News
Indonesia Dorong Penetapan Hari Danau Sedunia di World Water Forum ke-10
Pemerintah Indonesia mendorong penetapan Hari Danau Sedunia dalam World Water Forum ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024. Penetapan ini menjadi satu dari empat poin usulan yang dibawa Indonesia untuk diangkat menjadi resolusi Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB).
Minggu, 28 Apr 2024 18:21
News
PKK Sulsel Gelar Seminar dan Pemeriksaan Deteksi Dini Kanker
Tim Penggerak PKK Sulsel menggelar Seminar dan Pemeriksaan Dini Deteksi Kanker pada Wanita meliputi Kanker Serviks, Kanker Payudara, dan Kanker Kulit.
Minggu, 28 Apr 2024 13:56
News
Pj Gubernur Sulsel Dampingi Menteri AHY Serahkan Sertipikat Hasil PTSL di Gowa
Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), menyerahkan 50 sertipikat hasil dari program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) dalam kunjungan kerjanya ke Provinsi Sulawesi Selatan
Sabtu, 27 Apr 2024 22:45
News
HBP ke 60, Liberti Sitinjak Minta Jajarannya Jaga Integritas
Sebagai puncak serangkaian kegiatan peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan (HBP) ke – 60, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan menggelar upacara HBP yang digelar di Lapangan Rutan Kelas I Makassar, Sabtu, (27/4/2024).
Sabtu, 27 Apr 2024 18:38
News
Bahtiar Ajak BEM Unismuh se-Indonesia Tanam Pohon Serentak
Penjabat Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin, mengajak seluruh Ketua Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) seluruh Indonesia, secara serentak menanam pohon untuk mengatasi pemanasan global.
Sabtu, 27 Apr 2024 16:07
News
PT Pertamina Patra Niaga IT Bitung Bersama Mike Raih Lokal Hero Inspiration Award 2024
PT Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi Unit Operasi IT Bitung berhasil meraih juara harapan 2 dalam ajang Local Hero Inspiration Award 2024 yang diselenggarakan oleh KLHK di Jakarta (24/04).
Jum'at, 26 Apr 2024 20:03
News
Antusiasme Mahasiswa di Makassar Ikuti Tour Showroom Asmo Sulsel
Asmo Sulsel mengajak mahasiswa STIEM Makassar dan STIE YPUP Makassar untuk tour showroom di Main Dealer Astra Motor Sulawesi Selatan.
Jum'at, 26 Apr 2024 15:38
News
Kerjasama Perseroda, Pengusaha Malaysia Investasi Rp1 Triliun di Sulsel
Pengusaha asal Malaysia, Dato' Mohd Emir Mavani Abdullah akan berinvestasi di Sulsel. Tak main-main, jumlahnya mencapai USD 80 juta atau setara Rp1 triliun.
Jum'at, 26 Apr 2024 14:16
News
Kemenkumham Sulsel Laporkan Kinerja Positif Jajarannya ke Menkumham
Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sulawesi Selatan Liberti Sitinjak, diterima Menteri Hukum dan HAM Yasonna Laoly di ruang kerjanya, Kamis, (25/4/2024)
Kamis, 25 Apr 2024 19:56
News
Kapolri Dukung Gebrakan Mentan Wujudkan Swasembada Pangan
Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo, mendukung penuh gebrakan Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dalam mewujudkan swasembada pangan melalui solusi cepat pompanisasi dan optimalisasi.
Kamis, 25 Apr 2024 18:40
News
Pj Wali Kota Palopo Asrul Sani Ikuti Upacara Hari Otodo di Surabaya
Pj Wali Kota Palopo, Asrul Sani mengikuti upacara Hari Otonomi Daerah (Otoda) XXVIII yang digelar di Balai Kota Surabaya, Jawa Timur, Kamis (25/04/2024).
Kamis, 25 Apr 2024 16:33
News
Konser Amal untuk Gaza Palestina Digelar di Makassar
Krisis kemanusiaan yang terjadi di Gaza Palestina, menggerakkan hati seluruh pihak. Termasuk komunitas Makassar Alternative Nations yang menggelar Konser Amal untuk Gaza Palestina, Kamis, (25/04/2024).
