Makassar City
Janji AMAN untuk Warga Barombong, Perbaikan Jalan hingga Sarana Kesehatan dan Pendidikan
Calon Wali Kota Makassar usulan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Amri Arsyid berjanji memperbaiki jalan rusak di perbatasan Barombong-Takalar jika menang di Pilwali Makassar 2024.
Senin, 11 Nov 2024 14:59
Makassar City
Terus Bergerak, AMAN Yakinkan Ibu-ibu Karunrung dengan Program Modal Usaha Rp10 Juta
Calon Wali Kota Makassar nomor urut empat, Amri Arsyid berkampanye di Kelurahan Karunrung, Kacamatan Rappocini, Minggu (10/11/2024).
Minggu, 10 Nov 2024 19:40
Makassar City
Kunjungi Lakkang, Ratusan Warga Antusias Sambut Calon Wali Kota Makassar Andi Seto
Ratusan masyarakat Desa Lakkang kian solid mendukung Pasangan Andi Seto Gadhista Asapa dan Rezki Mulfiati Lutfi (Sehati) di Pilkada. Mereka tergabung dalam Relawan Anak Rakyat yang dikomandoi anggota DPRD Makassar, Ruslan Lallo.
Minggu, 10 Nov 2024 18:03
Sulsel
Hapus Label Sekolah Favorit, Program AMAN BOS Daerah untuk Pemerataan Kualitas Pendidikan
Calon Wali Kota Makassar dan Wakil Wali Kota Makassar nomor urut empat, Amri Arsyid-Rahman Bando menghadiri Dialog Publik yang digelar Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kota Makassar, di Kampus Unismuh Makassar, Minggu (10/11/24).
Minggu, 10 Nov 2024 17:05
Sulsel
Departemen Ilmu Politik FISIP Unhas Sosialisasi Pilkada Damai di CFD Boulevard Makassar
Departemen Ilmu Politik FISIP Universitas Hasanuddin (Unhas) bekerja sama dengan KPU dan Bawaslu Kota Makassar serta KPU Sulawesi Selatan mengadakan kegiatan sosialisasi pilkada damai di area Car Free Day (CFD) Boulevard, Makassar pada Ahad (10/11/2024).
Minggu, 10 Nov 2024 13:53
Makassar City
Survei MULIA Tambah Kokoh, Senior Golkar Sebut Paslon Lain Tak Senang Jelang Masa Tenang
Prosesi pemungutan suara pada pilkada serentak 2024, kini tersisa belasan hari lagi. Berdasarkan berbagai lembaga suarvei, elektoral Munafri Arifuddin dan Aliyah Mustika Ilham (MULIA) kokoh berada di puncak jelang pencoblosan 27 November mendatang.
Minggu, 10 Nov 2024 11:45
Makassar City
Jawab Tantangan PD Muhammadiyah Soal Program MULIA, Appi Beberkan Strategi Implementasi
Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan (FKIK) Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar, tertarik pada program pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar 2024, Munafri Arifuddin-Aliyah Mustika Ilham (MULIA) di sektor kesehatan.
Sabtu, 09 Nov 2024 23:05
Makassar City
Ribuan Warga Banta-bantaeng Padati Kampanye MULIA, Munafri: Jangan Takut Intimidasi
Calon Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin alias Appi, menyerukan kepada warga agar tidak takut menghadapi segala bentuk intimidasi selama proses Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot) Makassar.
Sabtu, 09 Nov 2024 19:00
Makassar City
Cawalkot Munafri Ulas Tuntas Program Unggulannya saat Dialog Bersama Muhammadiyah
Calon Wali Kota Makassar nomor urut 1, Munafri Arifuddin menghadiri dialog publik yang diadakan Lembaga Dakwah dan Kebijakan Publik Pimpinan Muhammadiyah Kota Makassar.
Sabtu, 09 Nov 2024 17:03
Makassar City
HUT ke-417, Amri Arsyid Harap Kota Makassar Kompetitif dan AMAN
Calon Wali Kota Makassar nomor urut empat, Amri Arsyid menyampaikan selamat hari jadi Kota Makassar ke-417 tahun.
Sabtu, 09 Nov 2024 13:40
Makassar City
HUT ke-417, Munafri Sebut Kota Makassar Rumah Kita Bersama, Harus Dijaga & Dirawat
Kota Makassar memasuki Hari Ulang Tahun (HUT) atau usia ke-417. Adapun tema yang diangkat, "Makassar Tangguh Sejahtera dan Bahagia". Terkait HUT kota ke-417 tahun 2024. Dimana kota ini telah memasuki usia yang sangat matang sebagai ibu Kota Provinsi Sulsel.
