Sulsel
Mengawal Hak Pilih, Bawaslu dan KPU Gowa Lakukan Audensi di Kostrad
Bawaslu dan KPU Gowa melaksanakan audiensi untuk kawal hak pilih bersama Panglima Divisi Infanteri 3/Kostrad, Mayor Jenderal TNI Bangun Nawoko di Markas Kostrad Komando Divisi Infanteri 3/Kostrad Desa Sokkolia, Kecamatan Bontomarannu, Rabu (24/07/2024).
Rabu, 24 Jul 2024 19:00
Sulsel
Bawaslu Bulukumba Dorong Partisipasi Perempuan di Pilkada 2024
Bawaslu Bulukumba terus berkomitmen mendorong partisipasi perempuan dalam rangka mengakomodir aspirasi dan memastikan Pilkada 024 yang lebih inklusif dan adil.
Selasa, 23 Jul 2024 21:29
Sulsel
Visi Misi Calon Gubernur Wajib Selaras dengan RPJPD Sulsel
Visi misi Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulsel wajib selaras dengan Rencana Program Jangka Panjang Daerah (RPJPD) 2024-2045.
Selasa, 23 Jul 2024 17:31
Sulsel
Bawaslu Lutim Perkuat Kelembagaan Bersama Panwascam dan Sekretariat
Menjelang Pilkada 2024, Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Luwu Timur memperkuat kelembagaan dengan mengadakan rapat kerja teknis (Rakernis) yang membahas hubungan kerja antara Panwaslu Kecamatan dan Kesekretariatan.
Selasa, 23 Jul 2024 16:44
Sulsel
31 Nama Pantarlih yang Masuk di Sipol Sudah Teken Surat Pernyataan
Komisioner KPU Sulsel, Romy Harminto memberikan tanggapan terkait temuan Bawaslu Sulsel yang menyebut adanya 31 petugas Pantarlih yang teridentifikasi sebagai anggota partai politik (parpol). Nama mereka masuk dalam Sipol.
Selasa, 23 Jul 2024 09:56
Sulsel
Bawaslu Sulsel Temukan 31 Nama Pantarlih Terdaftar Anggota Parpol
Bawaslu Sulsel baru saja merilis hasil rekapitulasi data pengawasan prosedur pelaksanaan pencocokan dan penelitian (coklit) yang dilakukan di 24 kabupaten/kota. Dari total uji petik yang mencapai 682.569, ditemukan beberapa temuan penting yang perlu mendapat perhatian serius.
Senin, 22 Jul 2024 17:25
Sulsel
Bawaslu Sulsel Beri Penguatan Jajaran Adhoc di Pinrang
Ketua Bawaslu Sulsel, Mardiana Rusli melakukan monitoring pengawasan tahapan pemutakhiran data pemilih Pemilihan Serentak tahun 2024 di Kabupaten Pinrang. Mardiana tidak sendiri, ia didampingi Ketua Bawaslu Pinrang, Andi Fitriani Bakri.
Minggu, 21 Jul 2024 11:23
Sulsel
Jaga Eksistensi Golkar di Luwu Raya, Indah Pastikan Usung Kader di Pilkada Lutra 2024
Ketua DPD II Golkar Luwu Utara, Indah Putri Indriani menegaskan partainya tidak akan mengusung kandidat lain selain kader sebagai calon Bupati Luwu Utara di Pilkada 2024.
Jum'at, 19 Jul 2024 19:31
Sulsel
KPU Luwu Timur Gelar Bimtek Kode Etik Badan Adhoc untuk Pilkada 2024
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Luwu Timur mengadakan Bimbingan Teknis (Bimtek) kode etik untuk badan Adhoc, yaitu Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Sekretariat.
Jum'at, 19 Jul 2024 12:22
Sulsel
Bawaslu Gowa Belum Bisa Tertibkan Alat Peraga Sosialisasi yang Dipaku di Pohon
Bawaslu Kabupaten Gowa menerima dan menanggapi aksi demonstran dari Pemerhati Lingkungan Hidup terkait pemasangan baliho yang melanggar aturan di Kantor Bawaslu Kabupaten Gowa Jl. Andi Malombassang pada Kamis (18/07/2024)
Jum'at, 19 Jul 2024 09:34
Sulsel
PKS Sulsel Segera Rampungkan Usungan di Pilkada 2024
Dewan Pimpinan Wilayah (DPW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sulsel segera merampungkan usungan di Pilkada serentak 2024. Mereka menargetkan tuntas pekan depan.