Kamis, 25 Apr 2024 16:04
News
Kartini Muda Bangga jadi Generasi #Cari_Aman, Perkuat Peran Perempuan dalam Safety Riding
Asmo Sulsel menggelar Kartini Muda Bangga Menjadi Generasi #Cari_Aman di Kantor Asmo Sulsel, Kamis (25/4/2024), untuk memperingati Hari Kartini yang jatuh pada 21 April.
Kamis, 25 Apr 2024 15:39
News
Charging Station United E-Motor Hadir di MaRI, Pakai Motor Listrik Kian Mudah & Nyaman
Sejak diluncurkan pada Januari 2024, United E-Motor merek motor listrik ternama di Indonesia, menghadirkan fasilitas charging station di Mal Ratu Indah (MaRI).
Kamis, 25 Apr 2024 15:23
News
Indosat Catat Lonjakan Trafik Data Selama Lebaran Idul Fitri: Bone Tertinggi di Sulawesi
Khusus di wilayah Sulawesi, Indosat mencatat peningkatan trafik data tertinggi di area Bone, yakni naik sebesar 33,5% sepanjang periode Hari Raya Idulfitri 1445 H.
Kamis, 25 Apr 2024 15:00
News
Koalisi Advokasi Jurnalis Sulsel Gelar Aksi Damai di PN Makassar
Puluhan jurnalis di Sulawesi Selatan (Sulsel) yang tergabung dalam Koalisi Advokasi Jurnalis (KAJ) Sulawesi Selatan (Sulsel) menggelar aksi damai di depan Pengadilan Negeri (PN) Makassar, pada Kamis (25/04/2024).
Kamis, 25 Apr 2024 14:52
News
Larangan Reklame Rokok Selamatkan Generasi Masa Depan
Menurut Alimin, langkah itu penting untuk menyelamatkan generasi masa depan. Toh, berdasarkan penelitian ternyata 1/3 remaja merokok karena melihat iklan.
Rabu, 24 Apr 2024 18:26
News
13 Fakultas Deklarasi ILUMI, Dukung UMI Menuju World Class University
Sebanyak 13 fakultas lingkup Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar mendeklarasikan pembentukan Ikatan Alumni UMI (ILUMI) di Taman Firdaus Kampus UMI.
Rabu, 24 Apr 2024 17:31
News
Presiden Jokowi Minta Prabowo-Gibran Persiapkan Diri
Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meminta presiden dan wakil presiden (wapres) terpilih yakni Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka untuk segera mempersiapkan diri, agar bisa langsung bekerja setelah pelantikan.
Rabu, 24 Apr 2024 17:23
News
Milad ke-40, Sekolah Islam Athirah Komitmen Beri Kontribusi Berkelanjutan
Direktur Sekolah Islam Athirah Makassar, Syamril, menyampaikan komitmen itu selaras dengan tema HUT alias Milad ke-40 yakni Sinergi Inovasi untuk Kontribusi Berkelanjutan.
Rabu, 24 Apr 2024 16:08
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Hadiri Undangan Cabor, Appi Minta KONI Makassar Berpegang pada AD/ART Organisasi
2
KPU Sulsel Bantah Ada Tanda Tangan Palsu pada Daftar Hadir di 19 Kabupaten/kota
3
District Coffee 27 Hadir di Makassar, Usung Tema Kehangatan dan Budaya
4
Telkomsel Regional Sulawesi Catat Lonjakan Trafik Broadband 16,55% Selama Nataru
5
Takut Ketahuan saat Merampok, Remaja 18 Tahun Bunuh dan Perkosa Korban
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Hadiri Undangan Cabor, Appi Minta KONI Makassar Berpegang pada AD/ART Organisasi
2
KPU Sulsel Bantah Ada Tanda Tangan Palsu pada Daftar Hadir di 19 Kabupaten/kota
3
District Coffee 27 Hadir di Makassar, Usung Tema Kehangatan dan Budaya
4
Telkomsel Regional Sulawesi Catat Lonjakan Trafik Broadband 16,55% Selama Nataru
5
Takut Ketahuan saat Merampok, Remaja 18 Tahun Bunuh dan Perkosa Korban