Sabtu, 09 Nov 2024 12:54
Makassar City
Munafri dan IAS Sampaikan Duka Cita ke Keluarga Almarhum Syarifuddin Daeng Punna
Suasana duka mendalam terasa di rumah almarhum Syarifuddin Daeng Punna (Sadap) pada Jumat (8/11/2024) malam. Sejumlah tokoh penting silih berganti berdatangan untuk menyampaikan belasungkawa.
Jum'at, 08 Nov 2024 23:44
Makassar City
28 Paguyuban Jawa Sepakat Dukung Seto-Rezki di Pilwalkot Makassar
Dukungan bagi pasangan Andi Seto Gadhista Asapa dan Rezki Mulfiati Lutfi (Sehati) terus mengalir menjelang hari pencoblosan Pilkada Makassar. Kali ini, giliran Paguyuban Jawa yang menyatakan kesiapannya untuk memenangkan pasangan nomor urut 2 tersebut.
Jum'at, 08 Nov 2024 21:52
Makassar City
Bukti Masyarakat Cinta MULIA, Setiap Kampanye Warga Selalu Membludak
Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar 2024, Munafri Arifuddin-Aliyah Mustika Ilham (MULIA) menjadi pilihan terbaik sebagai calon pemimpin di Kota Makassar yang dicintai masyarakat.
Jum'at, 08 Nov 2024 20:00
Makassar City
Strategi Rebut Hati Pemilih, AMAN Jalankan Direct Seling Sapa Warga
Pasangan Calon Wali Kota dan Calon Wakil Wali Kota Makassar, Amri Arsyid-Rahman Bando terus bergerak menyapa warga jelang hari pencoblosan Pilwali Makassar pada 27 November mendatang.
Jum'at, 08 Nov 2024 15:57
Makassar City
Di Ujung Pandang Baru, Munafri Ingatkan Warga Perhatikan Kertas Suara Sebelum Mencoblos
Calon Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin melakukan kampanye dialogis di Perumahan Griya Thita Permai di Kelurahan Ujung Pandang Baru, Kecamatan Tallo pada Kamis, 7 November 2024.
Kamis, 07 Nov 2024 19:34
Makassar City
Unggulkan Program Bantuan Usaha Rp10 Juta, PKS Optimis AMAN Berpeluang Menang Pilwalkot
Tersisa 3 pekan jelang hari pencoblosan Pemilihan Wali Kota (Pilwali) Makassar. Partai Keadilan Sejahtera (PKS) semakin gencar menyapa warga sembari memperkenalkan Amri Arsyid-Rahman Bando (AMAN) sebagai paslon usungannya.
Kamis, 07 Nov 2024 17:32
Sulsel
MULIA Creative Hub Gandeng Kopidukasi Gelar Workshop Barista
MULIA Creative Hub menjadi ruang pengembangan minat dan bakat usaha. Salah satu keahlian dalam meracik kopi sudah seharusnya dimiliki oleh para barista.
Kamis, 07 Nov 2024 12:00
Makassar City
Tiga Pekan Jelang Pencoblosan, AMAN Fokus Garap Swing Voters di Pilwalkot Makassar
Tim pemenangan pasangan Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar nomor urut empat, Amri Arsyid-Rahman Bando terus berkampanye dari rumah ke rumah menyampaikan program-program AMAN.
Rabu, 06 Nov 2024 20:00
Makassar City
Munafri Arifuddin Bakal Tingkatkan Pendapatan Ibu Rumah Tangga di Makassar
Calon Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin membeberkan berbagai program unggulan yang dia usung bersama Aliyah Mustika Ilham, jika diamanahkan memimpin Kota Makassar pada Pilwalkot mendatang.
Rabu, 06 Nov 2024 18:27
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Nurhasan, Politikus Senior Maros Meninggal Dunia
2
DKPP Periksa Dugaan Pelanggaran Etik KPU dan Bawaslu Palopo, Imbas Sangkaan Ijazah Palsu
3
Kontraktor Pembangunan Pasar Tomoni Terancam Denda Rp7 Juta Per Hari
4
Polisi Masih Selidiki Kasus Kematian Misterius Janda 2 Anak di Makassar
5
Pelanggan Kalla Toyota Parepare Menang Grand Prize Toyota Agya
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Nurhasan, Politikus Senior Maros Meninggal Dunia
2
DKPP Periksa Dugaan Pelanggaran Etik KPU dan Bawaslu Palopo, Imbas Sangkaan Ijazah Palsu
3
Kontraktor Pembangunan Pasar Tomoni Terancam Denda Rp7 Juta Per Hari
4
Polisi Masih Selidiki Kasus Kematian Misterius Janda 2 Anak di Makassar
5
Pelanggan Kalla Toyota Parepare Menang Grand Prize Toyota Agya