HUT PPNI ke-50, Bagikan 50 Bingkisan Ramadan ke Masyarakat
Chaeruddin
Minggu, 17 Mar 2024 20:52
Pj Wali Kota Palopo, Asrul Sani turut membagikan bingkisan sembako dalam rangka HUT PPNI ke-50. Foto: Chaeruddin
MAKASSAR - Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Kota Palopo, membagikan 50 bingkisan Ramadan. Kegiatan ini dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) PPNI ke-50.
Penjabat (Pj) Wali Kota Palopo, Asrul Sani turut membagikan bingkisan sembako kepada masyarakat di Kelurahan To'bulung, Kecamatan Bara pada Minggu (17/03/2024).
Ketua DPD PPNI Kota Palopo, Taufiq menyampaikan ucapan terima kasih khususnya ke Pemerintah Kota (Pemkot) Palopo yang selalu memberikan dukungan kepada para perawat di Kota Palopo.
"Di hari ulang tahun PPNI ini, kami menyampaikan ucapan terima kasih khususnya ke Pemkot Palopo yang terus memberikan dukungan dan apresiasi kepada perawat, baik yang bekerja di Puskesmas, klinik, praktik mandiri maupun di rumah sakit," kata Taufiq.
Dalam kesempatan ini, Taufiq juga menyampaikan harapannya kepada para perawat, untuk semakin peduli kepada masyarakat Palopo. "Harapan saya, ke depannya para perawat semakin peduli dan perhatian kepada masyarakat," ujarnya.
"Saya juga mengucapkan permohonan maaf kepada masyarakat, jika dalam pelayanan ada perawat yang kurang berkenan dalam menjalankan tugas," sambungnya.
Turut dalam pembagian sembako tersebut, Camat Bara, Dewa Gau Laide, tokoh masyarakat, para nakes, dan masyarakat Kelurahan To'bulung.
Penjabat (Pj) Wali Kota Palopo, Asrul Sani turut membagikan bingkisan sembako kepada masyarakat di Kelurahan To'bulung, Kecamatan Bara pada Minggu (17/03/2024).
Ketua DPD PPNI Kota Palopo, Taufiq menyampaikan ucapan terima kasih khususnya ke Pemerintah Kota (Pemkot) Palopo yang selalu memberikan dukungan kepada para perawat di Kota Palopo.
"Di hari ulang tahun PPNI ini, kami menyampaikan ucapan terima kasih khususnya ke Pemkot Palopo yang terus memberikan dukungan dan apresiasi kepada perawat, baik yang bekerja di Puskesmas, klinik, praktik mandiri maupun di rumah sakit," kata Taufiq.
Dalam kesempatan ini, Taufiq juga menyampaikan harapannya kepada para perawat, untuk semakin peduli kepada masyarakat Palopo. "Harapan saya, ke depannya para perawat semakin peduli dan perhatian kepada masyarakat," ujarnya.
"Saya juga mengucapkan permohonan maaf kepada masyarakat, jika dalam pelayanan ada perawat yang kurang berkenan dalam menjalankan tugas," sambungnya.
Turut dalam pembagian sembako tersebut, Camat Bara, Dewa Gau Laide, tokoh masyarakat, para nakes, dan masyarakat Kelurahan To'bulung.
(UMI)
Berita Terkait
Sulsel
Survei Terbaru Pilwalkot Palopo 2024: FKJ-Nur 33,5%, Trisal-Ome 28,7% dan Rahmat-ATK 25,5%
Lembaga Insert Institute merilis hasil survei terbaru Pilwalkot Palopo 2024. Survei ini dilakukan pada 13 sampai 18 November 2024.
Selasa, 19 Nov 2024 15:16
Sulsel
Bawaslu Palopo Diadukan ke DKPP, Dinilai Tak Lakukan Pengawasan Aktif Kasus Ijazah Paket C
Dahyar mengadukan dua Komisioner Bawaslu Palopo yakni Khaerana dan Widianto Hendra. Laporan Dahyar telah dikirim dengan nomor tanda terima 559/01-18/SET-02/X/2024.
Kamis, 07 Nov 2024 15:26
Sulsel
KPU Palopo Tak Ikuti Rekomendasi Bawaslu, Trisal-Ome Tak Diskualifikasi di Pilwalkot
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Palopo memutuskan tidak menindak lanjuti rekomendasi Bawaslu Palopo untuk membatalkan pencalonan pasangan calon (Paslon) Trisal Tahir-Akhmad Syarifuddin (Trisal-Ome) karena dugaan ijazah paket C palsu.
Selasa, 05 Nov 2024 21:35
Makassar City
Survei Terbaru Pilwalkot Palopo: Trisal-Ome 34,3%, FKJ-Nur 23,2%, Rahmat-ATK 19,7%
Lembaga Suara Rakyat Indonesia (SRI) merilis hasil survei terbaru Pilwalkot Palopo 2024. Survei ini dilakukan pada 27 Oktober sampai 2 November 2024.
Senin, 04 Nov 2024 15:28
Sulsel
Berkunjung di TPI Palopo, Azhar Arsyad Terima Aspirasi Pedagang dan Nelayan
Calon Wakil Gubernur Sulsel, Azhar Arsyad mengunjungi Tempat Pelelangan Ikan (TPI) yang berada di Kelurahan Ponjalae, Kecamatan Wara Timur, Kota Palopo, Minggu (20/10/2024) pagi.
Minggu, 20 Okt 2024 09:25
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
3
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
4
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
5
Labkesda Dinkes Bantaeng Bakal Hadirkan Layanan Kesehatan Paripurna
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Warga Jeneponto Ditabrak Mobil, Tim Sarif-Qalby Siap Tanggung Biaya Pengobatan
2
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
3
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
4
Adnan Purichta Ichsan Tegaskan Sikap Dukung Husniah-Darmawangsyah
5
Labkesda Dinkes Bantaeng Bakal Hadirkan Layanan Kesehatan Paripurna