
Sports
Asmo Sulsel Apresiasi Perjuangan Pembalap Astra Honda di Ajang IATC 2024
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) mengapresiasi perjuangan para pembalap Astra Honda yang tampil dalam ajang Mandalika GP melalui gelaran Idemitsu Asia Talent Cup (IATC) 2024.
Senin, 30 Sep 2024 14:47

News
Safari Politik Andi Sudirman dan Fatmawati, Luwu Timur dan Sinjai Jadi Basis Kuat
Pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Selatan nomor urut 02, Andi Sudirman Sulaiman dan Fatmawati Rusdi, terus memperkuat dukungan politik mereka dalam menghadapi Pilgub Sulsel 2024.
Senin, 30 Sep 2024 14:38

Sulsel
DPRD Maros Tetapkan Gemilang dan Nur Wahyuni Malik sebagai Pimpinan Definitif
Muhammad Gemilang Pagessa, peraih suara tertinggi Pemilu 2024 dari PAN akhirnya ditetapkan sebagai ketua DPRD Kabupaten Maros definitif periode 2024-2029.
Senin, 30 Sep 2024 14:35

Sulsel
Rangkul Petani di Mallawa, Chaidir-Muetazim Janjikan Alat Pertanian
Pasangan Calon Bupati Chaidir Syam-Muetazim Mansyur memaparkan program unggulan pertanian mereka di Kecamatan Mallawa.
Senin, 30 Sep 2024 14:14

Sulsel
Amunisi Baru di Pilkada, Pengusaha Milenial Gowa Solid Menangkan Hati Damai
Calon Bupati Gowa, Husniah Talenrang, kembali menyapa langsung masyarakat dalam kegiatan silaturahmi yang penuh semangat. Kali ini, paslon nomor urut 2 itu bertemu dengan Team 114
Senin, 30 Sep 2024 13:30

News
XL Axiata Satu-Satunya Perusahaan Raih Dua Satyalancana di Hari Bhakti Postel ke-79
Dua karyawan dari XL Axiata yaitu Chief Enterprise & Business Officer XL Axiata, Feby Sallyanto, dan Program Owner Sisternet XL Axiata, Adelia Panjaitan, menerima penghargaan bergengsi tersebut di Bandung.
Senin, 30 Sep 2024 13:26

News
PLN Kembangkan Ekosistem Biomassa: Dikelola Masyarakat, Didukung Pemerintah
Upaya PT PLN (Persero) melalui subholding PLN Energi Primer Indonesia dalam mengembangkan ekosistem biomassa yang berbasis ekonomi kerakyatan sukses memberdayakan masyarakat dan memperoleh dukungan Pemerintah.
Senin, 30 Sep 2024 13:07

Sulsel
Mahasiswa Prodi Profesi Dokter UIN Alauddin Lulus 100% Uji Kompetensi
Program Profesi Dokter (PPD) Fakultas Kedokteran dan Kesehatan Universitas Islam Negeri (UIN) Alauddin Makassar kembali mencatatkan prestasi.
Senin, 30 Sep 2024 12:50

Makassar City
AMAN Ingin Kembalikan Kejayaan Perikanan Makassar, Koperasi Nelayan jadi Solusi
Calon Wali Kota Makassar, Amri Arsyid berjanji mengembalikan kejayaan nelayan Paotere jika terpilih 27 November nanti. Salah satunya dengan memaksimalkan koperasi nelayan.
Senin, 30 Sep 2024 12:05

Sports
Seru! Komunitas Honda PCX Touring & Nonton Langsung MotoGP Mandalika 2024
Keseruan dan kebersamaan mewarnai touring komunitas Honda PCX menuju Sirkuit Mandalika, dalam rangka menyemarakkan MotoGP Mandalika 2024.
Senin, 30 Sep 2024 11:22

Makassar City
Ormas Kiwal Garuda Hitam Siap All Out Menangkan MULIA di Pilwalkot Makassar
Organisasi masyarakat (Ormas) Kiwal Garuda Hitam Sulsel, satu komando menentukan sikap politik di Pilwalkot Makassar 2024 yang dihelat 27 November mendatang.
Senin, 30 Sep 2024 11:15

