Banjir Bandang Terjang Dua Kecamatan di Kabupaten Luwu
Senin, 03 Apr 2023 12:01
Kepala BPBD Luwu, meninjau warga dan lokasi banjir bandang di wilayahnya. Foto/SINDO Makassar/Chaeruddin
LUWU - Banjir bandang menerjang sejumlah desa lingkup dua kecamatan di Kabupaten Luwu, Minggu (2/4/2023) malam. Masing-masing kecamatan yang terdampak ialah Bajo Barat dan Suli.
Banjir bandang ini merupakan luapan air dari Sungai Suso, yang melalui sejumlah desa di Kecamatan Bajo Barat, Kecamatan Bajo, hingga Kecamatan Suli dan Kecamatan Belopa.
Kepala BPBD Luwu, Alamsyah, mengungkapkan pihaknya sejak semalam turun membantu warga yang terdampak. BPBD Luwu juga terus melakukan pendataan perihal kerugian material atas bencana tersebut.
"Data kami sifatnya masih sementara karena semalam fokus pada penanganan warga saat banjir. Desa Bonelemo terdampak, Desa Marinding ada 2 rumah yang rusak, Desa Sampeng ada 1 rumah yang rusak dan Desa Satonda ada 1 rumah yang rusak. Korban MD tidak ada," ujar dia, Senin (3/4/2023).
Alamsyah menyebut perkembangan dampak banjir kembali akan disampaikan BPBD Luwu sore nanti. Yang patut disyukuri, hingga saat ini tidak ada laporan korban jiwa.
"Kita terus update, sore nanti bisa kita sampaikan perkembangannya. Alhamdulillah, sejauh ini tidak ada laporan korban jiwa, namun beberapa rumah rusak parah bahkan dikabarkan hanyut dan beberapa warga juga mengungsi," katanya.
Mantan Kadispora ini menyampaikan, seluruh tim BPBD turun sejak semalam, termasuk Tagana, Dinas Sosial bahkan Satpol PP ikut membantu di lapangan.
Banjir bandang ini merupakan luapan air dari Sungai Suso, yang melalui sejumlah desa di Kecamatan Bajo Barat, Kecamatan Bajo, hingga Kecamatan Suli dan Kecamatan Belopa.
Kepala BPBD Luwu, Alamsyah, mengungkapkan pihaknya sejak semalam turun membantu warga yang terdampak. BPBD Luwu juga terus melakukan pendataan perihal kerugian material atas bencana tersebut.
"Data kami sifatnya masih sementara karena semalam fokus pada penanganan warga saat banjir. Desa Bonelemo terdampak, Desa Marinding ada 2 rumah yang rusak, Desa Sampeng ada 1 rumah yang rusak dan Desa Satonda ada 1 rumah yang rusak. Korban MD tidak ada," ujar dia, Senin (3/4/2023).
Alamsyah menyebut perkembangan dampak banjir kembali akan disampaikan BPBD Luwu sore nanti. Yang patut disyukuri, hingga saat ini tidak ada laporan korban jiwa.
"Kita terus update, sore nanti bisa kita sampaikan perkembangannya. Alhamdulillah, sejauh ini tidak ada laporan korban jiwa, namun beberapa rumah rusak parah bahkan dikabarkan hanyut dan beberapa warga juga mengungsi," katanya.
Mantan Kadispora ini menyampaikan, seluruh tim BPBD turun sejak semalam, termasuk Tagana, Dinas Sosial bahkan Satpol PP ikut membantu di lapangan.
(TRI)
Berita Terkait
News
Tembus Wilayah Terisolasi, Tim Relawan UMI Dirikan Posko Kesehatan di Tukka
Pascabencana banjir bandang dan longsor yang melanda wilayah Lingkungan 3 Onon Tukka, Kecamatan Tukka, Kabupaten Tapanuli Tengah, Sumatera Utara, akses layanan kesehatan bagi masyarakat hingga kini masih sangat terbatas.
Minggu, 14 Des 2025 21:17
News
Jaringan Terdampak Banjir - Longsor, XLSMART Kerahkan Tim 24 Jam di Sumatera
PT XLSMART Telecom Sejahtera Tbk (XLSMART) memastikan proses pemulihan jaringan dan layanan telekomunikasi di wilayah terdampak banjir dan longsor di Sumatera terus berlangsung.
Selasa, 02 Des 2025 14:30
News
Telkomsel Kebut Pemulihan Jaringan dan Salurkan Bantuan di Sumatera
Banjir dan longsor yang terjadi menyebabkan padamnya pasokan listrik di sejumlah wilayah, sehingga berdampak pada aktivitas masyarakat dan operasional layanan telekomunikasi.
Sabtu, 29 Nov 2025 18:30
News
Pria Coba Tembakkan Senapan Angin, Berujung Kena Betis Wanita ASN di Luwu
Komitmen Polres Luwu dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat kembali dibuktikan melalui pengungkapan kasus tindak pidana penganiayaan.
Selasa, 05 Agu 2025 11:23
Sulsel
Air Sungai Meluap, Banjir Rendam Wilayah Rumbia Jeneponto
Banjir terjadi di Desa Bontotiro Kecamatan Rumbia, Jeneponto, Sulawesi Selatan akibat air sungai meluap hingga merendam puluhan rumah warga.
Sabtu, 05 Jul 2025 14:02
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Peserta Rakor Satu Suara! Andi Amran Kembali Dicalonkan Sebagai Ketum PP IKA Unhas
2
Tahun 2025, Kemenkum Sulsel Catatkan PNBP Kekayaan Intelektual Rp3,79 Miliar
3
Usung Tema K-Pop Ghost Hunters, Hotel Aryaduta Catat Okupansi 94%
4
Tak Ingin Warga Resah, Wali Kota Pastikan PSEL Dibahas Terbuka dan Transparan
5
Prevalensi Stunting Gowa Terendah di Sulsel, Target Penurunan hingga 14 Persen
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Peserta Rakor Satu Suara! Andi Amran Kembali Dicalonkan Sebagai Ketum PP IKA Unhas
2
Tahun 2025, Kemenkum Sulsel Catatkan PNBP Kekayaan Intelektual Rp3,79 Miliar
3
Usung Tema K-Pop Ghost Hunters, Hotel Aryaduta Catat Okupansi 94%
4
Tak Ingin Warga Resah, Wali Kota Pastikan PSEL Dibahas Terbuka dan Transparan
5
Prevalensi Stunting Gowa Terendah di Sulsel, Target Penurunan hingga 14 Persen