Hasil Pengawasan Bawaslu, Surat Suara Pilkada Selayar Kurang 638 Lembar
Kamis, 31 Okt 2024 15:04

Bawaslu Kabupaten Kepulauan Selayar melakukan pengawasan secara ketat selama tiga hari, mulai dari proses sortir, hitung dan lipat surat suara Pilkada 2024.
SELAYAR - Bawaslu Kabupaten Kepulauan Selayar melakukan pengawasan secara ketat selama tiga hari, mulai dari proses sortir, hitung dan lipat surat suara Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar.
Proses sortir, hitung dan lipat surat suara berlangsung selama tiga hari sejak 27 sampai 29 Oktober 2024 di Gudang Logistik KPU Kabupaten Kepulauan Selayar Jl. KH Kadir Kasim.
Sebanyak 38 petugas sortir hitung dan lipat berdasarkan surat penyampaian KPU Kab. Kep. Selayar Nomor 613/PP.02.9/SD/7301/2024 dan di tambah sebanyak (5) lima orang.
Ketua Bawaslu Kabupaten Kepulauan Selayar, Nurul Badriyah mengatakan selama tiga hari pengawasan ditemukan surat suara rusak sebanyak 106, dengan kategori robek, kusut dan noda.
"Surat suara yang diterima KPU Kabupaten Kepulauan Selayar sebanyak 53 koli masing-masing berisi 2000 lembar surat suara dan 1 koli berisi 256 lembar," katanya.
"Setelah melalui sortir hitung dan lipat, ditemukan surat suara yang baik sebanyak 103.618 lembar, dan kekurangan surat suara Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar 638 lembar," sambungnya.
Nurul Badriyah menegaskan, pihaknya akan selalu mengawal dan mengawasi petugas sortir hitung dan lipat tidak berafiliasi dengan partai politik.
"Sehingga surat suara yang sampai di TPS dalam keadaan baik dan cukup sesuai kebutuhan di masing-masing TPS," tutupnya.
Proses sortir, hitung dan lipat surat suara berlangsung selama tiga hari sejak 27 sampai 29 Oktober 2024 di Gudang Logistik KPU Kabupaten Kepulauan Selayar Jl. KH Kadir Kasim.
Sebanyak 38 petugas sortir hitung dan lipat berdasarkan surat penyampaian KPU Kab. Kep. Selayar Nomor 613/PP.02.9/SD/7301/2024 dan di tambah sebanyak (5) lima orang.
Ketua Bawaslu Kabupaten Kepulauan Selayar, Nurul Badriyah mengatakan selama tiga hari pengawasan ditemukan surat suara rusak sebanyak 106, dengan kategori robek, kusut dan noda.
"Surat suara yang diterima KPU Kabupaten Kepulauan Selayar sebanyak 53 koli masing-masing berisi 2000 lembar surat suara dan 1 koli berisi 256 lembar," katanya.
"Setelah melalui sortir hitung dan lipat, ditemukan surat suara yang baik sebanyak 103.618 lembar, dan kekurangan surat suara Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Kepulauan Selayar 638 lembar," sambungnya.
Nurul Badriyah menegaskan, pihaknya akan selalu mengawal dan mengawasi petugas sortir hitung dan lipat tidak berafiliasi dengan partai politik.
"Sehingga surat suara yang sampai di TPS dalam keadaan baik dan cukup sesuai kebutuhan di masing-masing TPS," tutupnya.
(UMI)
Berita Terkait

Sulsel
4 Bawaslu di Sulsel Terima Penghargaan SDM Award
Bawaslu di Sulsel memborong empat penghargaan dari Bawaslu RI dalam Rakor Kinerja SDM Pengawas Pemilu dan Penganugerahan SDM Award yang berlangsung di Jakarta pada Senin (24/03/2025).
Selasa, 25 Mar 2025 18:38

Makassar City
Bawaslu Makassar Apresiasi Pemkot atas Dukungan dalam Pengawasan Pemilu dan Pilkada
Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Makassar mengunjungi Balai Kota Makassar untuk bertemu Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin, Selasa (25/3/2025).
Selasa, 25 Mar 2025 15:17

Sulsel
Soroti Kinerja Pengawasan, Ketua Gelora Takalar Adukan Bawaslu ke DKPP
Ketua Gelora Takalar, Jusalim Sammak mengadukan Bawaslu Takalar ke DKPP. Adapun nomor aduannya yakni 104/01-18/SET-02/II/2025.
Jum'at, 21 Mar 2025 14:45

Sulsel
Kolaborasi dengan Media, Kunci Sukses Bawaslu Lutim Raih Apresiasi Kehumasan
Ketua Bawaslu Luwu Timur (Lutim), Pawennari mengucap syukur atas apresiasi yang diraih kehumasan Bawaslu Lutim dalam kegiatan apresiasi kehumasan Bawaslu Provinsi Sulsel yang digelar di Makassar pada Jumat malam (07/02/2025).
Sabtu, 08 Feb 2025 17:44

Sulsel
Sengketa Pilkada Selayar Ditolak MK, Permohonan Tidak Penuhi Syarat Formil
MK tidak dapat menerima permohonan pasangan calon bupati dan wakil bupati nomor urut 2, Ady Ansar-M Suwadi dalam perselisihan hasil pemilihan umum bupati (PHPU Bup) Kabupaten Kepulauan Selayar.
Rabu, 05 Feb 2025 23:15
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Kebakaran di Pulau Barrang Lompo Hanguskan Satu Rumah Milik Warga
2

Ada Oknum Diduga Ingin Ambil Alih Yayasan Atma Jaya Makassar Secara Paksa
3

Warga Diaspora Antusias Hadiri PSBM dan Mubes KKSS
4

Gubernur Sulsel Sambut Kedatangan Menteri Pertahanan
5

Kemenkum Sulsel Komitmen Beri Pelayanan Terbaik, Maksimalkan Survei Kepuasan Masyarakat
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Kebakaran di Pulau Barrang Lompo Hanguskan Satu Rumah Milik Warga
2

Ada Oknum Diduga Ingin Ambil Alih Yayasan Atma Jaya Makassar Secara Paksa
3

Warga Diaspora Antusias Hadiri PSBM dan Mubes KKSS
4

Gubernur Sulsel Sambut Kedatangan Menteri Pertahanan
5

Kemenkum Sulsel Komitmen Beri Pelayanan Terbaik, Maksimalkan Survei Kepuasan Masyarakat