Sulsel
Risiko Kerja Tinggi, Petugas Imigrasi Akan Dibekali Senjata Api
Revisi Undang-Undang No. 6 Tahun 2011 tentang Keimigrasian yang telah disahkan memuat peraturan baru terkait penggunaan senjata bagi petugas imigrasi di bidang penegakan hukum.
Senin, 30 Sep 2024 10:51

Sulsel
Masyarakat Tanralili Tatap Muka dengan Cawabup Maros
Calon Wakil Bupati Maros, Muetazim Mansyur menyapa masyarakat di Dusun Benteng, Desa Purnakarya, Kecamatan Tanralili, Kabupaten Maros, Minggu (29/9/2024)
Senin, 30 Sep 2024 10:26

Sulsel
Pjs Bupati Lutim Ingatkan ASN Jaga Netralitas & Tuntaskan Stunting
Pjs Bupati Luwu Timur, Jayadi Nas, mengingatkan Aparatur Sipil Negara (ASN) lingkup Pemkab Lutim agar tetap menjaga netralitas pada perhelatan Pilkada 2024.
Senin, 30 Sep 2024 10:13

News
Kebersamaan Komunitas Honda PCX Menggema di MotoGP Mandalika 2024
Selain mendukung langsung pebalap Astra Honda Racing Team (AHRT) serta pebalap Honda lainnya, ratusan bikers ini meramaikan berbagai aktivitas yang memperkuat solidaritas pecinta Honda PCX.
Senin, 30 Sep 2024 09:52

News
Kementerian Agama Ajak Gen Z Jadi Motor Penggerak Wakaf
“Kami mengajak generasi milenial & Gen Z untuk menjadi motor penggerak dalam mengkampanyekan zakat dan wakaf, sekaligus menjaga akuntabilitas dan transparansi,”
Senin, 30 Sep 2024 08:13

Sulsel
Pentingnya Edukasi Safety Riding ke Pelajar untuk Tekan Angka Lakalantas
Instruktur Safety Riding Asmo Sulsel, Oging Adria Fitra mengatakan bahawa edukasi ini menjadi bagian penting untuk para pelajar, khususnya pengendara pemula.
Senin, 30 Sep 2024 08:01

Ekbis
Konektivitas Tanpa Batas, IM3 Hadirkan eSIM dengan Harga Spesial di myBCA
Indosat melalui brand IM3, memperluas akses dan memudahkan pelanggan untuk mendapatkan layanan eSIM yang kini tersedia melalui aplikasi myBCA dari PT Bank Central Asia Tbk.
Senin, 30 Sep 2024 07:44

Sulsel
Takalar Butuh Pemimpin Tangguh dan Karya Terbukti
Olehnya itu sangat realistis, jika calon Bupati Takalar “H. Syamsari Kitta” diberi kesempatan lagi untuk menahkodai Kabupaten Takalar di periode mendatang 2024-2029.
Senin, 30 Sep 2024 06:51

Sulsel
Darmawangsyah Muin Kukuhkan Tim Gemuruh Perempuan Hati Damai di Malino
Sebanyak 300 pendukung pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Gowa, Husniah Talenrang dan Darmawangsyah Muin (Hati Damai), resmi dikukuhkan sebagai bagian dari Tim Pemenangan Gemuruh Perempuan
Senin, 30 Sep 2024 00:41
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Ketua L-Kontak Ungkap Uang Rp8 Juta Hasil Dugaan Pemerasan Disimpan Oleh HG
2

Sindikat Passobis di Sidrap Raup Keuntungan Ratusan Juta Sebulan
3

Peringati Hari Bumi, DKP Sulsel Tanam Mangrove Serentak di 7 Kabupaten/Kota
4

Peringati Hari Bumi, Pemkab Gowa Lakukan Penanaman Ribuan Pohon di Buper Cadika
5

Masa Tunggu Haji di Kabupaten Gowa Capai 38 Tahun
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Ketua L-Kontak Ungkap Uang Rp8 Juta Hasil Dugaan Pemerasan Disimpan Oleh HG
2

Sindikat Passobis di Sidrap Raup Keuntungan Ratusan Juta Sebulan
3

Peringati Hari Bumi, DKP Sulsel Tanam Mangrove Serentak di 7 Kabupaten/Kota
4

Peringati Hari Bumi, Pemkab Gowa Lakukan Penanaman Ribuan Pohon di Buper Cadika
5

Masa Tunggu Haji di Kabupaten Gowa Capai 38 Tahun