Sulsel
Sinergi Media dan Bawaslu Didorong Lahirkan Pemilu Berkualitas
Bawaslu Sulsel menggelar dialog publik tematik bersama sejumlah media cetak, online dan radio di Makassar baru-baru ini. Dialog publik ini mengangkat tema "Urgensi Sinergi Peran Media dan Bawaslu dalam Penyelenggaraan Pemilu 2024"
Senin, 25 Sep 2023 15:00
News
Bawaslu Sulsel Ingatkan ASN & TNI-Polri Bebas dari Intervensi Politik
Bawaslu Sulsel menggelar sosialisasi pengawasan netralitas ASN & TNI-Polri menjelang Pemilu 2024. Kegiatan ini untuk mendorong agar sama-sama terbebas dari intervensi politik.
Kamis, 07 Sep 2023 22:05
Sulsel
Bawaslu Sulsel Temukan Banyak Pemilih Pemula Belum Punya KTP-el
Komisioner Bawaslu Sulsel, Saiful Jihad mengatakan kondisi ini sejatinya menjadi tantangan bagi KPU agar setiap warga negara tidak kehilangan hak pilihnya. Khususnya pemilih pemula yang sudah berusia 17 tahun.
Selasa, 05 Sep 2023 08:00
News
OMS Sulsel Bakal Kawal Ketat Kinerja Timsel KPU 7 Daerah
Tim seleksi (Timsel) Sulsel 7 resmi membuka pendaftaran bakal calon anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU). Pengumuman pendaftaran dimulai Sabtu (2/9) lalu sampai (13/9 mendatang.
Senin, 04 Sep 2023 08:00
Sulsel
Bawaslu di Sulsel Berhasil Mediasi 3 Sengketa DCS
Bawaslu kabupaten/kota berhasil menyelesaikan sengketa daftar caleg sementara (DCS) yang masuk melalui mediasi. Ada tiga perkara yang bisa diselesaikan dengan kesepakatan antara Pemohon dengan KPU selaku Termohon.
Rabu, 30 Agu 2023 06:00
Sulsel
Bawaslu Kabupaten/kota Terima Gugatan Sengketa DCS di Sulsel
Bawaslu kabupaten/kota menerima gugatan sengketa daftar caleg sementara (DCS) di daerah. Ada yang masih berproses, ada juga yang telah diputuskan.
Selasa, 29 Agu 2023 12:54
Sulsel
Bacaleg Gerindra Seret KPU Jeneponto ke Bawaslu
Bacaleg DPRD Jeneponto, Saharuddin resmi melaporkan KPU Jeneponto ke Bawaslu. Mereka yang terlapor ialah semua komisioner mulai dari ketua sampai anggota.
Jum'at, 25 Agu 2023 13:07
Sulsel
KPU & Bawaslu Tegaskan Sekda Gowa Bersyarat jadi Bacaleg
Nama Sekda Gowa, Kamsina masuk dalam daftar caleg sementara (DCS) DPRD Gowa di PDI Perjuangan. Ia tercatat akan bertarung di di Dapil 7 meliputi Kecamatan Barombong dan Pallangga.
Selasa, 22 Agu 2023 15:40
Sulsel
Undangan Pelantikan Beredar, Tapi Komisioner Terpilih Bawaslu Kabupaten/kota Belum Diumumkan
Beredar tangkapan layar undangan pelantikan kepada calon komisioner Bawaslu kabupaten/kota periode 2023-2028. Padahal pengumuman resmi seleksi Komisioner Bawaslu belum keluar.
Jum'at, 18 Agu 2023 16:04
Sulsel
Terjadi Kekosongan, Bawaslu Sulsel Ambil Alih Pengawasan di 24 Kabupaten/kota
Bawaslu Sulsel secara otomatis mengambil alih pengawasan tahapan Pemilu untuk 24 kabupaten/kota. Pasalnya ada kekosongan komisioner di semua daerah tersebut.
Jum'at, 18 Agu 2023 05:00
Sulsel
Jelang Penetapan DCS, Bawaslu Sulsel Antisipasi Sengketa Parpol ke KPU
Bawaslu Sulsel mengantisipasi munculnya sengketa yang akan diajukan oleh partai politik (Parpol) setelah Penetapan Daftar Calon Sementara (DCS). Berdasarkan jadwal, tahapan ini akan berlangsung pada 19 sampai 23 Agustus 2023.
Rabu, 16 Agu 2023 22:09
Sulsel
160 Calon Komisioner Bawaslu Kabupaten/kota Jalani Uji Kelayakan dan Kepatutan
Bawaslu Sulsel tengah menguji sebanyak 160 calon komisioner untuk 24 Bawaslu kabupaten/kota. Agenda ini berlangsung di Hotel Claro Makassar selama 4 hari mulai 3 sampai 6 Agustus 2023.
