Bappilu Golkar Makassar Siapkan Strategi Pemenangan Pilwalkot dan Pilgub 2024
Makassar City
Bappilu Golkar Makassar Siapkan Strategi Pemenangan Pilwalkot dan Pilgub 2024
Dibawah kendali Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) DPD II Partai Golkar Kota Makassar, seluruh organisasi sayap partai berkumpul guna menghadiri agenda konsolidasi kader untuk menyambut Pilwalkot dan Pilgub Sulsel 2024.
Jum'at, 19 Jul 2024 17:45
Pertamina Sulawesi Gelar UMK Academy 2024 Kelas Lanjutan
Ekbis
Pertamina Sulawesi Gelar UMK Academy 2024 Kelas Lanjutan
PT Pertamina Patra Niaga Regional Sulawesi tidak hanya berperan dalam menyalurkan energi bagi masyarakat, tetapi juga mendukung para pelaku UMK yang merupakan penggerak ekonomi nasional.
Jum'at, 19 Jul 2024 16:14
Program Jumat Berkah Rudal Terus Jalan Meski Batal Maju Pilwalkot 2024
Makassar City
Program Jumat Berkah Rudal Terus Jalan Meski Batal Maju Pilwalkot 2024
Rusdin Abdullah meski sudah memutuskan tidak maju di Pilwalkot Makassar 2024, namun kegiatan sosialnya setiap hari Jumat tetap berjalan.
Jum'at, 19 Jul 2024 15:33
Pansus DPRD Sulsel Belajar Cara Budidaya Hortikultura di Bali
Sulsel
Pansus DPRD Sulsel Belajar Cara Budidaya Hortikultura di Bali
Pansus Hortikultura DPRD Sulsel melakukan kunjungan kerja di Kantor Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Provinsi Bali pada Jumat, 19 Juli 2024.
Jum'at, 19 Jul 2024 15:10
Survei Nurani Strategic, Elektabilitas Appi Tertinggi Jelang Pilwalkot Makassar 2024
Makassar City
Survei Nurani Strategic, Elektabilitas Appi Tertinggi Jelang Pilwalkot Makassar 2024
Lembaga Konsultan dan Riset Politik, Nurani Strategic Consulting, merilis temuan terbaru mereka jelang Pilwalkot Makassar 2024 pada Jumat (19/07).
Jum'at, 19 Jul 2024 14:36
Paparkan Hasil Rekomendasi Kemenpan RB, Adnan Harap Nilai SAKIP Gowa Naik
Sulsel
Paparkan Hasil Rekomendasi Kemenpan RB, Adnan Harap Nilai SAKIP Gowa Naik
Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintahan (SAKIP) Pemerintah Kabupaten mulai dievaluasi oleh Tim Evaluator dari Kementerian PAN-RB. Proses evaluasi dilakukan secara virtual, di Peace Room A'Kio Kantor Bupati Gowa, Kamis (18/7).
Jum'at, 19 Jul 2024 14:06
KPU Luwu Timur Gelar Bimtek Kode Etik Badan Adhoc untuk Pilkada 2024
Sulsel
KPU Luwu Timur Gelar Bimtek Kode Etik Badan Adhoc untuk Pilkada 2024
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Luwu Timur mengadakan Bimbingan Teknis (Bimtek) kode etik untuk badan Adhoc, yaitu Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Sekretariat.
Jum'at, 19 Jul 2024 12:22
Plafon Ruang Kelas SDN 271 Apundi Roboh, Investigasi Segera Dilakukan
Sulsel
Plafon Ruang Kelas SDN 271 Apundi Roboh, Investigasi Segera Dilakukan
Sebuah video viral menunjukkan plafon ruang kelas Sekolah Dasar Negeri (SDN) 271 Apundi di Kecamatan Towuti, Kabupaten Luwu Timur, yang ambruk. Beruntung, kejadian ini terjadi pada malam hari sehingga tidak ada korban.
Jum'at, 19 Jul 2024 12:02
Universitas Hasanuddin Tuan Rumah Olimpiade Vokasi Indonesia IX 2024
News
Universitas Hasanuddin Tuan Rumah Olimpiade Vokasi Indonesia IX 2024
Berkolaborasi dengan Forum Pendidikan Tinggi Vokasi Indonesia (FPTVI), kegiatan tersebut berlangsung di Grand Ballroom Hotel Unhas and Convention, Kampus Unhas Tamalanrea, pada Kamis (18/7/2024).
Jum'at, 19 Jul 2024 11:15
Rilis Sustainability Report 2023, PT Vale Tegaskan Komitmen Keberlanjutan
News
Rilis Sustainability Report 2023, PT Vale Tegaskan Komitmen Keberlanjutan
PT Vale Indonesia Tbk (PT Vale) merilis Laporan Keberlanjutan 2023 dengan tema “Mining for Tomorrow: Sustaining Operations with Responsibility”, Selasa (18/7/2024) lalu.
