KPU Parepare Tuntaskan Rekapitulasi Pilwalkot 2024, TSM-MO Raih 38.423 Suara
Sulsel
KPU Parepare Tuntaskan Rekapitulasi Pilwalkot 2024, TSM-MO Raih 38.423 Suara
KPU Kota Parepare menuntaskan rekapitulasi suara tingkat kota untuk Pilwalkot dan Pilgub Sulsel 2024. Suara yang dihitug berasal dari 4 kecamatan.
Senin, 02 Des 2024 17:12
Husniah Apresiasi Soliditas Tim, Relawan dan Lintas Komunitas Menangkan Hati Damai
Sulsel
Husniah Apresiasi Soliditas Tim, Relawan dan Lintas Komunitas Menangkan Hati Damai
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati nomor urut 2, Husniah Talenrang - Darmawangsyah Muin (Hati Damai), menyampaikan rasa syukur atas kemenangan yang diraih pada Pilkada Gowa 2024 berdasarkan hasil quick count dan real count KPU.
Senin, 02 Des 2024 16:44
Inspektorat Lutim Klaim Sudah Audit Kerugian Negara Kasus Bimtek TP-KK & Desa
Sulsel
Inspektorat Lutim Klaim Sudah Audit Kerugian Negara Kasus Bimtek TP-KK & Desa
Kasus dugaan korupsi dalam kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) TP-PKK dan Desa di Kabupaten Luwu Timur telah masuk tahap audit kerugian oleh Inspektorat.
Senin, 02 Des 2024 16:20
WR lll UNM Gelar Bimtek Sambut Program Kreativitas Mahasiswa 2025
Sulsel
WR lll UNM Gelar Bimtek Sambut Program Kreativitas Mahasiswa 2025
Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Negeri Makassar (UNM) menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Menuju Tahun 2025.
Senin, 02 Des 2024 15:48
YKPM Gelar Workshop Tim Pemantau Program Keluarga Harapan
Sulsel
YKPM Gelar Workshop Tim Pemantau Program Keluarga Harapan
Yayasan Kajian Pemberdayaan Masyarakat (YPKM) menggelar Workshop Tim Pemantau untuk Pemantauan Program Keluarga Harapan (PKH) yang dilaksanakan secara Hybrid di Titik Jumpa Cafe, Pangkep pada Senin (02/02/2024).
Senin, 02 Des 2024 14:30
Polres Lutim Prioritaskan Kasus Dugaan Korupsi Proyek Lampu PJU-TS di 14 Desa
Sulsel
Polres Lutim Prioritaskan Kasus Dugaan Korupsi Proyek Lampu PJU-TS di 14 Desa
Kasus dugaan korupsi proyek pengadaan lampu Penerangan Jalan Umum Tenaga Surya (PJU-TS) di 14 desa di Kabupaten Luwu Timur menjadi fokus utama Polres Luwu Timur.
Senin, 02 Des 2024 13:43
KPU Sinjai Mulai Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pilkada Serentak
Sulsel
KPU Sinjai Mulai Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara Pilkada Serentak
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sinjai mulai melaksanakan Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Hasil Penghitungan Perolehan Suara, Senin (02/12/2024).
Senin, 02 Des 2024 11:10
FK UMI Gelar Baksos di Sidrap: Sunatan Massal hingga Penyuluhan & Pemeriksaan Kesehatan
Sulsel
FK UMI Gelar Baksos di Sidrap: Sunatan Massal hingga Penyuluhan & Pemeriksaan Kesehatan
AMSA dan AMDA UMI menggelar Bakti Sosial Fakultas Kedokteran UMI atau yang dikenal sebagai ACTH x CIRCLE di Kabupaten Sidrap.
Minggu, 01 Des 2024 23:39
Pertama di Sulsel, KPU Sidrap Tuntaskan Rekapitulasi: SAR-Kanaah Raih 113.390 Suara
Sulsel
Pertama di Sulsel, KPU Sidrap Tuntaskan Rekapitulasi: SAR-Kanaah Raih 113.390 Suara
Hasilnya Paslon nomor urut 2, Syaharuddin Alrif-Nurkana’ah (Sar-Kanaah) meraih suara terbanyak dengan 113.390 dukungan. Hasil ini menjadikan mereka sebagai pemenang Pilkada Sidrap 2024.
Minggu, 01 Des 2024 23:26
Polipangkep Perkenalkan Teknologi Drone Spraying
Sulsel
Polipangkep Perkenalkan Teknologi Drone Spraying
Program Studi Teknologi Produksi Tanaman Pangan (TPTP) Politeknik Pertanian Negeri Pangkep (Polipangkep) memperkenalkan teknologi modern Drone Spraying.
