Pemerintah Sulsel Siapkan Operasi Pasar Jika Harga Melambung Tinggi

Sabtu, 25 Mar 2023 11:40
Pemerintah Sulsel Siapkan Operasi Pasar Jika Harga Melambung Tinggi
Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman didampingi Kepala KPPU Makassar, Hilman Pujana dan Ketua DPRD Sulsel Andi Ina Kartika usai meninjau harga di Pasar Terong, Jumat (24/3/2023). Foto: Humas KPPU
Comment
Share
MAKASSAR - Pemerintah Provinsi Sulsel berencana melakukan operasi pasar jika harga bahan pokok di pasar melambung terlalu tinggi saat bulan Ramadan.

Rencana ini diungkap Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman saat melakukan sidak di Pasar Terong bersama Kepala Kanwil VI KPPU, Hilman Pujana, Ketua DPRD Sulsel, Andi Ina Kartika Sari, serta jajaran Forkompida, Jumat (24/3/2023).

Andi Sudirman menyampaikan, dari hasil pantauan ditemukan kenaikan pada komoditas daging ayam dan telur. Daging ayam naik Rp5 ribu menjadi Rp60 ribu, sementara telur naik jadi Rp 55 ribu per rak yang biasanya Rp 45-48 ribu per rak.



"Ada kenaikan harga, namun masih wajar, kalau harga naik tajam akan dilakukan operasi pasar. Mungkin karena awal Ramadan saja. Akan kita cek nanti pada pertengahan Ramadan," ujar Andi Sudirman.

Sementara itu Kepala Kanwil VI KPPU, Hilman Pujana menyampaikan agar pelaku usaha tidak menghambat jalur distribusi.

"Saya harap pelaku usaha di jalur distribusi bahan pokok untuk tidak menghambat kelancaran distribusi barang sampai ke pasar. KPPU akan terus melakukan pemantauan untuk memastikan tidak ada upaya untuk menghambat pasokan," tegas Hilman.

(MAN)
Berita Terkait
Gubernur Sulsel Lepas Puluhan Ribu Peserta Fun Run Luwu Timur dan Anti Mager Sulsel
Sulsel
Gubernur Sulsel Lepas Puluhan Ribu Peserta Fun Run Luwu Timur dan Anti Mager Sulsel
Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman, secara resmi melepas peserta Fun Run Luwu Timur 2025 dan Gerakan Anti Mager Sulsel, Minggu pagi (18/5/2025).
Minggu, 18 Mei 2025 14:07
Disdik Sulsel Jamin SPMB Tahun 2025 Bersih dari KKN
News
Disdik Sulsel Jamin SPMB Tahun 2025 Bersih dari KKN
Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Sulsel Iqbal Nadjamuddin menjamin proses seleksi Penerimaan Murid Baru (SPMB) tahun ajaran 2025-2026 di Sulsel berjalan sesuai aturan yang berlaku.
Jum'at, 16 Mei 2025 19:07
Gubernur Sulsel Paparkan Strategi Antikorupsi di Hadapan KPK dan 24 Kepala Daerah
News
Gubernur Sulsel Paparkan Strategi Antikorupsi di Hadapan KPK dan 24 Kepala Daerah
Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman menjadi narasumber dalam Rapat Koordinasi Pemberantasan Korupsi Pemerintah Daerah Wilayah Sulawesi Selatan Tahun 2025
Jum'at, 16 Mei 2025 18:58
Kemendagri dan Pemprov Sulsel Verifikasi Ulang Penataan Urusan Pemerintahan Tiga Daerah
News
Kemendagri dan Pemprov Sulsel Verifikasi Ulang Penataan Urusan Pemerintahan Tiga Daerah
Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) bersama Biro Organisasi Sekretariat Daerah (Setda) Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Pemprov Sulsel), melakukan validasi dan verifikasi pemetaan ulang urusan pemerintahan daerah.
Jum'at, 16 Mei 2025 13:36
Hadiri RUPS Bank Sulselbar, Fatmawati Rusdi Dorong Berbagai Terobosan
Ekbis
Hadiri RUPS Bank Sulselbar, Fatmawati Rusdi Dorong Berbagai Terobosan
Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Fatmawati Rusdi, menghadiri sekaligus membuka Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) Tahunan Tahun Buku 2024 dan RUPS Luar Biasa Tahun 2025 PT Bank Sulselbar di Jasmine Hall, Hotel Claro, Makassar, Rabu, (14/05/2025).
Rabu, 14 Mei 2025 22:14
Berita Terbaru