Kamis, 18 Jul 2024 21:23
Sulsel
Serahkan 4 Rekomendasi, Perindo Sulsel Garansi Usungan Tak Berubah
Perindo menyerahkan rekomendasi kepada empat bakal calon kepala daerah (Cakada) di Sulsel. Penyerahan tersebut berlangsung di Kantor DPP, Jakarta pada Rabu (17/07/2024).
Kamis, 18 Jul 2024 09:37
Sulsel
Pj Bupati Bone Siap Mundur dari Jabatan Demi Maju Pilkada 2024
Pj Bupati Bone, Andi Islamuddin menyatakan siap maju dan bertarung di Pilkada 2024. Ia bahkan rela menanggalkan jabatannya dan juga statusnya sebagai ASN.
Selasa, 16 Jul 2024 18:02
Sulsel
Andi Sudirman Kembalikan Formulir ke Demokrat dan PSI untuk Pilgub Sulsel 2024
Bakal Calon Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman mengembalikan formulir pendaftaran di PSI dan Demokrat pada Selasa (16/07/2024). Ia mengembalikan berkasnya ke PSI saat pagi, dan Demokrat siang harinya.
Selasa, 16 Jul 2024 17:54
Sulsel
Mudah Dimobilisasi, Hak Pilih ASN Usul Dihilangkan di Pilkada 2024
Netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) selalu menjadi persoalan berulang yang dibahas saat perhelatan politik digelar. Muncul usulan jika hak pilih dan memilih mereka dihilangkan, sama dengan TNI/Polri.
Selasa, 16 Jul 2024 16:32
Sulsel
Bawaslu Sulsel Sebut Jarak TPS yang Jauh Potensi Turunkan Partisipasi Pemilih
Bawaslu Sulsel menyoroti penempatan letak tempat pemungutan suara (TPS) yang dilakukan KPU untuk Pilkada 2024. Hal ini dinilai perlu ada pembenahan.
Senin, 15 Jul 2024 21:37
Sulsel
Perindo Segera Serahkan Rekomendasi untuk 4 Cakada di Sulsel
Ketum DPP Perindo, Hary Tanoesoedibjo dijadwalkan akan menyerahkan rekomendasi kepada empat calon kepala daerah (Cakada) di Sulsel. Kesemuanya berstatus sebagai calon bupati.
Senin, 15 Jul 2024 13:54
Sulsel
Sudah 98,10 Persen, KPU Bantaeng Sudah Coklit 150.949 Pemilih
KPU Bantaeng menyampaikan hasil coklit dari jumlah Daftar Penduduk Potensial Pemilih Pemilihan (DP4) dari Kemendagri melalui KPU RI sebanyak 153.878 pemilih potensial sudah 98,10% atau 150.949 sampai Selasa 9 Juli 2024 pukul 12.30 Wita.
Selasa, 09 Jul 2024 16:45
Sulsel
Bawaslu Maros Temukan Pemilih Disabilitas Tidak Terdata dalam Coklit
Bawaslu Kabupaten Maros telah melakukan pengawasan ketat terhadap proses pencocokan dan penelitian (coklit). Berdasarkan hasil pengawasan ini, ditemukan beberapa catatan penting terkait pemilih disabilitas yang belum terdata dengan baik oleh petugas pemutakhiran data pemilih (Pantarlih).
Senin, 08 Jul 2024 19:15
Sulsel
Pastikan Data Akurat, Pantarlih di Jeneponto Lakukan Coklit Sampai ke Kuburan
Perjuangan seorang Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) yang harus melakukan pendataan di kuburan di Desa Bontolebang, Kecamatan Kelara, Kabupaten Jeneponto.
Senin, 08 Jul 2024 14:28
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
ASN Pemkab Bantaeng Mengeluh Gaji Januari Belum Cair
2
Nurhasan, Politikus Senior Maros Meninggal Dunia
3
Menbud Fadli Zon Ajak Unhas Jaga Cagar Budaya di Sulawesi Selatan
4
Kontraktor Pembangunan Pasar Tomoni Terancam Denda Rp7 Juta Per Hari
5
Polisi Masih Selidiki Kasus Kematian Misterius Janda 2 Anak di Makassar
Artikel Terpopuler
Topik Terpopuler
1
ASN Pemkab Bantaeng Mengeluh Gaji Januari Belum Cair
2
Nurhasan, Politikus Senior Maros Meninggal Dunia
3
Menbud Fadli Zon Ajak Unhas Jaga Cagar Budaya di Sulawesi Selatan
4
Kontraktor Pembangunan Pasar Tomoni Terancam Denda Rp7 Juta Per Hari
5
Polisi Masih Selidiki Kasus Kematian Misterius Janda 2 Anak di Makassar