Hari Jadi Maros ke 64, Gubernur Sulsel Serahkan Rp8 Miliar Bantuan Keuangan
Selasa, 11 Jul 2023 18:14
Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman memberikan hadiah untuk Kabupaten Maros, yang menggelar syukuran Hari Jadi ke-64 Kabupaten Maros yang dilaksanakan di Lapangan Pallantikang. Foto: ist
MAROS - Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman memberikan hadiah untuk Kabupaten Maros, yang menggelar syukuran Hari Jadi ke-64 Kabupaten Maros yang dilaksanakan di Lapangan Pallantikang, Selasa (11/7/2023).
Gubernur Sulsel, memberikan bantuan keuangan sebesar Rp8 Miliar. "Bantuan ini akan diperuntukkan pengantisipasian banjir. Karena kan tiap tahun Maros dilanda banjir,” ujarnya.
Tak hanya itu kata dia, Pemprov Sulsel juga akan melakukan pengerukan di sungai Maros, mengingat sedimen lumpur di muara cukup tinggi. "Sungai Maros itu sedimennya sangat tinggi. Makanya dari anggaran itu akan diambil biaya untuk pengerukan sedimen," ujarnya.
Terkait pengembangan wisata, pihaknya juga akan menperbaiki fasilitas wisata di Maros. “Tapi nantilah kita akan diskusikan lagi, lihat mana yang lebih prioritas dan yang paling urgent untuk masyarakat,” tutupnya.
Bupati Maros, AS Chaidir Syam mengatakan, perayaan hari jadi Maros kali ini cukup istimewa, karna Geopark Maros Pangkel telah ditetapkan sebagai UNUSCO Global Geopark.
“Maros lebih dikenal lagi karena sudah masuk dalam Geopark Maros Pangkep dan menjadi bagian dari UNESCO Global Geopark, dan juga menjadi lumbung untuk pembenihan di wilayah Mamminasata dan Ajatappareng dan kemudian proses pembenihan Mandiri ada di Kabupaten Maros,” ujarnya.
Di hadapan gubernur dia juga menegaskan pemerintahannya telah berjalan dengan baik. “Indek Pembangunan Manusia (IPM) menungkat 71,00 poin. Kemiskinan menurun menjadi 9,43 persen. Pengangguran terbuka juga menurun menjadi 5,04 persen,” jelasnya.
Selain itu, berbagai pernghargaan juga telah diraih pemerintah Kabupaten Maros tahun ini. Mulai dari akuntabilitas kinerja pemerintahan, pengharagaan adipura, UHC award hingga WTP tang ke 11 kalinya dengan 10 kali berturut-turut.
Kemudian terkait bantuan keuangan dari Provinsi ia mengaku pihaknya akan mengeruk muara sungai maros yang selama ini menjadi sumber banjir.
“Kita juga akan ke balai sungai untuk meminta ijin untuk merencanakan proses pengerukan sungai tersebut,” ujarnya.
Dalam pelaksanaannya seluruh tamu yang hadir menggunakan baju adat khas Bugis Makassar. Mereka juga dihibur dengan atraksi Pesawat Sukoi dari Personel TNI AU Lanud Sultan Hasanuddin.
Gubernur Sulsel, memberikan bantuan keuangan sebesar Rp8 Miliar. "Bantuan ini akan diperuntukkan pengantisipasian banjir. Karena kan tiap tahun Maros dilanda banjir,” ujarnya.
Tak hanya itu kata dia, Pemprov Sulsel juga akan melakukan pengerukan di sungai Maros, mengingat sedimen lumpur di muara cukup tinggi. "Sungai Maros itu sedimennya sangat tinggi. Makanya dari anggaran itu akan diambil biaya untuk pengerukan sedimen," ujarnya.
Terkait pengembangan wisata, pihaknya juga akan menperbaiki fasilitas wisata di Maros. “Tapi nantilah kita akan diskusikan lagi, lihat mana yang lebih prioritas dan yang paling urgent untuk masyarakat,” tutupnya.
Bupati Maros, AS Chaidir Syam mengatakan, perayaan hari jadi Maros kali ini cukup istimewa, karna Geopark Maros Pangkel telah ditetapkan sebagai UNUSCO Global Geopark.
