PLN dan Bank Sulselbar Jalin Kerja Sama Tingkatkan Layanan Pelanggan
Tri Yari Kurniawan
Minggu, 05 Mar 2023 09:22
PLN UID Sulselrabar menjalin kerja sama dengan Bank Sulselbar guna memudahkan pelanggan Tegangan Tinggi dalam pembayaran rekening listrik, khususnya di Provinsi Sulsel dan Sulbar. Foto/Dok PLN
MAKASSAR - PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara dan Sulawesi Barat (UID Sulselrabar) menjalin kerja sama dengan Bank Sulselbar guna memudahkan pelanggan Tegangan Tinggi (TT) dalam pembayaran rekening listrik, khususnya di Provinsi Sulawesi Selatan dan Sulawesi Barat.
Direktur Utama PT Bank Sulselbar, Yulis Suandi, yang turut hadir dalam penandatanganan mengatakan, hubungan kerja sama antara Bank Sulselbar dan PLN terjalin dengan sangat baik sejak lama. Diharapkan agar kerja sama itu dapat terus berlanjut dan memberikan dampak positif bagi semua pihak.
"Terima kasih kepada PLN atas kerja sama yang dibangun oleh kedua institusi dari BUMD dan BUMN ini. Tentunya dengan adanya kesepakatan ini bisa melahirkan potensi bisnis yang berkelanjutan," ujar Yulis, dalam keterangan pers yang diterima SINDO Makassar, Minggu (5/3/2023).
Yulis berharap Bank Sulselbar dan PLN pada masa mendatang dapat bersinergi lebih baik dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.
Senada, General Manager PLN UID Sulselrabar, Moch. Andy Adchaminoerdin, menjelaskan Memorandum of Understanding (MoU) ini merupakan salah satu bentuk nyata dari transformasi PLN yaitu Costumer Focus. "Sinergitas BUMN dan BUMD ini merupakan langkah konkret PLN untuk memudahkan pelanggan Tegangan Tinggi dalam pembayaran rekening listrik," ujar Andy.
Diketahui, penandatanganan MoU ini merupakan yang ketiga kalinya sejak 2020. Andy mencatat jumlah pelanggan PLN UID Sulselrabar sebesar 3.711.234 pelanggan. Sementara itu total pelanggan TT dalam wilayah kerja PLN UID Sulselrabar adalah sebanyak 5 pelanggan dengan total daya 402 MVA.
Direktur Utama PT Bank Sulselbar, Yulis Suandi, yang turut hadir dalam penandatanganan mengatakan, hubungan kerja sama antara Bank Sulselbar dan PLN terjalin dengan sangat baik sejak lama. Diharapkan agar kerja sama itu dapat terus berlanjut dan memberikan dampak positif bagi semua pihak.
"Terima kasih kepada PLN atas kerja sama yang dibangun oleh kedua institusi dari BUMD dan BUMN ini. Tentunya dengan adanya kesepakatan ini bisa melahirkan potensi bisnis yang berkelanjutan," ujar Yulis, dalam keterangan pers yang diterima SINDO Makassar, Minggu (5/3/2023).
Yulis berharap Bank Sulselbar dan PLN pada masa mendatang dapat bersinergi lebih baik dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.
Senada, General Manager PLN UID Sulselrabar, Moch. Andy Adchaminoerdin, menjelaskan Memorandum of Understanding (MoU) ini merupakan salah satu bentuk nyata dari transformasi PLN yaitu Costumer Focus. "Sinergitas BUMN dan BUMD ini merupakan langkah konkret PLN untuk memudahkan pelanggan Tegangan Tinggi dalam pembayaran rekening listrik," ujar Andy.
Diketahui, penandatanganan MoU ini merupakan yang ketiga kalinya sejak 2020. Andy mencatat jumlah pelanggan PLN UID Sulselrabar sebesar 3.711.234 pelanggan. Sementara itu total pelanggan TT dalam wilayah kerja PLN UID Sulselrabar adalah sebanyak 5 pelanggan dengan total daya 402 MVA.
(TRI)
Berita Terkait
Sulsel
PLN Hadirkan Energi Bersih di Pulau Terluar Bulukumba lewat Inovasi SuperSUN
PT PLN (Persero) terus membuktikan komitmennya dalam melistriki wilayah 3T (Terdepan, Terluar, Tertinggal) melalui inovasi SuperSUN.
Kamis, 21 Nov 2024 18:10
Sulsel
PLN Apresiasi MDA untuk Pemanfaatan Green Energy Terbesar
MDA menjadi perusahaan pertama di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan, yang telah menggunakan 100% energi terbarukan selama empat tahun berturut-turut (2021–2024).
Rabu, 20 Nov 2024 16:07
News
PLN dan Kementerian Desa Majukan Ekonomi 10 Desa Cahaya di Sulselrabar
Melalui program yang bertajuk 'Berbasis Potensi dan Kearifan Lokal', YBM PLN UID Sulselrabar memberikan bantuan kepada 10 Desa Cahaya yang tersebar di Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi Barat.
Rabu, 20 Nov 2024 14:49
News
PLN Ajak Stakeholder & Pelanggan Satukan Langkah untuk Sukseskan Transisi Energi
PT PLN (Persero) Unit Induk Distribusi Sulawesi Selatan, Sulawesi Tenggara, dan Sulawesi Barat (UID Sulselrabar) mengadakan Customer Gathering di Kota Makassar (14/11).
Sabtu, 16 Nov 2024 10:20
News
Indonesia Raih Pendanaan Hijau EUR 1,2 Miliar untuk Sektor Kelistrikan di COP29
Dalam ajang COP 29 di Baku, Azerbaijan, Rabu (13/11), Utusan Khusus Presiden Republik Indonesia, Hashim Djojohadikusumo, berhasil menarik pendanaan hijau sebesar EUR 1,2 miliar.
Jum'at, 15 Nov 2024 13:54
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024