Sulsel
Nasdem Sulsel Umumkan Arum Spink Jagoan Tunggal di Pilkada Bulukumba 2024
NasDem Sulsel mulai memetakan usungannya di Pilkada serentak 2024. Salah satunya, NasDem menjagokan Arum Spink di Pilkada Bulukumba.
Minggu, 21 Apr 2024 20:53
Makassar City
Koalisi Golkar-PKB Makin Mesra di Pilwalkot Makassar 2024
Pengurus DPD II Partai Golkar Makassar makin intens menunjukan keseriusannya untuk berkolaborasi dengan DPC PKB Makassar jelang Pilkada serentak 2024.
Minggu, 21 Apr 2024 16:52
Sulsel
Nasdem, Gerindra & Demokrat Jajaki Koalisi di Pilkada Sidrap dan Gowa
Sekretaris DPW NasDem Sulsel, H Syaharuddin Alrif, Sekretaris Gerindra Sulsel, Darmawangsyah Muin dan Ketua Demokrat Sulsel, Ni'matullah bertemu di Kantor DPRD Sulsel, Jumat (19/4/2024).
Sabtu, 20 Apr 2024 13:40
Sulsel
PAN Sulsel Bentuk Tim Pilkada, Dorong Kader di 10 Daerah jadi Cakada
Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Amanat Nasional (PAN) Sulawesi Selatan melaksanakan rapat pleno membahas agenda politik penting menyambut pelaksanaan Pilkada serentak November 2024 mendatang.
Sabtu, 20 Apr 2024 13:18
Sulsel
Bertemu Tertutup, Pengamat Nilai Pasangan Andi Sudirman-TP Paket Ideal
Dua bakal Calon Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman dan Taufan Pawe menggelar pertemuan tertutup di Hotel Claro Makassar, Sabtu (20/04/2024) malam.
Sabtu, 20 Apr 2024 13:00
Sulsel
Nasdem Sulsel Tegaskan Yusran Lalogau Calon Tunggal di Pilkada Pangkep 2024
Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai NasDem Sulsel mengusung Muhammad Yusran Lalogau (MYL) sebagai calon tunggal menghadapi Pilkada Pangkep November mendatang.
Jum'at, 19 Apr 2024 20:59
Sulsel
Samsu Niang dan Andi Nurhidayati Bertemu Tertutup Bahas Pilkada Soppeng
Bakal calon Bupati Soppeng, Samsu Niang menemui Anggota DPRD Sulsel, Andi Nurhidayati Zainuddin di kediamannya, di Perumahan Permata Hijau Lestari Makassar, Jum'at (19/04/2023).
Jum'at, 19 Apr 2024 19:11
Sulsel
Syarat Maju Pilgub Sulsel 2024 Jalur Perseorangan Minimal 500.294 KTP
Tahapan pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024 sudah dimulai. Berdasarkan PKPU nomor 2 tahun 2024, tahapan pemenuhan persyaratan dukungan untuk pasangan bakal calon perseorangan akan dimulai pada tanggal 5 Mei 2024 sampai 19 Agustus 2024.
Jum'at, 19 Apr 2024 18:56
Sulsel
Imam Fauzan Temui Komjen Fadil Imran, Bahas Pilgub Sulsel dan Pilkada Gowa?
Ketua DPW PPP Sulsel, Imam Fauzan Amir Uskara menemui Kabarhakam Polri, Komjen Fadil Imran di kantornya pada Jumat (19/04/2024) hari ini.
Jum'at, 19 Apr 2024 18:43
Makassar City
Syarat Jalur Perseorangan, Paslon Wajib Setor 67.402 KTP ke KPU Makassar
Pada pasal 41 ayat 2 poin d, juga disebutkan bahwa kabupaten/kota yang jumlah DPT terakhirnya berjumlah di atas 1.000.000, maka syarat minimal dukungannya adalah 6,5 persen dari jumlah DPT terakhirnya.
Kamis, 18 Apr 2024 18:48
Sulsel
Nimatullah Siap Jalankan Perintah Demokrat Maju Pilgub Sulsel 2024
Ni'matullah menyambut baik dorongan mayoritas DPC kepada dirinya untuk maju di Pilgub Sulsel 2024. Ia mengaku siap menjalankan amanah tersebut, meski diakuinya tidak mudah.
Kamis, 18 Apr 2024 16:37
Sulsel
Beri Kesempatan Kiprah Kader Muda, Indah Dukung Airlangga di Munas Golkar
Ketua DPD II Golkar Luwu Utara, Indah Putri Indriani menyampaikan dukungannya untuk Airlangga Hartarto kembali menakhodai Partai Golkar. Di bawah tangan dingin Airlangga, Indah menilai beringin mampu bertansformasi lebih maju.