Minggu, 01 Des 2024 22:05
Situasi Tak Kondusif, Rekapitulasi Suara di Kelara Dipindah ke Gudang KPU Jeneponto
Sulsel
Situasi Tak Kondusif, Rekapitulasi Suara di Kelara Dipindah ke Gudang KPU Jeneponto
Proses rekapitulasi suara Pilkada 2024 di Kantor Kecamatan Kelara, Kabupaten Jeneponto akhirnya dipindahkan. Hal ini menyusul situasi di tempat semula yang tidak kondusif.
Minggu, 01 Des 2024 21:47
Rekapitulasi Suara Pilkada Jeneponto Memanas, Polisi Lepas Tembakan
Sulsel
Rekapitulasi Suara Pilkada Jeneponto Memanas, Polisi Lepas Tembakan
Situasi di lokasi rekapitulasi suara Pilkada 2024 di Kantor Kecamatan Kelara, Kabupaten Jeneponto, memanas, Minggu (1/12/2024). Polisi sampai harus melepas tembakan peringatan.
Minggu, 01 Des 2024 20:06
Bakti Sosial HMI Wajo 2024: Pengabdian Mahasiswa Kedokteran UMI untuk Masyarakat
Sulsel
Bakti Sosial HMI Wajo 2024: Pengabdian Mahasiswa Kedokteran UMI untuk Masyarakat
HMI Komisariat Kedokteran Universitas Muslim Indonesia (UMI) kembali mempertegas komitmennya untuk mengabdi kepada masyarakat melalui Bakti Sosial HMI Wajo 2024.
Minggu, 01 Des 2024 19:22
Ketua KPU Jeneponto Nyaris Ditinju Warga saat Tiba di Lokasi Rekapitulasi Suara
Sulsel
Ketua KPU Jeneponto Nyaris Ditinju Warga saat Tiba di Lokasi Rekapitulasi Suara
Ketua KPU Jeneponto, Asming Syarif, dikepung massa saat tiba di Kantor Kecamatan Kelara, Kabupaten Jeneponto, Minggu (1/12/2024)
Minggu, 01 Des 2024 18:43
Fakta Menarik Pilkada Toraja Utara, Petahana Selalu Tumbang Menuju Periode Kedua
Sulsel
Fakta Menarik Pilkada Toraja Utara, Petahana Selalu Tumbang Menuju Periode Kedua
Fakta menarik Pilkada Toraja Utara (Torut) kembali berlanjut. Bupati petahana selalu gagal melanjutkan periode keduanya secara beruntun.
Minggu, 01 Des 2024 16:55
Pemkab Maros Siapkan Rp2,5 M untuk Program Makan Siang Bergizi Siswa SD
Sulsel
Pemkab Maros Siapkan Rp2,5 M untuk Program Makan Siang Bergizi Siswa SD
Pemerintah Kabupaten Maros menggelontorkan anggaran Rp2,5 miliar untuk mendukung pelaksanaan program makan siang bergizi gratis.
Minggu, 01 Des 2024 16:55
Kemenangan Hati Damai di Pilkada Gowa Bukti Soliditas Relawan dan Komunitas
Sulsel
Kemenangan Hati Damai di Pilkada Gowa Bukti Soliditas Relawan dan Komunitas
Kemenangan pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Gowa, Husniah Talenrang-Darmawangsyah Muin (Hati Damai) di Pilkada 2024 mencatatkan sejarah baru. Perempuan pertama yang bakal menjadi bupati di Kabupaten Gowa.
Minggu, 01 Des 2024 16:55
Massa Sarif-Qalby Geruduk Kantor Camat Kelara, Minta Rekapitulasi Dihentikan
Sulsel
Massa Sarif-Qalby Geruduk Kantor Camat Kelara, Minta Rekapitulasi Dihentikan
Puluhan massa pendukung Paslon Bupati dan Wakil Bupati Jeneponto Nomor 3 Muhammad Sarif-Moch Noer Alim Qalby menggeruduk Kantor Camat Kelara, tempat di mana rekapitulasi surat suara Pilkada 2024 dilakukan.
Minggu, 01 Des 2024 16:48
Dewan Pendidikan Sulsel 2024-2029 Dikukuhkan, Berikut Susunan Pengurusnya
Sulsel
Dewan Pendidikan Sulsel 2024-2029 Dikukuhkan, Berikut Susunan Pengurusnya
Dewan Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan periode 2024-2029 telah resmi dikukuhkan pada sebuah acara yang diadakan di Hotel Claro Makassar, Minggu (1/12/2024).
Minggu, 01 Des 2024 16:17
Bawaslu Lutim Ingatkan Bupati Budiman Tak Lakukan Mutasi Pasca Pilkada 2024
Sulsel
Bawaslu Lutim Ingatkan Bupati Budiman Tak Lakukan Mutasi Pasca Pilkada 2024
Ketua Bawaslu Lutim, Pawennari mengatakan, pihaknya telah mengirimkan surat imbauan kepada petahana Budiman-Akbar, agar tidak melakukan penggantian pejabat pasca Pilkada 2024.
Minggu, 01 Des 2024 16:05