Dekranasda Sulsel Studi Tiru ke Sentra Kerajinan Kulit Tanggulangin Sidoarjo
News
Dekranasda Sulsel Studi Tiru ke Sentra Kerajinan Kulit Tanggulangin Sidoarjo
Pengurus dan anggota Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Sulawesi Selatan melakukan studi tiru ke Galeri Morfby di Jawa Timur, Rabu (19/7) pekan lalu.
Minggu, 23 Jul 2023 18:00
Diprotes Warga hingga Viral di Medsos, Jalan Poros Sidrap-Soppeng Segera Dikerja
News
Diprotes Warga hingga Viral di Medsos, Jalan Poros Sidrap-Soppeng Segera Dikerja
Jalan poros provinsi Sidrap-Soppeng ramai diprotes oleh warga hingga viral di media sosial. Pasalnya, jalan tersebut rusak parah dan tak kunjung diperbaiki.
Minggu, 23 Jul 2023 16:15
Gagal Tender, 5 Penyedia Proyek Macca Tidak Mengajukan Penawaran
Makassar City
Gagal Tender, 5 Penyedia Proyek Macca Tidak Mengajukan Penawaran
Salah satu mega proyek milik Pemkot Makassar, Makassar Core City Arena (Macca) gagal tender. Penyebabnya, tidak ada penyedia yang mengajukan penawaran.
Kamis, 20 Jul 2023 17:54
Masyarakat Diharap Tidak Abai Dengan Virus Rabies
Sulsel
Masyarakat Diharap Tidak Abai Dengan Virus Rabies
Kasus kematian akibat virus rabies kembali terjadi di Sulsel. Terbaru, seorang lansia mengalami gigitan Hewan Penular Rabies (HPS) anjing yang menyebabkan kematian di Kabupaten Wajo.
Rabu, 19 Jul 2023 19:35
Lantik 112 Pejabat Fungsional Lingkup Pemprov Sulsel, Pj Sekprov Ingatkan Profesionalisme
News
Lantik 112 Pejabat Fungsional Lingkup Pemprov Sulsel, Pj Sekprov Ingatkan Profesionalisme
Penjabat (Pj) Sekretaris Provinsi (Sekprov) Sulawesi Selatan, Andi Darmawan Bintang, melantik 112 pejabat fungsional di lingkup Pemerintah Provinsi Sulsel.
Senin, 17 Jul 2023 20:17
Penanganan PKL di Kota Makassar Tarik Minat Komisi I DPRD Kabupaten Banjar
Makassar City
Penanganan PKL di Kota Makassar Tarik Minat Komisi I DPRD Kabupaten Banjar
Kunjungan kerja yang diikuti 11 orang tersebut dalam rangka sharing pendapat terkait penanganan Pedagang Kaki Lima (PKL) di Kota Makassar khususnya di bawah naungan Perumda Pasar Makassar.
Senin, 17 Jul 2023 19:41
Prabowo Ingatkan Wali Kota Pentingnya Memahami Sejarah Negara
Sulsel
Prabowo Ingatkan Wali Kota Pentingnya Memahami Sejarah Negara
Di depan peserta rakernas, Prabowo Subianto menyampaikan, sebagai negara Indonesia menempati posisi keempat dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia.
Jum'at, 14 Jul 2023 18:45
Prabowo Subianto Bertekad Lanjutkan Pembangunan Era Jokowi
News
Prabowo Subianto Bertekad Lanjutkan Pembangunan Era Jokowi
Menteri Pertahanan RI, Prabowo Subianto hadir pada Rapat Kerja Nasional (Rakernas) APEKSI XVI yang digelar di Kota Makassar, Kamis (13/7/23).
Kamis, 13 Jul 2023 16:59
Ganjar Pranowo Paparkan Gagasan di Rangakaian APEKSI
News
Ganjar Pranowo Paparkan Gagasan di Rangakaian APEKSI
Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo hadir pada Rapat Kerja Nasional (Rakernas) APEKSI XVI yang digelar di Kota Makassar, Kamis, (13/7/23).
Kamis, 13 Jul 2023 16:30
Menko Polhukam Dorong Pencegahan Tindak Pidana Pemilu Sedini Mungkin
News
Menko Polhukam Dorong Pencegahan Tindak Pidana Pemilu Sedini Mungkin
Kementerian Koordinator Polhukam menggelar Forum Koordinasi Sentra Gakkumundu untuk penanganan tindak pidana pemilihan umum di Claro, Kota Makassar.