Kamis, 18 Apr 2024 13:15
Sulsel
Bahas Pilkada, Hengky Yasin dan Zulham Arief Sepakat Bajiki Takalar
Hengky mulai melakukan penjajakan dengan partai politik. Terbaru, ia baru saja berkomunikasi dengan kader muda Golkar, Zulham Arief.
Kamis, 18 Apr 2024 08:42
Makassar City
Gerindra Susul NasDem Pertimbangkan Nama Rudal di Pilwalkot Makassar
Ketua DPW Nasdem Sulsel, Rusdi Masse (RMS), Ketua DPD Gerindra Sulsel, Andi Iwan Darmawan Aras (AIA) dan Rusdin Abdullah (Rudal) bertemu membahas situasi politik di Sulsel jelang Pilkada serentak yang akan digelar November mendatang.
Rabu, 17 Apr 2024 22:31
Sulsel
Hasil Rakorda, 23 DPC Demokrat Putuskan Nimatullah Maju Pilgub Sulsel 2024
Dalam Rakorda yang dipimpin Sekretaris DPD Demokrat Sulsel Haidar Madjid itu, sebanyak 23 ketua DPC meminta kesediaan Ketua DPD Demokrat Sulsel Ni'matullahn untuk maju pada kontestasi Pilgub Sulsel November 2024.
Rabu, 17 Apr 2024 20:26
Sulsel
DPRD Sulsel Desak Pemprov Stabilkan Harga Padi & Jagung
Komisi B DPRD Sulsel melaksanakan rapat kerja pembahasan LKPJ Gubernur Sulsel akhir tahun anggaran 2023 dan evaluasi triwulan I APBD tahun anggaran 2024.
Rabu, 17 Apr 2024 11:05
Sulsel
PT Malea Energy Peduli Korban Tanah Longsor di Tana Toraja
Pimpinan PT Malea Energy, Victor Datuan Batara mengatakan pihaknya langsung turun menyalurkan bantuan saat mendengar bencana tanah longsor di Tana Toraja. Apalagi bencana ini terjadi di dua titik yang berbeda di hari yang sama pada Sabtu (13/04/2024) malam.
Selasa, 16 Apr 2024 22:21
Sulsel
Nasdem Mendengar Program Gaya Baru untuk Terima Kritik Saran Jelang Pilkada
Ketua DPW Nasdem Sulsel, Rusdi Masse (RMS) kembali menginisiasi sebuah gerakan baru sebagai partai politik modern. Setelah sukses dengan Nsdem Peduli, kali ini hadir program Nasdem Mendengar.
Selasa, 16 Apr 2024 12:35
Sulsel
Modal 8 Kursi, PKB Beri Sinyal Usung Adnan jadi Cagub di Pilgub Sulsel 2024
PKB Sulsel memberi sinyal mengusung Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan di Pilgub 2024.
Sabtu, 13 Apr 2024 21:11
Sulsel
HAR Dampingi DM Silaturahmi dengan Adnan dan Karaeng Kio di Momen Lebaran
Wakil Ketua DPRD Sulsel, Darmawangsyah Muin (DM) bersilaturahmi dengan Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan dan Wabup Gowa, Abd Rauf Malaganni alias Karaeng Kio selepas Salat Idul Fitri 1445 H.
Jum'at, 12 Apr 2024 10:17
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Dinilai Sakiti Perasaan Masyarakat, Ridwan Sau Diboikot Tampil di Bantaeng
2
Tim Hukum Temukan Dugaan Praktik Politik Uang saat Masa Tenang di SMP Gowa
3
Kekuatan Rakyat di Gowa Makin Sulit Dibendung ke Husniah-Darmawangsyah
4
Bawaslu Maros Gelar Apel Siaga Pengawasan Pemilu
5
Bawaslu Soppeng Apel Siaga, 776 Pengawas Siap Kawal Pilkada Serentak 2024
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Dinilai Sakiti Perasaan Masyarakat, Ridwan Sau Diboikot Tampil di Bantaeng
2
Tim Hukum Temukan Dugaan Praktik Politik Uang saat Masa Tenang di SMP Gowa
3
Kekuatan Rakyat di Gowa Makin Sulit Dibendung ke Husniah-Darmawangsyah
4
Bawaslu Maros Gelar Apel Siaga Pengawasan Pemilu
5
Bawaslu Soppeng Apel Siaga, 776 Pengawas Siap Kawal Pilkada Serentak 2024