Pimpin Apel, Andi Arwin Azis Minta Jaga Kekompakan dan Silaturahmi
Senin, 04 Nov 2024 11:45

Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, memimpin apel pada Halaman Balaikota, pada Senin (4/11/2024). Foto: Istimewa
MAKASSAR - Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Makassar, Andi Arwin Azis, memimpin apel pada Halaman Balaikota, pada Senin (4/11/2024).
Dalam amanatnya, Andi Arwin berkomitmen menjalankan tanggung jawabnya sebagai Pjs Wali Kota Makassar yang tersisa kurang lebih 2 minggu ke depan.
"Saya ingin menjalankan tanggung Jawab sesuai amanah dan memanfaatkan waktu yang tersisa dengan sebaik-baiknya guna memastikan tidak ada permasalahan yang tertinggal," ujarnya.
Arwin menegaskan komitmennya untuk terus menjalin hubungan baik dengan berbagai pihak pasca tugasnya selesai. "Saya akan menjalin silaturahmi, saya tidak akan memutuskan silaturahmi, dan akan terus menguatkan,” ungkapnya.
Lebih lanjut, Arwin mengajak semua pegawai untuk memperkuat kebersamaan dan kekompakan dalam beberapa program yang telah ia canangkan, yaitu Sabtu Bersih dan kegiatan olahraga bersama pada Minggu.
"Program Sabtu Bersih bertujuan untuk menjaga lingkungan kota agar tetap bersih dan asri, sementara kegiatan olahraga di hari Minggu dimaksudkan untuk menjaga kebugaran agar di hari Senin siap untuk bekerja," tuturnya.
Pada kesempatan yang sama, Andi Arwin memberikan ucapan selamat kepada tenaga non-ASN yang telah memenuhi syarat pemberkasan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).
"Saya ucapkan selamat kepada tenaga non-ASN yang sudah memenuhi syarat pemberkasan PPPK. Semoga bisa lulus dan memberikan kontribusi maksimal kepada Pemkot Makassar," harapnya.
Arwin menutup amanatnya dengan mengajak seluruh pegawai untuk tetap kompak dan bekerja sama dalam menjalankan tugas.
Dalam amanatnya, Andi Arwin berkomitmen menjalankan tanggung jawabnya sebagai Pjs Wali Kota Makassar yang tersisa kurang lebih 2 minggu ke depan.
"Saya ingin menjalankan tanggung Jawab sesuai amanah dan memanfaatkan waktu yang tersisa dengan sebaik-baiknya guna memastikan tidak ada permasalahan yang tertinggal," ujarnya.
Arwin menegaskan komitmennya untuk terus menjalin hubungan baik dengan berbagai pihak pasca tugasnya selesai. "Saya akan menjalin silaturahmi, saya tidak akan memutuskan silaturahmi, dan akan terus menguatkan,” ungkapnya.
Lebih lanjut, Arwin mengajak semua pegawai untuk memperkuat kebersamaan dan kekompakan dalam beberapa program yang telah ia canangkan, yaitu Sabtu Bersih dan kegiatan olahraga bersama pada Minggu.
"Program Sabtu Bersih bertujuan untuk menjaga lingkungan kota agar tetap bersih dan asri, sementara kegiatan olahraga di hari Minggu dimaksudkan untuk menjaga kebugaran agar di hari Senin siap untuk bekerja," tuturnya.
Pada kesempatan yang sama, Andi Arwin memberikan ucapan selamat kepada tenaga non-ASN yang telah memenuhi syarat pemberkasan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK).
"Saya ucapkan selamat kepada tenaga non-ASN yang sudah memenuhi syarat pemberkasan PPPK. Semoga bisa lulus dan memberikan kontribusi maksimal kepada Pemkot Makassar," harapnya.
Arwin menutup amanatnya dengan mengajak seluruh pegawai untuk tetap kompak dan bekerja sama dalam menjalankan tugas.
(GUS)
Berita Terkait

Makassar City
Walkot Munafri Bersama Forkopimda Pantau Posko Mudik Lebaran 2025
Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin bersama jajaran Forkopimda.turun langsung mengecek Pos Pengamanan dan Pelayanan Terpadu Perayaan Hari Raya Idul Fitri 1446 H, Jumat (28/03/2025) malam.
Sabtu, 29 Mar 2025 21:26

News
Pastikan Kenyamanan Pemudik, Appi Pantau 4 Posko Pelayanan Terpadu Lebaran
Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin (Appi), bersama jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Makassar turun langsung untuk memeriksa Pos Pengamanan dan Pelayanan Terpadu
Sabtu, 29 Mar 2025 13:53

Makassar City
Tingkatkan Silaturahmi Masyarakat dan Pemerintah, Walkot Munafri Akan Gelar Open House
Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin memastikan tradisi open house pasca Idulfitri 1446 Hijriah pada tanggal 31 Maret nantinya.
Jum'at, 28 Mar 2025 16:50

Makassar City
Bosowa Peduli bersama Pemkot Makassar Salurkan Ribuan Paket Lebaran untuk Pekerja Keagamaan
Bosowa Peduli menjadi salah satu kontributor dalam pembagian 7.640 paket lebaran yang didistribusikan oleh Pemerintah Kota Makassar. Pembagian ini dilaksanakan di Lapangan Karebosi Makassar, Kamis (27/3/2025).
Jum'at, 28 Mar 2025 13:17

Makassar City
Dukung Asta Cita, Pemkot Makassar Siap Sukseskan Program MBG
Pemerintah Kota Makassar menegaskan dukungannya terhadap program Makanan Bergizi Gratis (MBG) yang merupakan bagian dari Asta Cita Presiden dalam upaya intervensi stunting di Indonesia.
Kamis, 27 Mar 2025 23:40
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Kebakaran di Pulau Barrang Lompo Hanguskan Satu Rumah Milik Warga
2

Ada Oknum Diduga Ingin Ambil Alih Yayasan Atma Jaya Makassar Secara Paksa
3

Warga Diaspora Antusias Hadiri PSBM dan Mubes KKSS
4

Gubernur Sulsel Sambut Kedatangan Menteri Pertahanan
5

Kemenkum Sulsel Komitmen Beri Pelayanan Terbaik, Maksimalkan Survei Kepuasan Masyarakat
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Kebakaran di Pulau Barrang Lompo Hanguskan Satu Rumah Milik Warga
2

Ada Oknum Diduga Ingin Ambil Alih Yayasan Atma Jaya Makassar Secara Paksa
3

Warga Diaspora Antusias Hadiri PSBM dan Mubes KKSS
4

Gubernur Sulsel Sambut Kedatangan Menteri Pertahanan
5

Kemenkum Sulsel Komitmen Beri Pelayanan Terbaik, Maksimalkan Survei Kepuasan Masyarakat