“Maros lebih dikenal lagi karena sudah masuk dalam Geopark Maros Pangkep dan menjadi bagian dari UNESCO Global Geopark, dan juga menjadi lumbung untuk pembenihan di wilayah Mamminasata dan Ajatappareng dan kemudian proses pembenihan Mandiri ada di Kabupaten Maros,” ujarnya.
Di hadapan gubernur dia juga menegaskan pemerintahannya telah berjalan dengan baik. “Indek Pembangunan Manusia (IPM) menungkat 71,00 poin. Kemiskinan menurun menjadi 9,43 persen. Pengangguran terbuka juga menurun menjadi 5,04 persen,” jelasnya.
Selain itu, berbagai pernghargaan juga telah diraih pemerintah Kabupaten Maros tahun ini. Mulai dari akuntabilitas kinerja pemerintahan, pengharagaan adipura, UHC award hingga WTP tang ke 11 kalinya dengan 10 kali berturut-turut.
Kemudian terkait bantuan keuangan dari Provinsi ia mengaku pihaknya akan mengeruk muara sungai maros yang selama ini menjadi sumber banjir.
“Kita juga akan ke balai sungai untuk meminta ijin untuk merencanakan proses pengerukan sungai tersebut,” ujarnya.
Dalam pelaksanaannya seluruh tamu yang hadir menggunakan baju adat khas Bugis Makassar. Mereka juga dihibur dengan atraksi Pesawat Sukoi dari Personel TNI AU Lanud Sultan Hasanuddin.
(GUS)
Berita Terkait
Sulsel
Mitigasi Bencana Banjir, Sungai Suli Luwu Dinormalisasi dengan Anggaran Rp18,7 Miliar
Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman meluncurkan program normalisasi Sungai Suli di Kabupaten Luwu dengan anggaran senilai Rp18,7 miliar.
Jum'at, 31 Okt 2025 13:30
News
Kementan Kucurkan Bantuan Rp281 Miliar untuk Sulsel
Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman melakukan audiens dengan Menteri Pertanian (Mentan) RI Andi Amran Sulaiman di Kantor Kementerian Pertanian RI, Kamis (31/10/2025).
Kamis, 30 Okt 2025 20:12
Sulsel
Pendaftaran Ditutup, 30 Orang Ikut Lelang Jabatan Pemkab Maros
Proses pendaftaran lelang jabatan di Kabupaten Maros resmi ditutup. Sejak dibuka 10 Oktober hingga 24 Oktober 2025, terdapat 30 orang Eselon II yang mendaftar.
Senin, 27 Okt 2025 17:47
News
902 Siswa Disabilitas Dapat Bantuan Tabungan Pendidikan
Dalam momentum Peringatan 356 Tahun Sulawesi Selatan, Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman memberikan bantuan tabungan pendidikan bagi 902 siswa penyandang disabilitas dari keluarga tidak mampu se-Sulsel.
Sabtu, 25 Okt 2025 20:59
News
UMI Komitmen Dukung Program Prioritas Perikanan dan Kelautan Sulsel
Universitas Muslim Indonesia (UMI), berkomitmen mendukung Program Prioritas Perikanan dan Kelautan Sulawesi Selatan 2025.
Jum'at, 24 Okt 2025 16:47
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Konsorsium Sultanbatara Dorong Ketahanan Pangan Lewat Semesta Panen Raya Berdikari 2025
2
DPC Gowa Tolak Rencana Budi Arie Gabung ke Partai Gerindra
3
Akhir Pekan Seru di GIIAS Makassar 2025: Nikmati Mobil Terbaru & Promo Spesial
4
Masmindo Perkuat Kesiapsiagaan Bencana Lewat Latihan Water Rescue di Luwu
5
Wujudkan Lingkungan Hijau, Pemkab Gowa dan Kemendes PDT Tanam Pohon
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Konsorsium Sultanbatara Dorong Ketahanan Pangan Lewat Semesta Panen Raya Berdikari 2025
2
DPC Gowa Tolak Rencana Budi Arie Gabung ke Partai Gerindra
3
Akhir Pekan Seru di GIIAS Makassar 2025: Nikmati Mobil Terbaru & Promo Spesial
4
Masmindo Perkuat Kesiapsiagaan Bencana Lewat Latihan Water Rescue di Luwu
5
Wujudkan Lingkungan Hijau, Pemkab Gowa dan Kemendes PDT Tanam Pohon