Serah Terima Jabatan, Appi Komitmen Libatkan Semua Pihak Bangun Kota
Senin, 03 Mar 2025 15:01
Prosesi sertijab Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin dan Aliyah Mustika Ilham dalam Rapat Paripurna DPRD Makassar, Senin (3/3/2025). Foto: SINDO Makassar/Dewan Ghiyats Y.G
MAKASSAR - DPRD Kota Makassar menggelar rapat peripurna serah terima jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota, Senin (3/3/2025). Hadir langsung Munafri Arifuddin-Aliyah Mustika Ilham dan pejabat lama Moh Ramdhan Pomanto.
Dalam sambutannya, Munafri Arifuddin menegaskan agar masyarakat bersama pemerintah mampu melakukan kerja sama untuk pembangunan Kota Makassar lebih unggul.
"Kami butuhkan Forkopimda serta elemen lainnya untuk mampu bekerja sama dan terjun langsung di pemerintahan kami sesuai dengan visi-misi Mulia yang telah direncanakan," katanya dalam sambutan.
"Membangun Kota Makassar bisa dilakukan dengan kolaborasi yang baik bersama Pemerintah Provinsi Sulawesi Salatan, DPRD Makassar, Forkopimda, serta berbagai gelombang masyarakat," lanjutnya.
Appi sapaan karibnya menuturkan, program yang dicanangkan oleh pasangan dirinya bersama Aliyah agar bisa tingkatkan lagi seperti pada bidang kesehatan, pendidikan, infrastruktur, dan sebagainya.
"Program gambaran visi-misi kami ini bertekad untuk menjadikan Kota Makassar dengan berbagai program unggul dari berbagai sektor," tuturnya.
"Kita juga harus tetap memperhatikan masyarakat untuk lebih sejahtera, untuk menciptakan lingkungan yang damai dan berkelanjutan ke depannya," imbuhnya.
Pada prosesi sertijab tersebut disaksikan secara langsung oleh Wakil Gubernur Sulsel, Fatmawati Rusdi, beserta pimpinan dan anggota DPRD Makassae. Kegiatan itu juga dihadiri mantan Wali Kota Makassar, Ilham Arief Sirajuddin.
Penyerahan tongkat estafet kepemimpinan diberikan langsung dari Wali Kota Makassar periode 2021-2025, Moh. Ramdhan Pomanto, kemudian diterima oleh Munafri Arifuddin dan Aliyah Mustika Ilham sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar periode 2025-2030.
Dalam sambutannya, Munafri Arifuddin menegaskan agar masyarakat bersama pemerintah mampu melakukan kerja sama untuk pembangunan Kota Makassar lebih unggul.
"Kami butuhkan Forkopimda serta elemen lainnya untuk mampu bekerja sama dan terjun langsung di pemerintahan kami sesuai dengan visi-misi Mulia yang telah direncanakan," katanya dalam sambutan.
"Membangun Kota Makassar bisa dilakukan dengan kolaborasi yang baik bersama Pemerintah Provinsi Sulawesi Salatan, DPRD Makassar, Forkopimda, serta berbagai gelombang masyarakat," lanjutnya.
Appi sapaan karibnya menuturkan, program yang dicanangkan oleh pasangan dirinya bersama Aliyah agar bisa tingkatkan lagi seperti pada bidang kesehatan, pendidikan, infrastruktur, dan sebagainya.
"Program gambaran visi-misi kami ini bertekad untuk menjadikan Kota Makassar dengan berbagai program unggul dari berbagai sektor," tuturnya.
"Kita juga harus tetap memperhatikan masyarakat untuk lebih sejahtera, untuk menciptakan lingkungan yang damai dan berkelanjutan ke depannya," imbuhnya.
Pada prosesi sertijab tersebut disaksikan secara langsung oleh Wakil Gubernur Sulsel, Fatmawati Rusdi, beserta pimpinan dan anggota DPRD Makassae. Kegiatan itu juga dihadiri mantan Wali Kota Makassar, Ilham Arief Sirajuddin.
Penyerahan tongkat estafet kepemimpinan diberikan langsung dari Wali Kota Makassar periode 2021-2025, Moh. Ramdhan Pomanto, kemudian diterima oleh Munafri Arifuddin dan Aliyah Mustika Ilham sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar periode 2025-2030.
(MAN)
Berita Terkait
Makassar City
Mulai 2026, Pemkot Makassar Wajibkan Pengembang Serahkan PSU di Awal
Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bakal menerapkan akan mengubah kebijakan tata kelola pengembang, dengan mewajibkan penyerahan PSU di awal proses pembangunan.
Selasa, 20 Jan 2026 08:07
Sulsel
Wali Kota Appi Tegaskan Masjid Harus Legal, Bersih dan Berfungsi Sosial
Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, menegaskan pentingnya pengelolaan masjid yang profesional, memiliki legalitas wakaf yang jelas, menjaga kebersihan, serta berfungsi sebagai pusat pelayanan sosial
Senin, 19 Jan 2026 08:52
Makassar City
Pemkot Makassar Mulai Tahap Pembebasan Lahan Jembatan Baru Barombong
Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar mulai merealisasikan langkah pembangunan jembatan kembar Barombong di ruas (sisi kanan) jembatan di Jalan Metro Tanjung Bunga, Kecamatan Tamalate.
Sabtu, 17 Jan 2026 15:29
News
Pemkot Makassar Tegaskan Pengakhiran PKS Pusat Niaga Daya Harus Bebas Risiko Hukum
Pemerintah Kota Makassar menegaskan komitmen untuk segera menuntaskan pengakhiran Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan PT Kalla Inti Karsa (KIK) terkait pengelolaan Pusat Niaga Daya.
Jum'at, 16 Jan 2026 15:31
Makassar City
Amankan Kota dan Aset, Pemkot Makassar Perkuat Kolaborasi dengan Polda Sulsel
Pemerintah Kota Makassar terus memperkuat sinergi lintas institusi guna menjaga stabilitas keamanan dan mendorong pembangunan kota yang berkelanjutan.
Kamis, 15 Jan 2026 07:02
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Telan Rp26 M, Proyek Jaringan Air Baku Karalloe Tahap II Tuai Kritik Publik
2
Evakuasi Korban Pesawat ATR 42-500, Basarnas Terapkan Metode Estafet Paket
3
Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Membangun Ekosistem Kampus Islami
4
Di Antara Kabut dan Jurang: Cerita 30 Jam Tim SAR Evakuasi Korban ATR
5
PDAM Jeneponto Tak Dilibatkan di Proyek Air Baku Karalloe Rp25 Miliar
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Telan Rp26 M, Proyek Jaringan Air Baku Karalloe Tahap II Tuai Kritik Publik
2
Evakuasi Korban Pesawat ATR 42-500, Basarnas Terapkan Metode Estafet Paket
3
Tekankan Pentingnya Pendidikan Karakter dalam Membangun Ekosistem Kampus Islami
4
Di Antara Kabut dan Jurang: Cerita 30 Jam Tim SAR Evakuasi Korban ATR
5
PDAM Jeneponto Tak Dilibatkan di Proyek Air Baku Karalloe Rp25 Miliar