suksesi.
Selasa, 28 Okt 2025 23:08
News
Meriah! Bintang PSM & Ribuan Pengunjung MP jadi Saksi Launching New Honda ADV 160
Asmo Sulsel resmi memperkenalkan New Honda ADV 160 dalam acara Regional Public Launching yang digelar meriah di Atrium Utama Mall Panakkukang (MP), Sabtu (25/10/2025) malam.
Minggu, 26 Okt 2025 07:27
Sports
Heboh! Bernardo Tavares Pamit Tinggalkan PSM Makassar
Bernardo Tavares mengumumkan pengunduran dirinya sebagai pelatih PSM Makassar. Keputusan itu disampaikan melalui postingan di akun Instagram peribadinya, pada Rabu (1/10/2025).
Rabu, 01 Okt 2025 20:33
News
PLN Sukses Hadirkan Listrik Tanpa Kedip di Laga Big Match PSM vs Persija
Di balik terangnya Stadion BJ Habibie dan kemenangan big match laga kandang PSM Makassar pada Minggu (21/9), puluhan personel PLN turut berkontribusi menghadirkan layanan listrik tanpa kedip.
Senin, 22 Sep 2025 20:18
Sports
Walkot Appi Siapkan 6 Bus untuk Suporter Nonton Laga PSM Makassar vs Persija
Pemkot Makassar menyiapkan enam unit bus dan mobil khusus bagi suporter yang hendak menonton langsung pertandingan PSM Makassar vs Persija Jakarta di Stadion Gelora BJ Habibie, Kota Parepare.
Kamis, 18 Sep 2025 20:06
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
DPRD Usul Pemilihan Ketua RT/RW se-Kota Makassar Ditunda
2
Heboh 'Negara di Dalam Negara' di Morowali, Tamsil Linrung Berikan Pernyataan Tegas
3
BEM Polipangkep Hadirkan Inovasi Mesin Pengering Rumput Laut di Desa Kanaungan
4
Cegah Tumpang Tindih, DPRD Sulsel Minta Program Aksi Stop Stunting Dikolaborasikan dengan Pemda
5
MUTU Sulsel 2025 Bakal Bahas Rekomendasi Perundang-Undangan Umat
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
DPRD Usul Pemilihan Ketua RT/RW se-Kota Makassar Ditunda
2
Heboh 'Negara di Dalam Negara' di Morowali, Tamsil Linrung Berikan Pernyataan Tegas
3
BEM Polipangkep Hadirkan Inovasi Mesin Pengering Rumput Laut di Desa Kanaungan
4
Cegah Tumpang Tindih, DPRD Sulsel Minta Program Aksi Stop Stunting Dikolaborasikan dengan Pemda
5
MUTU Sulsel 2025 Bakal Bahas Rekomendasi Perundang-Undangan Umat