Beredar Flayer Aura Paket dengan Irma di Pilkada Gowa 2024
Senin, 05 Agu 2024 14:48

Flayer Amir Uskara berpaket dengan Irma. Ilustrasi Sindo Makassar
MAKASSAR - Beredar flayer Amir Uskara berpaket dengan Irmawati Haeruddin di Pilkada Gowa. Flayer ini memunculkan foto AU dengan Irma dihiasi tulisan besar AURA 2024.
Calon pendamping Amir sejauh ini memang masih ditutup rapat. Namun belakangan menguat ialah sosok perempuan.
Irma merupakan anggota DPRD Gowa saat ini. Ia terpilih tiga periode lewat PDK, Golkar dan terakhir Perindo.
Amir Uskara meminta publik untuk bersabar soal siapa paketnya. Ia berencana akan menggelar deklarasi partai, termasuk pasangan usai HUT Kemerdakaan Indonesia.
"Pokoknya kita tunggu kejutan saja nanti setelah 17 Agustus," tegas Amir, saat diwawancarai di salah satu cafe di Gowa, pada Ahad (04/08/2023).
Wakil Ketua MPR RI ini menuturkan, sejauh ini sudah ada sejumlah parpol yang akan ikut dalam gerbong pemenangan. Hanya saja, tak elok bila diumumkan.
"Mungkin belum waktunya untuk disampaikan. Apalagi kan sejauh ini masih sangat dinamis dinamika politik di tingkat pusat," ujarnya.
"Kalau partai politik koalisi sudah klop, pasti akan diumumkan siapa calon wakilnya. Karena situasi saat ini masih cukup berdinamika, jadi belum bisa diumumkan," sambungnya.
Calon pendamping Amir sejauh ini memang masih ditutup rapat. Namun belakangan menguat ialah sosok perempuan.
Irma merupakan anggota DPRD Gowa saat ini. Ia terpilih tiga periode lewat PDK, Golkar dan terakhir Perindo.
Amir Uskara meminta publik untuk bersabar soal siapa paketnya. Ia berencana akan menggelar deklarasi partai, termasuk pasangan usai HUT Kemerdakaan Indonesia.
"Pokoknya kita tunggu kejutan saja nanti setelah 17 Agustus," tegas Amir, saat diwawancarai di salah satu cafe di Gowa, pada Ahad (04/08/2023).
Wakil Ketua MPR RI ini menuturkan, sejauh ini sudah ada sejumlah parpol yang akan ikut dalam gerbong pemenangan. Hanya saja, tak elok bila diumumkan.
"Mungkin belum waktunya untuk disampaikan. Apalagi kan sejauh ini masih sangat dinamis dinamika politik di tingkat pusat," ujarnya.
"Kalau partai politik koalisi sudah klop, pasti akan diumumkan siapa calon wakilnya. Karena situasi saat ini masih cukup berdinamika, jadi belum bisa diumumkan," sambungnya.
(UMI)
Berita Terkait

News
Ketua DPP Pertanyakan Sikap Mentan Amran Pimpin PPP, Mau Atau Tidak?
Ketua DPP PPP Bidang Ekonomi, Keuangan dan Industri, Muh Aras memberikan pandangan soal dinamika jelang Muktamar. Ia bilang, setiap perhelatan pasti ada dinamika di dalamnya.
Senin, 26 Mei 2025 21:14

Sulsel
KPU Gowa Terima Penghargaan Kategori Pelaporan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah
KPU Kabupaten Gowa Kembali menyabet penghargaan. Mereka menjadi Terbaik 1 Kategori Pelaporan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah.
Kamis, 01 Mei 2025 21:12

Sulsel
MPS Gelar Pasar Murah di Gowa, Warga Senang Dapat Sembako Harga Terjangkau
Milenial Peduli Sulsel (MPS) menggelar Pasar Murah di Sekretariatnya di Kallongtala, tepat di depan RS Syekh Yusuf Gowa pada Senin (24/03/2025). Program ini bekerja sama dengan Bank Sulselbar.
Senin, 24 Mar 2025 17:49

Sulsel
DPRD Sulsel Usul Perbaikan Jalan Poros Sapaya-Malakaji Bisa Dimulai 5 Km Dulu
Komisi D DPRD Sulsel kembali menggelar rapat dengar pendapat (RDP untuk mengevaluasi kinerja Dinas PUTR dan Bina Marga pada Selasa, 18 Maret 2025.
Selasa, 18 Mar 2025 21:13

Sulsel
Dukung Program 100 Hari Kerja Pemkab Gowa, KGL Sukses Gelar Ramadhan Flash
Program KGL ini sekaligus untuk mendukung program 100 hari kerja dari Bupati Sitti Husniah Talenrang dan Wakil Bupati, Darmawansyah Muin yakni Gowa Caradde.
Senin, 17 Mar 2025 07:38
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

RP Sebut Internal Golkar Adem Jelang Musda, Tapi Orang Luar yang Heboh
2

Laman SPMB Makassar Eror Hari Pertama, Dewan Panggil Kadisdik
3

Warga Diancam Parang Oleh Preman, Kades Pasir Putih di Wajo Disebut Pilih Kabur
4

Sekolah Islam Athirah Hadirkan Kelas Pendidik dan Pemimpin di TPN XII Makassar
5

Bengkel Kalla Toyota Alauddin Raih Penghargaan Lingkungan
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

RP Sebut Internal Golkar Adem Jelang Musda, Tapi Orang Luar yang Heboh
2

Laman SPMB Makassar Eror Hari Pertama, Dewan Panggil Kadisdik
3

Warga Diancam Parang Oleh Preman, Kades Pasir Putih di Wajo Disebut Pilih Kabur
4

Sekolah Islam Athirah Hadirkan Kelas Pendidik dan Pemimpin di TPN XII Makassar
5

Bengkel Kalla Toyota Alauddin Raih Penghargaan Lingkungan