
News
Jejak Kartini Masa Kini Srikandi PLN dalam Menerangi Negeri
Seperti para Srikandi PLN—perempuan tangguh yang turut membangun infrastruktur kelistrikan demi menerangi negeri dan memberi manfaat luas bagi masyarakat.
Jum'at, 02 Mei 2025 09:37

Ekbis
OJK & TPAKD Maros Gelar Rakor Bahas Strategi Perluasan Akses Keuangan 2025
Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Kabupaten Maros menggelar Rakor sebagai bentuk sinergi antarinstansi dalam mendorong akselerasi inklusi keuangan dan penguatan ekonomi daerah.
Kamis, 01 Mei 2025 22:29

Lifestyle
Chicco Jerikho & Ariel Tatum Sapa Penonton Film Perang Kota di Bioskop Makassar
Pemain dan sutradara film Perang Kota hadir langsung menyapa penonton di bioskop XXI Panakkukang, Kota Makassar, pada Kamis (1/5/2025).
Kamis, 01 Mei 2025 21:51

Ekbis
Forum Penguatan GRC: OJK Ajak Asosiasi Profesi Perkuat Tata Kelola Keuangan
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus memperkuat sinergi dan kolaborasi dengan Asosiasi Profesi dan Lembaga di bidang Governance, Risk, and Compliance (GRC), serta asosiasi terkait lainnya.
Kamis, 01 Mei 2025 21:25

Ekbis
Indosat Raih Laba Positif dan Pertumbuhan Pelanggan di Kuartal I 2025
Pada kuartal pertama 2025, Indosat mencatatkan pertumbuhan ARPU sebesar 4,6% YoY, mencapai Rp39,2 ribu, dan menambah 700.000 pelanggan baru, sehingga total pelanggan seluler mencapai 95,4 juta.
Rabu, 30 Apr 2025 19:45

Makassar City
Banyak Kegiatan Seru & Hiburan Menarik! Yuk, Ramaikan Jendela Dunia Literasi di Momen Hardiknas
Dinas Perpustakaan Makassar kembali mengadakan event bertajuk Jendela Dunia Literasi. Kali ini dilaksanakan di Benteng Rotterdam bertepatan momen Hardiknas.
Rabu, 30 Apr 2025 19:13

Ekbis
Terus Bertumbuh, Investor Pasar Modal di Sulsel Capai 407.590 SID
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat kinerja positif sektor pasar modal di Sulawesi Selatan maupun Sulawesi, Maluku, dan Papua (Sulampua).
Rabu, 30 Apr 2025 17:22

Ekbis
Sinergi Pelindo & Agro Makmur Raya Dukung Logistik-Agribisnis di Kawasan Timur Indonesia
Pelindo Regional 4 bersama PT Agro Makmur Raya menandatangani adendum perjanjian kerja sama terkait pemanfaatan lahan di Pelabuhan Bitung untuk unit pengolahan minyak kelapa sawit (CPO) dan fasilitas pendukung lainnya.
Rabu, 30 Apr 2025 14:35

Ekbis
Astra Motor Sulsel Edukasi Siswa SMKN 3 Gowa tentang Keselamatan Berkendara
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) menggelar edukasi keselamatan berkendara untuk siswa jurusan Teknik Mesin SMKN 3 Gowa pada 29 April 2025.
Rabu, 30 Apr 2025 14:04

Lifestyle
Smartfren Fun Run 2025 Hadirkan Keceriaan dan Gaya Hidup Sehat di Palopo
Acara yang diikuti lebih dari 500 peserta ini dilepas oleh Pj. Wali Kota Palopo, Firmanza DP, di halaman belakang Kantor Wali Kota Palopo, yang berlokasi di sekitar Lapangan Pancasila, pada Minggu (27/4).
Rabu, 30 Apr 2025 13:54

Ekbis
Indibiz Kupas Tuntas Meta Ads untuk Pelaku UMKM
Telkom Regional 5 melalui brand Indibiz kembali menggelar program edukatif Join on Indibiz Insight, kali ini mengangkat tema “Meta Ads dari Basic sampai Closing.”
Rabu, 30 Apr 2025 12:30

