Pantau TPS, Bupati dan Wakil Bupati Lutim Ajak Warga Gunakan Hak Pilih
Rabu, 14 Feb 2024 13:40
Jajaran Forkopimda Luwu Timur saat memantau sejumlah tempat pemungutan suara (TPS), Rabu, (14/02/2024). Foto: Sindo Makassar/Fitra Budin
LUWU TIMUR - Bupati Luwu Timur, Budiman, beserta Wakil Bupati Luwu Timur, Mochammad Akbar, aktif melakukan pengecekan Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada Rabu (14/02/24).
Dalam kegiatan tersebut, turut hadir Kapolres Luwu Timur, Kepala Kesbangpol, dan Kasat Satpol PP. Budiman tidak hanya memastikan kesiapan teknis di TPS, namun juga memberikan ajakan kepada masyarakat Luwu Timur untuk menggunakan hak pilihnya pada hari pencoblosan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
"Untuk masyarakat Luwu Timur, datanglah dan gunakan hak pilihnya karena suara masyarakat menentukan masa depan bangsa dan daerah ini," ujar Bupati Luwu Timur Budiman.
Selain itu, Budiman menyampaikan bahwa Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), akan melakukan pemantauan keliling untuk memastikan kelancaran pelaksanaan pesta demokrasi tersebut.
"Insyaallah nanti dengan Forkopimda akan melakukan pemantauan keliling untuk memastikan bahwa tidak ada kendala dalam pelaksanaan pesta demokrasi ini," ungkap Budiman.
Upaya ini sebagai bentuk komitmen pemerintah daerah Luwu Timur dalam menjamin proses Pemilu berlangsung dengan baik dan mengajak seluruh masyarakat untuk berpartisipasi aktif dalam menjalankan hak demokrasi mereka.
Dalam kegiatan tersebut, turut hadir Kapolres Luwu Timur, Kepala Kesbangpol, dan Kasat Satpol PP. Budiman tidak hanya memastikan kesiapan teknis di TPS, namun juga memberikan ajakan kepada masyarakat Luwu Timur untuk menggunakan hak pilihnya pada hari pencoblosan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024.
"Untuk masyarakat Luwu Timur, datanglah dan gunakan hak pilihnya karena suara masyarakat menentukan masa depan bangsa dan daerah ini," ujar Bupati Luwu Timur Budiman.
Selain itu, Budiman menyampaikan bahwa Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), akan melakukan pemantauan keliling untuk memastikan kelancaran pelaksanaan pesta demokrasi tersebut.
"Insyaallah nanti dengan Forkopimda akan melakukan pemantauan keliling untuk memastikan bahwa tidak ada kendala dalam pelaksanaan pesta demokrasi ini," ungkap Budiman.
Upaya ini sebagai bentuk komitmen pemerintah daerah Luwu Timur dalam menjamin proses Pemilu berlangsung dengan baik dan mengajak seluruh masyarakat untuk berpartisipasi aktif dalam menjalankan hak demokrasi mereka.
(GUS)
Berita Terkait
Ekbis
PT Vale Komitmen Hadirkan Rekrutmen Transparan dan Inklusif
PT Vale Indonesia Tbk (PT Vale) menunjukkan komitmennya untuk menciptakan proses rekrutmen yang transparan dan inklusif melalui Forum Group Discussion (FGD).
Minggu, 06 Okt 2024 11:14
Sulsel
Bawaslu Lutim Terima Kunjungan Pjs Bupati, Bahas Persiapan Pilkada dan HUT Sulsel
Anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Luwu Timur, Sukmawati Suaib didampingi Kepala Sekretariat Lenny Thalib menerima kunjungan Pjs Bupati Luwu Timur, Jayadi Nas, di Kantor Bawaslu Luwu Timur, Sabtu (05/10/2024).
Sabtu, 05 Okt 2024 15:10
Sulsel
Pjs Bupati Lutim Ingatkan ASN Jaga Netralitas & Tuntaskan Stunting
Pjs Bupati Luwu Timur, Jayadi Nas, mengingatkan Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Pemkab Lutim agar tetap menjaga netralitas pada perhelatan Pilkada 2024.
Senin, 30 Sep 2024 10:13
Sulsel
Pjs Bupati Jayadi Nas Puji Pelayanan RSUD I Lagaligo Wotu Luwu Timur
Penjabat sementara (Pjs) Bupati Luwu Timur, Jayadi Nas melakukan kunjungan kerja ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) I Lagaligo, Kecamatan Wotu, Sabtu (28/09/2024).
Minggu, 29 Sep 2024 10:21
Sulsel
Ratusan Petugas Pintu Air Luwu Timur Tuntut Kesetaraan, Nasib Tak Kunjung Diperhatikan
Ratusan petugas pintu air pengairan persawahan di Luwu Timur akhirnya mengadu kepada media setelah perjuangan panjang mereka untuk perubahan nasib tak kunjung membuahkan hasil.
Kamis, 26 Sep 2024 17:13
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Terakhir Pilwalkot 2024: MULIA 44,3%, SEHATI 22% dan INIMI 18,9%, AMAN 0,7%
2
Survei Terakhir Pilkada Lutim: Ibas-Puspa 45,1%, Budiman-Akbar 38,3%, Isrullah-Usman 9,1%
3
Survei CRC Pilwalkot Parepare 2024: Elektabilitas TSM-MO 41,83%, Sulit Dikejar Lawan
4
Survei SRI Pilwalkot Palopo 2024: Trisal-Ome 43,3%, Rahmat-ATK 22,4%, FKJ-Nur 12,1%
5
Hoaks Kian Merajalela! Tim Hukum MULIA Minta Bawaslu Makassar Turun Tangan
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Terakhir Pilwalkot 2024: MULIA 44,3%, SEHATI 22% dan INIMI 18,9%, AMAN 0,7%
2
Survei Terakhir Pilkada Lutim: Ibas-Puspa 45,1%, Budiman-Akbar 38,3%, Isrullah-Usman 9,1%
3
Survei CRC Pilwalkot Parepare 2024: Elektabilitas TSM-MO 41,83%, Sulit Dikejar Lawan
4
Survei SRI Pilwalkot Palopo 2024: Trisal-Ome 43,3%, Rahmat-ATK 22,4%, FKJ-Nur 12,1%
5
Hoaks Kian Merajalela! Tim Hukum MULIA Minta Bawaslu Makassar Turun Tangan