7 Bulan Tertunda, Golkar Sulsel Bakal Lantik DPD II Enrekang Sebelum Ramadan
Rabu, 22 Feb 2023 09:00
Ketua DPD I Golkar Sulsel, Taufan Pawe bersama Ketua Golkar Enrekang terpilih, Muslimin Bando. Foto: Humas Golkar Sulsel
MAKASSAR - DPD I Golkar Sulsel menjadwalkan melakukan pelantikan pengurus DPD II Enrekang dalam waktu dekat ini. Bupati Enrekang, Muslimin Bando yang dipercaya memimpin partai ini di wilayahnya.
"SK (surat keputusan) sudah ada, tinggal pelantikan. InshaAllah sebelum ramadhan dilantik," kata juru bicara DPD I Golkar Sulsel Zulham Arief pada Selasa (21/2) kemarin.
Pada Juli 2022 lalu, pengurus Golkar Enrekang sejatinya direncanakan dilantik. Acara sudah disiapkan, bahkan Ketua DPD I Golkar Sulsel, Taufan Pawe sudah datang.
Namun karena alasan dan sesuatu hal, Muslimin Bando dan pengurusnya batal dilantik. Kini acara yang tertunda sejak 7 bulan lalu itu, bakal diagendakan kembali.
Zulham mengatakan, sebenarnya pelantikan cuma sebatas seremoni saja. Namun dalam pelantikan nanti, DPD I akan melakukan konsolidasi internal bersama semua pengurus Golkar Enrekang.
Apalagi dibawah komando Muslimin Bando, Golkar keluar sebagai pemenang Pemilu 2019 lalu. Beringin mendudukkan 6 kader di parlemen sekaligus mengunci posisi Ketua DPRD Enrekang.
"Kami ingin pengutamaan, bagaimana pada Pemilu 2019 nanti Golkar di Enrekang tetap menjadi pemenang. Bahkan kalau bisa menaikan perolehan kursi," ujarnya.
Ketua KONI Kota Parepare ini memiliki keyakinan Golkar Enrekang bisa mempertahankan posisinya sebagai pemenang pemilu 2024 mendatang. Melihat komposisi Bacaleg dan fungsionaris semuanya mampu mendulang suara.
"Kalau saya lihat orang-orang yang bergabung bersama Golkar, semuanya petarung. Apalagi ada juga dari kalangan milenial yang memiliki potensi (pendulang suara)," jelasnya.
"SK (surat keputusan) sudah ada, tinggal pelantikan. InshaAllah sebelum ramadhan dilantik," kata juru bicara DPD I Golkar Sulsel Zulham Arief pada Selasa (21/2) kemarin.
Pada Juli 2022 lalu, pengurus Golkar Enrekang sejatinya direncanakan dilantik. Acara sudah disiapkan, bahkan Ketua DPD I Golkar Sulsel, Taufan Pawe sudah datang.
Namun karena alasan dan sesuatu hal, Muslimin Bando dan pengurusnya batal dilantik. Kini acara yang tertunda sejak 7 bulan lalu itu, bakal diagendakan kembali.
Baca Juga: Opu Hatta Temu Konstituen di Luwu Raya
Zulham mengatakan, sebenarnya pelantikan cuma sebatas seremoni saja. Namun dalam pelantikan nanti, DPD I akan melakukan konsolidasi internal bersama semua pengurus Golkar Enrekang.
Apalagi dibawah komando Muslimin Bando, Golkar keluar sebagai pemenang Pemilu 2019 lalu. Beringin mendudukkan 6 kader di parlemen sekaligus mengunci posisi Ketua DPRD Enrekang.
"Kami ingin pengutamaan, bagaimana pada Pemilu 2019 nanti Golkar di Enrekang tetap menjadi pemenang. Bahkan kalau bisa menaikan perolehan kursi," ujarnya.
Ketua KONI Kota Parepare ini memiliki keyakinan Golkar Enrekang bisa mempertahankan posisinya sebagai pemenang pemilu 2024 mendatang. Melihat komposisi Bacaleg dan fungsionaris semuanya mampu mendulang suara.
"Kalau saya lihat orang-orang yang bergabung bersama Golkar, semuanya petarung. Apalagi ada juga dari kalangan milenial yang memiliki potensi (pendulang suara)," jelasnya.
(UMI)
Berita Terkait
Sulsel
Golkar Bisa Kembali Jadi Pemenang di Sulsel, Tapi Diingatkan Jangan Terjebak Euforia Masa Lalu
Partai Golkar sesumbar kembali menjadi pemenang Pemilu di Sulawesi Selatan (Sulsel) meski dalam pemilu legislatif terakhir kalah jumlah dari Nasdem dengan 17 kursi.
Kamis, 30 Okt 2025 19:09
Sulsel
Rangkaian HUT ke-61, Golkar Sulsel Berbagi Sembako ke Tukang Bentor dan Becak
Ketua Partai Golkar Sulsel, HM Taufan Pawe kembali menyalurkan sembilan bahan pokok atau sembako kepada warga Kota Makassar dalam rangkain HUT ke-61 Partai Golkar.
Kamis, 30 Okt 2025 12:40
Sulsel
Momentum HUT ke-61, Golkar Sulsel Renungkan Nilai Perjuangan di Makam Pahlawan
DPD I Golkar Sulsel melaksanakan ziarah dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan (TMP) Panaikang, Jalan Urip Sumoharjo, Makassar, Senin (20/10/2025).
Senin, 20 Okt 2025 17:50
Sulsel
Dibuka Bupati Uji Nurdin, Golkar Bantaeng Gelar Pasar Murah Sambut Hari Jadi 61 Tahun
Memperingatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-61 Partai Golkar, jajaran pengurus DPD II Partai Golkar Kabupaten Bantaeng, dipimpin Liesiaty Fachruddin Nurdin, menggelar pasar murah dan pemeriksaan kesehatan gratis.
Minggu, 12 Okt 2025 17:47
Makassar City
Rayakan HUT ke-61, Golkar Makassar Gelar Pasar Murah dan Pemeriksaan Kesehatan
Memperingati HUT ke-61 Partai Golkar, jajaran pengurus DPD II Partai Golkar Kota Makassar, dipimpin Munafri Arifuddin, mengadakan kegiatan sosial berupa pasar murah dan pemeriksaan kesehatan.
Minggu, 12 Okt 2025 13:21
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Athirah Cup XII jadi Panggung Talenta Muda Futsal & Esport, Ini Daftar Juaranya
2
Menjajal BYD Atto 1 Makassar-Maros PP: Lincah, Nyaman, Biaya Kurang dari Rp20 Ribu
3
109 Mahasiswa Profesi Ners FKM UMI Diberi Pencerahan Qalbu
4
Telkomsel & AKADS Tanam 1.000 Bibit Mangrove di Pesisir Pangkajene
5
GAM Geruduk Kejari Makassar, Desak Bebaskan Aktivis yang Dikriminalisasi
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Athirah Cup XII jadi Panggung Talenta Muda Futsal & Esport, Ini Daftar Juaranya
2
Menjajal BYD Atto 1 Makassar-Maros PP: Lincah, Nyaman, Biaya Kurang dari Rp20 Ribu
3
109 Mahasiswa Profesi Ners FKM UMI Diberi Pencerahan Qalbu
4
Telkomsel & AKADS Tanam 1.000 Bibit Mangrove di Pesisir Pangkajene
5
GAM Geruduk Kejari Makassar, Desak Bebaskan Aktivis yang Dikriminalisasi