Jum'at, 19 Jul 2024 10:55
Pansus RPJPD dari DPRD Sulsel Gali Potensi Takalar
Sulsel
Pansus RPJPD dari DPRD Sulsel Gali Potensi Takalar
Pansus Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Sulsel tahun 2025-2045 melakukan kunjungan kerja ke kantor Bupati Kabupaten Takalar pada Kamis (18/07) kemarin. Rombongan ini dipimpin ketua Pansus, Fahruddin Rangga.
Jum'at, 19 Jul 2024 10:07
Paket Andi Seto-Rezki Lutfi Menguat di Pilwalkot Makassar 2024
Sulsel
Paket Andi Seto-Rezki Lutfi Menguat di Pilwalkot Makassar 2024
Bakal Calon Wali Kota Makassar, Andi Seto Asapa sedang menggodok pasangannya di Pilwalkot 2024. Nama Rezki Mulfiati Lutfi muncul sebagai figur yang sedang dipertimbangkan.
Jum'at, 19 Jul 2024 10:02
Bawaslu Gowa Belum Bisa Tertibkan Alat Peraga Sosialisasi yang Dipaku di Pohon
Sulsel
Bawaslu Gowa Belum Bisa Tertibkan Alat Peraga Sosialisasi yang Dipaku di Pohon
Bawaslu Kabupaten Gowa menerima dan menanggapi aksi demonstran dari Pemerhati Lingkungan Hidup terkait pemasangan baliho yang melanggar aturan di Kantor Bawaslu Kabupaten Gowa Jl. Andi Malombassang pada Kamis (18/07/2024)
Jum'at, 19 Jul 2024 09:34
Komitmen Tumbuhkan Toleransi, Appi Dapat Dukungan Komunitas Kristen Kota Makassar
Makassar City
Komitmen Tumbuhkan Toleransi, Appi Dapat Dukungan Komunitas Kristen Kota Makassar
Bakal calon Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin berkomitmen akan menerapkan prinsip kemerdekaan untuk menumbuhkan sikap toleransi, saling menghormati antar pemeluk agama.
Jum'at, 19 Jul 2024 08:07
Warkop Rumah Teduh, Mari Nikmati Kopi Sambil Main Domino di Desa Puncak Indah
Ekbis
Warkop Rumah Teduh, Mari Nikmati Kopi Sambil Main Domino di Desa Puncak Indah
Warkop Rumah Teduh yang terletak di Desa Puncak Indah, Kecamatan Malili, Luwu Timur, menjadi tempat pilihan utama bagi para penikmat kopi dan penggemar permainan domino.
Kamis, 18 Jul 2024 22:47
PPP Serahkan Surat Tugas ke Danny Pomanto untuk Pilgub Sulsel 2024
Sulsel
PPP Serahkan Surat Tugas ke Danny Pomanto untuk Pilgub Sulsel 2024
PPP Sulsel menyerahkan surat tugas Calon Gubernur Sulsel kepada Danny Pomanto. Ketum DPP PPP, Mardiono yang langsung memberikan surat sakti itu di kediamannya.
Kamis, 18 Jul 2024 22:35
PKS Sulsel Segera Rampungkan Usungan di Pilkada 2024
Sulsel
PKS Sulsel Segera Rampungkan Usungan di Pilkada 2024
Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sulsel segera merampungkan usungan di Pilkada serentak 2024. Mereka menargetkan tuntas pekan depan.
Kamis, 18 Jul 2024 21:23
Kolaborasi KPU Maros dan KJS Sukses Gelar Sekolah Kebangsaan di SMA Angkasa
News
Kolaborasi KPU Maros dan KJS Sukses Gelar Sekolah Kebangsaan di SMA Angkasa
Program Sekolah Kebangsaan hasil kolaborasi antara Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Maros bersama Koalisi Jurnalis Sulsel (KJS), sukses dilaksankam di SMU Angkasa Maros. Rabu, (18/7/24)
Kamis, 18 Jul 2024 20:55
KALLA Raih Nusantara CSR Award 2024 lewat Program Desa Bangkit Sejahtera Cegah Stunting
News
KALLA Raih Nusantara CSR Award 2024 lewat Program Desa Bangkit Sejahtera Cegah Stunting
KALLA mendapatkan apresiasi dan penghargaan dalam komitmennya mengedepankan tanggung jawab sosial perusahaan pada Nusantara CSR Awards 2024.
Kamis, 18 Jul 2024 19:57
Telkom Pastikan Kesiapan Infrastruktur & Layanan Telekomunikasi di IKN
News
Telkom Pastikan Kesiapan Infrastruktur & Layanan Telekomunikasi di IKN
Prosesi rehearsal test dipimpin langsung Direktur Network & IT Solution Telkom Indonesia, Herlan Wijanarko beserta jajaran senior leader TelkomGroup.
Kamis, 18 Jul 2024 19:29