Jum'at, 04 Agu 2023 10:48
Sulsel
KPU Kabupaten/kota Masih Temukan Bacaleg Ganda di Sulsel
KPU kabupaten/kota menemukan sejumlah Bacaleg ganda dalam proses verifikasi administrasi (vermin) kedua. Baik Bacaleg yang terdaftar lebih dari satu Dapil (internal), dan ada lebih dari satu parpol (eksternal).
Selasa, 01 Agu 2023 13:16
Sulsel
160 Calon Anggota Bawaslu 24 Kabupaten/kota Diumumkan Hari Ini
Tim seleksi (Timsel) akan mengumumkan calon komisioner Bawaslu kabupaten/kota pada Senin (31/7) hari ini. Itu setelah dilakukan perpanjangan pengumuman dari 5 sampai 31 Juli 2023.
Senin, 31 Jul 2023 07:00
Sulsel
Bawaslu Temukan ASN Hingga Kades Maju Caaleg di Sulsel
Bawaslu kabupaten/kota menemukan sejumlah ASN yang terdaftar sebagai bakal calon anggota legislatif (Bacaleg) di berbagai partai. Beberapa diantaranya sudah dilakukan konfirmasi.
Minggu, 30 Jul 2023 20:21
News
Tunda Pengumuman, OMS Sulsel Endus Ada Kepentingan Kelompok di Seleksi Bawaslu Kab/kota
Koalisi Organisasi Masyarakat Sipil (OMS) Sulsel mengendus adanya kepentingan kelompok dalam seleksi Bawaslu kabupaten/kota. Apalagi tim seleksi (Timsel) sudah dua kali melakukan penundaan pengumuman dalam proses perekrutannya.
Rabu, 26 Jul 2023 17:40
Makassar City
Bawaslu Makassar Sampaikan Hasil Pengawasan Pemutakhiran dan Penyusunan Daftar Pemilih
Bawaslu Makassar menemukan banyak Pantarlih kurang disiplin dalam bekerja. Hal itu disampaikan dalam kegiatan publikasi dan dokumentasi pengawasan pemutakhiran dan penyusunan daftar pemilih.
Senin, 24 Jul 2023 17:03
Sulsel
Bawaslu Telusuri Dugaan Pelanggaran Netralitas Camat hingga Sekdes di Sulsel
Bawaslu di kabupaten/kota menemukan sejumlah dugaan pelanggaran yang dilakukan oleh ASN hingga perangkat desa dalam tahapan Pemilu 2024. Kasusnya dalam tahap penulusan.
Senin, 24 Jul 2023 07:00
News
Gagal di KPU, Eks Komisioner Bidik Bawaslu Kabupaten/kota
Sejumlah eks komisioner yang gagal di KPU, kini membidik Bawaslu kabupaten/kota. Baik yang gagal untuk melanjutkan periode keduanya atau pun yang kandas naik kelas ke provinsi.
Senin, 17 Jul 2023 11:54
News
Usulan Anggaran KPU dan Bawaslu untuk Pilgub Sulsel 2024 Dipotong
Usulan anggaran Pilgub Sulsel 2024 untuk KPU dan Bawaslu dipotong, Itu setelah Inspektorat Sulsel melakukan peninjuauan.
Rabu, 05 Jul 2023 13:01
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Terakhir Pilwalkot 2024: MULIA 44,3%, SEHATI 22% dan INIMI 18,9%, AMAN 0,7%
2
Survei Terakhir Pilkada Lutim: Ibas-Puspa 45,1%, Budiman-Akbar 38,3%, Isrullah-Usman 9,1%
3
Survei SRI Pilwalkot Palopo 2024: Trisal-Ome 43,3%, Rahmat-ATK 22,4%, FKJ-Nur 12,1%
4
Survei CRC Pilwalkot Parepare 2024: Elektabilitas TSM-MO 41,83%, Sulit Dikejar Lawan
5
Hoaks Kian Merajalela! Tim Hukum MULIA Minta Bawaslu Makassar Turun Tangan
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
Survei Terakhir Pilwalkot 2024: MULIA 44,3%, SEHATI 22% dan INIMI 18,9%, AMAN 0,7%
2
Survei Terakhir Pilkada Lutim: Ibas-Puspa 45,1%, Budiman-Akbar 38,3%, Isrullah-Usman 9,1%
3
Survei SRI Pilwalkot Palopo 2024: Trisal-Ome 43,3%, Rahmat-ATK 22,4%, FKJ-Nur 12,1%
4
Survei CRC Pilwalkot Parepare 2024: Elektabilitas TSM-MO 41,83%, Sulit Dikejar Lawan
5
Hoaks Kian Merajalela! Tim Hukum MULIA Minta Bawaslu Makassar Turun Tangan