600 Pemilih Ikuti Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara di Pangkep
Sabtu, 09 Nov 2024 21:03

KPU Kabupaten Pangkep menggelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara di Gedung Dewakang, Pangkep pada Sabtu (09/11/2024). Foto: Istimewa
PANGKEP - KPU Kabupaten Pangkep menggelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara di Gedung Dewakang, Pangkep pada Sabtu (09/11/2024). Kegiatan ini dilaksanakan untuk mendeteksi persoalan yang bisa saja terjadi di TPS.
Agenda penting ini diikuti sekitar 600 pemilih, yang berasal dari pemilih sekitar TPS dan penyelenggara badan adhoc. Kegiatan dimulai sejak pukul 07.00 Wita dan berakhir setelah selesai proses penghitungan suara.
Koordinator Divisi Teknis Penyelenggaraan, Saiful Mujib menegaskan pentingnya kegiatan simulasi ini, terutama untuk penyelengggara Adhoc.
"Kegiatan ini untuk mendeteksi dini permasalahan yang mungkin terjadi di TPS. Karena sisa beberapa hari lagi kita akan masuk pada tahapan pungut hitung di Pilkada 2024. Simulasi ini diharapkan juga memperkuat PPK, PPS terutama KPPS menjelang 27 November 2024," katanya.
Selain itu, kegiatan simulasi ini juga bagian dari ajang sosialisasi terkait kebijakan baru yang diterapkan dalam proses pemungutan dan penghitungan suara di TPS.
"Ada beberapa kebijakan baru, terutama terkait dengan denah TPS. Kalau dulu di Pemilu tempat duduk saksi dan pengawas TPS di samping, saat ini kebijakannya di belakang KPPS 1," jelas Saiful.
Kegiatan simulasi Pemungutan dan Penghitungan suara di Pangkep juga dihadiri Forkopimda, Polres, Dandim, Kejaksaan, Disdukcapil, Rutan, Kesbangpol, Tim Pasangan Calon, dan juga Perwakilan Partai Politik.
Agenda penting ini diikuti sekitar 600 pemilih, yang berasal dari pemilih sekitar TPS dan penyelenggara badan adhoc. Kegiatan dimulai sejak pukul 07.00 Wita dan berakhir setelah selesai proses penghitungan suara.
Koordinator Divisi Teknis Penyelenggaraan, Saiful Mujib menegaskan pentingnya kegiatan simulasi ini, terutama untuk penyelengggara Adhoc.
"Kegiatan ini untuk mendeteksi dini permasalahan yang mungkin terjadi di TPS. Karena sisa beberapa hari lagi kita akan masuk pada tahapan pungut hitung di Pilkada 2024. Simulasi ini diharapkan juga memperkuat PPK, PPS terutama KPPS menjelang 27 November 2024," katanya.
Selain itu, kegiatan simulasi ini juga bagian dari ajang sosialisasi terkait kebijakan baru yang diterapkan dalam proses pemungutan dan penghitungan suara di TPS.
"Ada beberapa kebijakan baru, terutama terkait dengan denah TPS. Kalau dulu di Pemilu tempat duduk saksi dan pengawas TPS di samping, saat ini kebijakannya di belakang KPPS 1," jelas Saiful.
Kegiatan simulasi Pemungutan dan Penghitungan suara di Pangkep juga dihadiri Forkopimda, Polres, Dandim, Kejaksaan, Disdukcapil, Rutan, Kesbangpol, Tim Pasangan Calon, dan juga Perwakilan Partai Politik.
(UMI)
Berita Terkait

News
Pertamina Latih Warga Desa Baji Mangngai lewat Simulasi Penanggulangan Kebakaran
Sebagai bagian dari komitmen terhadap keselamatan, Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi melalui Aviation Fuel Terminal (AFT) Hasanuddin menggelar simulasi penanggulangan kebakaran.
Rabu, 21 Mei 2025 11:02

Sulsel
Jamwas Kejagung Apresiasi BPN Pangkep saat Penyerahan Sertifikat Tanah Wakaf Masjid
Jaksa Agung Muda Bidang Pengawasan (Jamwas) Kejaksaan Agung, Rudi Margono, menyerahkan sertifikat tanah wakaf kepada Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pangkep, Muhammad Nur Halik.
Selasa, 20 Mei 2025 15:00

Sulsel
DKPP Rehabilitasi 7 Penyelenggara, Ketua Bawaslu Sulsel hingga KPU Barru
Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) memulihkan nama baik tujuh penyelenggara pemilu dari Provinsi Sulawesi Selatan dalam sidang pembacaan putusan pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu (KEPP) di Jakarta, Senin (5/5/2025).
Senin, 05 Mei 2025 21:53

News
Simulasi Gempa-Tsunami di Kendari, Pertamina Libatkan Warga
Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi melalui Integrated Terminal (IT) Kendari menggelar simulasi gempa bumi dan tsunami di Kelurahan Mata, Kota Kendari.
Jum'at, 02 Mei 2025 20:06

Sulsel
KPU Gowa Terima Penghargaan Kategori Pelaporan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah
KPU Kabupaten Gowa Kembali menyabet penghargaan. Mereka menjadi Terbaik 1 Kategori Pelaporan Sistem Pengendalian Internal Pemerintah.
Kamis, 01 Mei 2025 21:12
Berita Terbaru
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Jaga Kebersihan di CFD, Pemkab Gowa Siapkan 12 Unit Tempat Sampah
2

Direktur PPs UNM Soal Dugaan Dosen Bajak Tesis: Dia Mau Jadi Guru Besar
3

Hanura Sulsel Tunjuk Sunandar Jabat Plt Ketua DPC Luwu Timur
4

70 Tim Futsal SD/MI Berkompetisi di Ajang TSFC Vol.4 SMP Telkom Makassar
5

RS Pendidikan UIN Alauddin Makassar Kantongi Izin Operasional
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1

Jaga Kebersihan di CFD, Pemkab Gowa Siapkan 12 Unit Tempat Sampah
2

Direktur PPs UNM Soal Dugaan Dosen Bajak Tesis: Dia Mau Jadi Guru Besar
3

Hanura Sulsel Tunjuk Sunandar Jabat Plt Ketua DPC Luwu Timur
4

70 Tim Futsal SD/MI Berkompetisi di Ajang TSFC Vol.4 SMP Telkom Makassar
5

RS Pendidikan UIN Alauddin Makassar Kantongi Izin Operasional