Bandara Sultan Hasanuddin Layani 304.978 Penumpang Selama Libur Idul Adha
Najmi S Limonu
Senin, 03 Jul 2023 15:59
Jumlah pergerakan penumpang di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar, pada momen libur perayaan Idul Adha 1444 Hijriah mengalami lonjakan. Foto: Najmi S Limonu
MAROS - Jumlah pergerakan penumpang di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar, pada momen libur perayaan Idul Adha 1444 Hijriah mengalami lonjakan. Tercatat selama libur cuti bersama Idul Adha jumlah penumpang mencapai 304.978 orang.
Berdasarkan data Angkasa Pura I selaku pengelola Bandara Internasional Sultan Hasanuddin pergerakan penumpang cenderung naik selama sepekan.
Hal tersebut terlihat pada pergerakan penumpang yang cenderung naik pada pekan ini dibandingkan pekan lalu, Jumlah penumpang pada 23 Juni-2 Juli 2023 yaitu 304.978 orang. Jumlah penumpang ini naik 1.2% dari jumlah penumpang pada 13-22 Juni 2023 yaitu sebanyak 301.295 penumpang.
General Manager Angkasa Pura I Wahyudi mengatakan, momentum libur Idul Adha ini menjadi kesempatan masyarakat untuk pulang kampung menikmati berliburan bersama keluarga.
Apalagi kata dia, libur idul adha bersamaan dengan libur anak sekolah. "Libur Idul Adha yang lumayan panjang ini memang menjadi kesempatan masyarakat untuk pulang kampung, Pada 24 dan 25 Juni 2023 jumlah penumpang mencapai 35.000 penumpang, ini jumlah tertinggi penumpang di Bulan Juni," ujarnya.
Hal serupa juga terjadi pada pergerakan pesawat dan kargo. Jumlah pesawat pada 23 Juni-2 Juli 2023 yaitu sejumlah 2.390 pergerakan naik 3.9 % dari jumlah pesawat pada 13-22 Juni 2023 yaitu sebanyak 2.300 pergerakan.
Jumlah kargo pada 23 Juni-2 Juli 2023 yaitu sejumlah 2.726 ton naik 0.3 % dari jumlah kargo pada 13-22 Juni 2023 yaitu sebanyak 2.727 ton.
Ada pun rute terbanyak penumpang pada momen libur panjang ini yaitu Jakarta, Surabaya dan Kendari.
Berdasarkan data Angkasa Pura I selaku pengelola Bandara Internasional Sultan Hasanuddin pergerakan penumpang cenderung naik selama sepekan.
Hal tersebut terlihat pada pergerakan penumpang yang cenderung naik pada pekan ini dibandingkan pekan lalu, Jumlah penumpang pada 23 Juni-2 Juli 2023 yaitu 304.978 orang. Jumlah penumpang ini naik 1.2% dari jumlah penumpang pada 13-22 Juni 2023 yaitu sebanyak 301.295 penumpang.
General Manager Angkasa Pura I Wahyudi mengatakan, momentum libur Idul Adha ini menjadi kesempatan masyarakat untuk pulang kampung menikmati berliburan bersama keluarga.
Apalagi kata dia, libur idul adha bersamaan dengan libur anak sekolah. "Libur Idul Adha yang lumayan panjang ini memang menjadi kesempatan masyarakat untuk pulang kampung, Pada 24 dan 25 Juni 2023 jumlah penumpang mencapai 35.000 penumpang, ini jumlah tertinggi penumpang di Bulan Juni," ujarnya.
Hal serupa juga terjadi pada pergerakan pesawat dan kargo. Jumlah pesawat pada 23 Juni-2 Juli 2023 yaitu sejumlah 2.390 pergerakan naik 3.9 % dari jumlah pesawat pada 13-22 Juni 2023 yaitu sebanyak 2.300 pergerakan.
Jumlah kargo pada 23 Juni-2 Juli 2023 yaitu sejumlah 2.726 ton naik 0.3 % dari jumlah kargo pada 13-22 Juni 2023 yaitu sebanyak 2.727 ton.
Ada pun rute terbanyak penumpang pada momen libur panjang ini yaitu Jakarta, Surabaya dan Kendari.
(GUS)
Berita Terkait
News
Malaysia Airline Buka Rute Makassar-Kuala Lumpur
Pada pertengahan Tahun 2024 Bandara Internasional Sultan Hasanuddin mendapatkan satu tambahan penerbangan baru internasional.
Rabu, 24 Jul 2024 15:31
Ekbis
Buka Outlet di Bandara Hasanuddin Makassar, Yotta Kini Siap Ekspansi ke Surabaya
Berawal dari ide bisnis mahasiswa, siapa sangka Yotta Indonesia kini memiliki 53 outlet yang terbesar di Pulau Sulawesi. Teranyar, Yotta menghadirkan outlet terbaru di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar.
Rabu, 24 Jul 2024 13:29
Sulsel
Pergerakan Penumpang di Bandara Sultan Hasanuddin Meningkat 20%
Pergerakan penumpang di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin pada musim liburan sekolah meningkat 20% dibandingkan pergerakan penumpang pekan sebelumnya.
Rabu, 03 Jul 2024 08:25
Sulsel
Sempat Ditunda, Terminal Bandara Sultan Hasanuddin Mulai Beroperasi
Setelah sempat ditunda pengoperasian terminal baru Bandara Internasional Sultan Hasanuddin 19 Juni lalu, akhirnya PT Angkasa Pura memutuskan untuk mulai mengoperasikan terminal Bandara hari Rabu (26/6/2024) tepat pukul 00.00 wita.
Selasa, 25 Jun 2024 10:16
News
Idul Adha 1445 Hijriah, PLN Bagikan 1.020 Kg Daging Kurban & Khitan 50 Anak Yatim
PLN UIP Sulawesi memperingati Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah dengan membagikan 1.020 Kg daging kurban dan melaksanakan khitanan 50 anak yatim di Makassar.
Senin, 24 Jun 2024 17:07
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024