Sulsel
Asmo Sulsel & FIF Group Parepare Ajak Masyarakat Peduli Safety Riding
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) menjalin kerja sama dengan FIF Group Parepare untuk menyebarkan edukasi keselamatan berkendara.
Rabu, 30 Apr 2025 06:37

Ekbis
PT Vale Produksi 17.027 Ton Nikel Matte di Triwulan I 2025
PT Vale Indonesia Tbk (“PT Vale” atau “Perseroan”, IDX Ticker: INCO) hari ini mengumumkan capaian produksi nikel dalam matte sebesar 17.027 metrik ton pada triwulan pertama tahun 2025 (1T25).
Selasa, 29 Apr 2025 21:11

Ekbis
Pelindo Regional 4 Gelar Monev untuk Tingkatkan Layanan Kapal
Monev yang dilakukan mencakup berbagai aspek pelayanan kapal, mulai dari perencanaan kedatangan, sandar, bongkar muat, hingga keberangkatan kapal.
Selasa, 29 Apr 2025 19:41

Sulsel
Astra Motor Sulsel Beri Edukasi Keselamatan Berkendara Sejak Dini
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) memberikan edukasi keselamatan berkendara sejak dini kepada masyarakat.
Selasa, 29 Apr 2025 17:53

Ekbis
OJK: Kinerja Sektor Jasa Keuangan di Sulampua Tetap Tangguh Dukung Ekonomi Daerah
Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat penyaluran kredit di wilayah Sulawesi, Maluku, dan Papua (Sulampua) menembus angka Rp434,24 triliun pada Februari 2025.
Selasa, 29 Apr 2025 17:33

Ekbis
CIMB Niaga Cetak Laba Sebelum Pajak Rp2,2 Triliun di Kuartal I 2025
PT Bank CIMB Niaga Tbk ("CIMB Niaga"; IDX: BNGA) mencatat laba sebelum pajak konsolidasi (unaudited) sebesar Rp2,2 triliun pada kuartal pertama 2025 (1Q25).
Selasa, 29 Apr 2025 16:50

Ekbis
Laris Manis! 15 Ruko The Hive @ Metro Patio Terjual Hanya dalam 2 Hari
PT Gowa Makassar Tourism Development Tbk (GMTD) resmi meluncurkan produk properti terbarunya, Ruko The Hive @ Metro Patio, di kawasan komersial Tanjung Bunga, Makassar.
Selasa, 29 Apr 2025 16:32

Ekbis
BSI GIFS 2025 Tegaskan Peran Strategis Ekonomi Syariah untuk Indonesia
BSI menegaskan kembali relevansi peran ekonomi syariah dalam pembangunan ekonomi nasional berstandar global melalui gelaran BSI GIFS 2025.
Selasa, 29 Apr 2025 16:15

News
Astra Motor Sulsel Edukasi Safety Riding untuk Kartini Masa Kini
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) memberikan edukasi keselamatan berkendara alias safety riding kepada para perempuan.
Selasa, 29 Apr 2025 15:44
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

RP Sebut Internal Golkar Adem Jelang Musda, Tapi Orang Luar yang Heboh
2

Laman SPMB Makassar Eror Hari Pertama, Dewan Panggil Kadisdik
3

PT Vale Raih Prestasi Ganda di AREA 2025 Bangkok Berkat Program Lingkungan & Komunitas
4

Telkom dan Conversant Hadirkan Solusi Distribusi Konten Digital Cepat dan Aman
5

Trillion Rupiah Game: Mengupas Strategi Investasi Raja Properti Iwan Sunito
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

RP Sebut Internal Golkar Adem Jelang Musda, Tapi Orang Luar yang Heboh
2

Laman SPMB Makassar Eror Hari Pertama, Dewan Panggil Kadisdik
3

PT Vale Raih Prestasi Ganda di AREA 2025 Bangkok Berkat Program Lingkungan & Komunitas
4

Telkom dan Conversant Hadirkan Solusi Distribusi Konten Digital Cepat dan Aman
5

Trillion Rupiah Game: Mengupas Strategi Investasi Raja Properti Iwan Sunito