Basmin Ajak Warga Luwu Jalan Sehat Anti Mager Bersama Gubernur Sulsel
Selasa, 14 Feb 2023 17:51

Bupati Luwu, Basmin Mattayang saat menyampaikan sambutan pada pesta rakyat, malam kemarin. Foto/Chaeruddin
LUWU - Bupati Luwu, H Basmin Mattayang, mengajak masyarakat Kabupaten Luwu, meramaikan jalan sehat sekaligus menyukseskan Gerakan Anti Mager (Malas Gerak) bersama Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Andi Sudirman Sulaiman.
Jalan Sehat Anti Mager akan dilaksanakan di Lapangan Andi Djemma Belopa, pukul 06.00 WITA, Jumat, 17 Februari.
Pemerintah Kabupaten Luwu sendiri menyiapkan hadiah utama satu unit rumah. Selain rumah, bagi yang beruntung bisa mendapat hadiah ibadah umroh, serta banyak hadiah hiburan lainnya, motor, sepeda, televisi, kompor gas dan kipas angin.
Baca juga: Karnaval Budaya HUT ke-17 Belopa, Berikut Atraksi OPD di Luwu
"Hari jumat mendatang, 17 Februari, mari bersama-sama kita berkumpul juga di lapangan ini untuk melaksanakan jalan santai gerakan anti malas gerak atau anti mager. Kita siapkan hadiah 1 unit rumah dan umroh serta banyak hadiah lainnya," ujar Basmin Mattayang.
Jalan Sehat Anti Mager disebutkan Bupati Luwu, merupakan program Pemerintah Provinsi Sulsel. Kegiatan ini kemudian dilaksanakan di Kabupaten Luwu, dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Kota Belopa ke-17 tahun 2023.
Diketahui sejak Sabtu, 11 Februari pekan kemarin, kemeriahan Hari Jadi Kota Belopa ke-17 sudah terasa dimulai pada acara Pawai Karnaval Budaya. Senin hingga Kamis diisi dengan kegiatan pasar murah. Khusus Senin malam, dihibur artis Tri Suaka dan Nabila Maharani.
Baca juga: Besok Malam, Artis Tri Suaka dan Nabila Maharani Hibur Warga Luwu
Selasa malam nanti, artis ibu kota, Via Vallen, juga tampil menghibur masyarakat Kabupaten Luwu di Lapangan Andi Djemma Belopa.
Ribuan pasang mata ikut menyaksikan penampilan artis ibu kota sejak Senin malam. Untuk Rabu 15 Februari besok dilaksanakan kegiatan budaya, Malleko Wae dan malamnya Mappaccake Wanua.
Jalan Sehat Anti Mager akan dilaksanakan di Lapangan Andi Djemma Belopa, pukul 06.00 WITA, Jumat, 17 Februari.
Pemerintah Kabupaten Luwu sendiri menyiapkan hadiah utama satu unit rumah. Selain rumah, bagi yang beruntung bisa mendapat hadiah ibadah umroh, serta banyak hadiah hiburan lainnya, motor, sepeda, televisi, kompor gas dan kipas angin.
Baca juga: Karnaval Budaya HUT ke-17 Belopa, Berikut Atraksi OPD di Luwu
"Hari jumat mendatang, 17 Februari, mari bersama-sama kita berkumpul juga di lapangan ini untuk melaksanakan jalan santai gerakan anti malas gerak atau anti mager. Kita siapkan hadiah 1 unit rumah dan umroh serta banyak hadiah lainnya," ujar Basmin Mattayang.
Jalan Sehat Anti Mager disebutkan Bupati Luwu, merupakan program Pemerintah Provinsi Sulsel. Kegiatan ini kemudian dilaksanakan di Kabupaten Luwu, dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Kota Belopa ke-17 tahun 2023.
Diketahui sejak Sabtu, 11 Februari pekan kemarin, kemeriahan Hari Jadi Kota Belopa ke-17 sudah terasa dimulai pada acara Pawai Karnaval Budaya. Senin hingga Kamis diisi dengan kegiatan pasar murah. Khusus Senin malam, dihibur artis Tri Suaka dan Nabila Maharani.
Baca juga: Besok Malam, Artis Tri Suaka dan Nabila Maharani Hibur Warga Luwu
Selasa malam nanti, artis ibu kota, Via Vallen, juga tampil menghibur masyarakat Kabupaten Luwu di Lapangan Andi Djemma Belopa.
Ribuan pasang mata ikut menyaksikan penampilan artis ibu kota sejak Senin malam. Untuk Rabu 15 Februari besok dilaksanakan kegiatan budaya, Malleko Wae dan malamnya Mappaccake Wanua.
(RPL)
Berita Terkait