Kamis, 13 Jul 2023 14:44
Sekjen Kemendagri Minta Seluruh Wali Kota Kelola Urbanisasi
News
Sekjen Kemendagri Minta Seluruh Wali Kota Kelola Urbanisasi
Sekertaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri (Sekjen Kemendagri), Hajar Diantoro usai acara pembukaan Rakernas APEKSI 2023, Rabu (12/7/23).
Rabu, 12 Jul 2023 21:36
3 Bakal Calon Presiden Akan Paparkan Gagasan di Rangakaian APEKSI
Makassar City
3 Bakal Calon Presiden Akan Paparkan Gagasan di Rangakaian APEKSI
Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (APEKSI) XVI 2023 resmi dibuka di Upperhills Convention Center Kota Makassar.
Rabu, 12 Jul 2023 16:43
Dinas Kesehatan Sulsel Catat 9 Kasus Kematian Akibat Infeksi Rabies
News
Dinas Kesehatan Sulsel Catat 9 Kasus Kematian Akibat Infeksi Rabies
Kepala Dinas Kesehatan Sulsel, Rosmini Pandin menyampaikan, sepanjang 2023 ini sebanyak 9 orang telah meregang nyawa akibat terinfeksi virus rabies.
Rabu, 12 Jul 2023 11:15
Disnakertrans Kembali Gelar Job Fair, Penyandang Disabilitas Diberi Perhatian Khusus
News
Disnakertrans Kembali Gelar Job Fair, Penyandang Disabilitas Diberi Perhatian Khusus
Pemprov Sulsel melalui Disnakertrans Sulsel bakal kembali menggelar Job Fair. Pemprov Sulsel pun memberi perhatian khusus untuk penyandang disabilitas.
Selasa, 11 Jul 2023 21:50
Menparekraf Sandiaga Uno Akan Kunjungi Desa Wisata di Makassar dan Pangkep
News
Menparekraf Sandiaga Uno Akan Kunjungi Desa Wisata di Makassar dan Pangkep
Menteri Pariwisata dan EkonomI Kreatif Sandiaga Uno akan berkunjung ke Kota Makassar dan Pangkep. Kunjungan tersebut dalam rangka mendatangi Desa Wisata.
Senin, 10 Jul 2023 16:20
Tarif Tiket Bus Trans Andalan Sulsel Disubsidi Kabupaten/Kota
News
Tarif Tiket Bus Trans Andalan Sulsel Disubsidi Kabupaten/Kota
Sebanyak 26 armada bus Trans Andalan Sulsel telah dilepaskan ke 16 kabupaten dan kota. Adapun tarifnya, akan disubsidi oleh kabupaten/kota masing-masing.
Senin, 10 Jul 2023 14:55
26 Bus Trans Andalan Sulsel Jangkau 16 Kabupaten/Kota
News
26 Bus Trans Andalan Sulsel Jangkau 16 Kabupaten/Kota
Pemprov Sulsel melepas 26 Bus Trans Andalan Sulsel yang akan beroperasi di beberapa wilayah kabupaten/kota. Hal ini bertujuan untuk mengkoneksikan wilayah-wilayah yang ada di Sulsel.
Senin, 10 Jul 2023 13:42
Maccini Sombala Wakili Sulsel pada Lomba Kelurahan Tingkat Nasional
News
Maccini Sombala Wakili Sulsel pada Lomba Kelurahan Tingkat Nasional
Lomba Desa dan Kelurahan tingkat Provinsi Sulsel kembali digelar. Maccini Sombala Kecamatan Tamalate Kota Makassar keluar sebagai juara pertama lomba kelurahan dengan skor 90,60.
Rabu, 05 Jul 2023 11:09
PPDB Jalur Zonasi Tingkat SMA se-Sulsel Mulai Dibuka, Verifikasi Dilakukan di Sekolah
Makassar City
PPDB Jalur Zonasi Tingkat SMA se-Sulsel Mulai Dibuka, Verifikasi Dilakukan di Sekolah
Kepala UPT TIK Disdik Sulsel, Elix, mengatakan sejauh ini calon siswa yang sudah membuat akun PPDB sebanyak 91.546 calon siswa.
Senin, 03 Jul 2023 17:34
Jelang Idul Adha, Gerakan Pangan Murah Digelar Serentak di 24 Kabupaten/Kota se-Sulsel
Sulsel
Jelang Idul Adha, Gerakan Pangan Murah Digelar Serentak di 24 Kabupaten/Kota se-Sulsel
GPM merupakan inisiasi dari Badan Pangan Nasional. Dimana, kegiatan ini dilakukan serentak di 38 provinsi dan 300 lebih kabupaten/kota yang ada di seluruh Indonesia.
Senin, 26 Jun 2023 15:09