HMI Cabang Bulukumba Gelar Sekolah Demokrasi untuk Pendidikan Politik Kepala Desa
Eky Hendrawan
Kamis, 23 Feb 2023 09:33
Suasana pembukaan kegiatan Sekolah Demokrasi yang digagas HMI Cabang Bulukumba. Foto: Istimewa
BULUKUMBA - Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Bulukumba, menggelar Sekolah Demokrasi untuk memberikan pendidikan politik kepada kepala desa di kabupaten tersebut.
Pada kegiatan yang berlangsung di Ruang Pola Kantor Bupati, Rabu, (22/02/2023). Ini dihadiri oleh Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbagpol) Bulukumba, Ahmad Arfan mewakili Bupati Bulukumba, Andi Muchtar Ali Yusuf.
Ahmad Arfan menyampaikan, dengan adanya sekolah demokrasi yang digagas HMI Bulukumba, tentu sangat didukung oleh pemerintah karena memberikan pendidikan politik. Apalagi menjelang pesta demokrasi yang akan berlangsung pada 2024 mendatang.
"Tentu dengan adanya Sekolah Demokrasi yang diselenggarakan HMI Bulukumba bisa memberikan kesadaran kepada peserta akan pentingnya pesta demokrasi yang akan berlangsung di 2024 mendatang," katanya.
"Apalagi yang hadir pada kegiatan ini adalah sejumlah kepala desa dan perangkat desa, beserta para Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM), tokoh masyarakat dan aktivis mahasiswa," sambungnya.
Untuk itu, Ahmad Arfan berharap, sekolah demokrasi tersebut bisa memberikan kontribusi nyata terhadap kelangsungan demokrasi di Indonesia khususnya di Kabupaten Bulukumba.
"Kami pemerintah tentunya selalu mendukung kegiatan organisasi mahasiswa yang berorientasi pada nilai-nilai kebangsaan," tutupnya.
Ketua Umum HMI Cabang Bulukumba, Baso Riswandi mengaku, sekolah demokrasi berhasil dilaksanakan atas kerjasama dengan Assosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Bulukumba.
"Terima kasih juga kepada Polres Bulukumba, Kejaksaan Negeri Bulukumba dan pemerintah kabupaten (Pemkab) Bulukumba. Berserta kepada seluruh pihak yang turut berpartisipasi pada kegiatan ini," katanya.
Pada kegiatan yang berlangsung di Ruang Pola Kantor Bupati, Rabu, (22/02/2023). Ini dihadiri oleh Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbagpol) Bulukumba, Ahmad Arfan mewakili Bupati Bulukumba, Andi Muchtar Ali Yusuf.
Ahmad Arfan menyampaikan, dengan adanya sekolah demokrasi yang digagas HMI Bulukumba, tentu sangat didukung oleh pemerintah karena memberikan pendidikan politik. Apalagi menjelang pesta demokrasi yang akan berlangsung pada 2024 mendatang.
"Tentu dengan adanya Sekolah Demokrasi yang diselenggarakan HMI Bulukumba bisa memberikan kesadaran kepada peserta akan pentingnya pesta demokrasi yang akan berlangsung di 2024 mendatang," katanya.
"Apalagi yang hadir pada kegiatan ini adalah sejumlah kepala desa dan perangkat desa, beserta para Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM), tokoh masyarakat dan aktivis mahasiswa," sambungnya.
Untuk itu, Ahmad Arfan berharap, sekolah demokrasi tersebut bisa memberikan kontribusi nyata terhadap kelangsungan demokrasi di Indonesia khususnya di Kabupaten Bulukumba.
"Kami pemerintah tentunya selalu mendukung kegiatan organisasi mahasiswa yang berorientasi pada nilai-nilai kebangsaan," tutupnya.
Ketua Umum HMI Cabang Bulukumba, Baso Riswandi mengaku, sekolah demokrasi berhasil dilaksanakan atas kerjasama dengan Assosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Bulukumba.
"Terima kasih juga kepada Polres Bulukumba, Kejaksaan Negeri Bulukumba dan pemerintah kabupaten (Pemkab) Bulukumba. Berserta kepada seluruh pihak yang turut berpartisipasi pada kegiatan ini," katanya.
(GUS)
Berita Terkait
Sulsel
Kolaborasi Sejumlah Pihak, UPT ASDP Bira Gelar Kerja Bakti di Pelabuhan Penyeberangan
UPT ASDP Bira menggelar kerja bakti dan gotong royong di Pelabuhan Penyebarangan Bira, Bulukumba pada Kamis (27/10/2024). Kegiatan positif ini diinisiasi oleh UPT ASDP Bira dan Pemkab Bulukumba.
Kamis, 17 Okt 2024 17:01
Sulsel
Pemkab Bulukumba akan Hadirkan Sirkuit Titik Nol di Tanjung Bira
Pemerintah Kabupaten Bulukumba melalui Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga tahun anggaran 2024 akan melakukan pembangunan sirkuit balapan motor yang diberi nama Sirkuit Titik Nol.
Kamis, 13 Jun 2024 16:35
Sulsel
Kasus Demam Berdarah di Bulukumba Tembus 130 Sepanjang 2024
Kasus demam berdarah dengue menunjukkan tren peningkatan di Kabupaten Bulukumba. Tercatat, dari Januari hingga Maret 2024, sudah ada 130 kasus demam berdarah.
Rabu, 13 Mar 2024 11:03
Sulsel
Kabupaten Bulukumba Terima Sertifikat Bebas Frambusia
Kabupaten Bulukumba menerima penghargaan dari Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesia berupa Sertifikat Bebas Frambusia, Rabu 6 Maret.
Kamis, 07 Mar 2024 12:37
Sulsel
Penanaman Bibit Nangka Madu di Bulukumba, Pj Gubernur Bahtiar: Jangan Biarkan Lahan Kosong
Penjabat Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Bahtiar Baharuddin dan Bupati Bulukumba, Andi Muchtar Ali Yusuf, memulai program ketahanan pangan Penanaman Bibit Nangka Madu.
Sabtu, 25 Nov 2023 16:49
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Pamungkas Pilwalkot Makassar Jelang Pencoblosan: MULIA 41,9%, INIMI 25,1%, SEHATI 21,1%
2
Tanggapi Hasil Survei LSI, Pegiat Data Ragukan Sehati Bisa Salip Mulia Jelang Pencoblosan
3
Sarif-Qalby Gelar Kampanye Akbar, 93 Ribu Massa Tumpah Ruah di Lapangan Pastur
4
Bawaslu Soppeng Ingatkan KPU dan Paslon untuk Patuhi Aturan Masa Tenang Pilkada
5
Merajai 4 Survei Terpercaya, Aurama' Diprediksi Keluar Sebagai Pemenang Pilkada Gowa 2024