News
MDA Audiensi Bupati Luwu, Perkuat Sinergi Kebut Operasional Proyek Awak Mas
PT Masmindo Dwi Area (MDA) melakukan audiensi perdana dengan Bupati dan Wakil Bupati Luwu periode 2024–2029, H. Patahudding dan Muh. Dhevy Bijak Pawindu, yang dilantik pada Februari lalu.
Sabtu, 10 Mei 2025 15:55

Sulsel
Wakil Bupati Luwu Apresiasi Kontribusi MDA di Hari Bumi 2025
Wakil Bupati Luwu, Muh. Dhevy Bijak Pawindu, mengapresiasi partisipasi aktif PT Masmindo Dwi Area (MDA) dalam peringatan Hari Bumi 2025.
Senin, 28 Apr 2025 08:48

Sulsel
Wabup Dhevy Periksa Randis, Cek Kesesuaian STNK Hingga Pembayaran Pajak
Wakil Bupati Luwu, Muh. Dhevy Bijak Pawindu memimpin langsung apel pemeriksaan kendaraan dinas lingkup Pemerintah Kabupaten Luwu di Halaman Kantor Dinas Perhubungan, Selasa (15/4/2025).
Selasa, 15 Apr 2025 17:10

News
Kolaborasi Lintas Sektor Jadi Kunci Mitigasi Bencana di Luwu
Universitas Hasanuddin (Unhas) menggelar Diseminasi Riset Kebencanaan di Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan, pada Sabtu (15/03/2025) di Aula Andi Kambo.
Selasa, 18 Mar 2025 19:51

Sulsel
Proyek Awak Mas di Luwu Serap 70 Persen Tenaga Kerja Lokal
Dari 16 perusahaan mitra PT Masmindo, total tenaga kerja lokal mencapai 70 persen. Khusus untuk PT Masmindo, angkanya bahkan telah mencapai 80 persen.
Selasa, 22 Okt 2024 19:58
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Luwu Timur Menuju Pusat Investasi Sulsel, Momentum Hari Jadi ke-22 Jadi Titik Balik
2

Appi Kini Sasar Ajatappareng, Kian Mantap Hadapi Musda Golkar Sulsel
3

Mantan Pemain PSM All Star Dorong RTQ Pimpin Asprov PSSI Sulsel
4

Prof Hartati Gantikan Ichsan Ali sebagai WR II UNM, Begini Penjelasan Rektor
5

Transformasi Pertanian Jadi Kado Istimewa Mentan Amran di HUT Luwu Timur ke-22
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Luwu Timur Menuju Pusat Investasi Sulsel, Momentum Hari Jadi ke-22 Jadi Titik Balik
2

Appi Kini Sasar Ajatappareng, Kian Mantap Hadapi Musda Golkar Sulsel
3

Mantan Pemain PSM All Star Dorong RTQ Pimpin Asprov PSSI Sulsel
4

Prof Hartati Gantikan Ichsan Ali sebagai WR II UNM, Begini Penjelasan Rektor
5

Transformasi Pertanian Jadi Kado Istimewa Mentan Amran di HUT Luwu Timur ke-22